Anda di halaman 1dari 1

Contoh dan Format Daftar Isi

Skripsi, Tesis dan Laporan


29 Maret 2023 oleh Yusuf Abdhul Azis

8 Shares

Salah satu bagian penting dalam sebuah laporan baik itu skripsi dan tesis
adalah adanya daftar isi skirpsi. Berikut contoh dan membuat di Microsoft
word yang bisa kamu contoh sehingga daftar isi akan secara otomatis
terbentuk dan tidak membuat secara manual.

Daftar Isi
 Apa itu Daftar Isi?
 Cara Membuat Daftar Isi di Microsoft Word
 Contoh Daftar Isi Skripsi

Apa itu Daftar Isi?


Sekumpulan judul dari bab, sub bab dan sub judul lainnya yang disusun
secara sistematis dengan adanya informasi urutan dan nomor halaman
sehingga bisa memudahkan pembaca dalam mencari isi bab atau sub judul
yang ada dalam daftar isi sebuah laporan.

Pastinya manfaatnya juga banyak, yaitu bisa membuat proses pencarian


materi akan lebih cepat dan bisa menghemat waktu selama proses skripsi
dan sidang skripsi yang kadang laporan skripsi itu bisa sampai 100 halaman
lebih.

Anda mungkin juga menyukai