Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KERJA PRAKTEK (KP)

CARA TEST WARNA PRINTER DENGAN NOZZLE CHECK

1. Pertama siapkan printer yang bermasalah pada hasil print yaitu warnanya.

2.
3. Hidupkanlah printernya, dan pada tray printer, siapkan kertas kosong ukuran
A4 minimal 2 lembar. Kemudian pada laptop atau komputer, klik icon
serach dan ketikan “Control Panel” pada kolom serach.
4. Pada halaman Control Panel, pilih menu “view device and printer”.

5. Kemudian pada halaman Device and Printer, pilih printer yang akan test warna. Klik
kanan pada icon printer yang pilih, kemudian pilih “Printing Preferences”.

6. Kemudian setelah berada pada halaman Printing Preferences, Pilih pada bagian
“Maintenance”. Setelah meng-klik tombol Nozzle Check, tidak berselang lama akan
muncul jendela halaman Nozzle Check, kemudian klik “Print”.
7. Tunggu hingga prosesnya selesai. Dan setelah proses test warna pada printer selesai,
printer akan otomatis mencetak hasil test warna.

CARA HEAD CLEANING PRINTER


1. Pilih pada bagian “Maintenance”. Kemudian plih menu “Head Cleaning”, dan akan
muncul jendela popup halaman Head Cleaning. Kemudian pilih “start” untuk memulai
proses head cleaning.
2. Setelah proses head cleaning selesai, hasilnya diprint untuk melihat hasilnya apakah masih
kurang baik atau sudah baik. Kalau masih kurang baik maka lakukan proses head cleaning
berulang kali sampai sudah membaik.

LAMPIRAN PENGERJAAN

Anda mungkin juga menyukai