Anda di halaman 1dari 3

Bismillahirrahmanirrahim Perkenalkan,saya Audy Via Rahmawati sebagai master of

ceremony,yang akan mengajak anda semuanya ,menjadi saksi cinta kedua


Assalamu’alaikum Wr Wb
mempelai dan tersambungnya tali silaturrahmi antara dua keluarga.

Dan untuk itu semua , selayaknyalah segala puji hanya milik Allah,
pemilik segala kesempurnaan, kemuliaan, dan pemberi kebahagiaan. Dan
tak lelah kita hantarkan sholawat dan salam kepada kekasih tercinta, Nabi
Muhammad SAW. Sosok mulia penuh kasih sayang dan suri tauladan
seluruh insan.

Hadirin undangan yang berbahagia,

Sungguh Allah Yang Maha Agung, yang telah menciptakan makhluk-Nya


bepasang pasangan, siang dan malam, bulan dan bintang, Kumbang dan
madu, pria dan wanita. Dan sungguh membahagiakan telah menciptakan-
Nya kedua insan untuk saling bertemu dan mengikat janji suci dihari ini,
saling menyayangi dan menjaga.
Hadirin para undangan yang kami hormati…
Alhamdulillah, seorang jejaka sejati,sholeh dan perkasa
Kami ucapkan selamat datang kepada seluruh tamu undangan yang
sudah hadir.Dan khususnya…. Rombongan pengantin ,keluarga
besar Bapak dan Ibu Putra dari Bapak dan Ibu
dari .Yang telah hadir dengan penuh kebahagiaan , menyunting seorang gadis cantik dan sholehah
dikediaman keluarga Bapak dan Ibu desa

Putri dari keluarga Bapak dan Ibu


Pernikahan suci akan dijalani mereka berjanji “Mencintai angin Shodaqallahul’adim, Maha Benar Allah dengan segala firman-
harus menjadi siut, mencintai air harus menjadi ricik, mencintai gunung Nya .Bapak ibu tamu undangan yang kami muliakan, manakala menyimak
harus menjadi terjal, dan mencintai mu harus menjadi aku”. Sungguh kumandang kalam Illahi, hati terasa sejuk jiwa terbujuk untuk senantiasa
pesona janji mereka seperti pesonanya gaun pengantin yang mereka menjauh dari kenistaan dan kegalauan. Semoga baik pembaca dan bagi kita
kenakan hari ini, setiap helai benang sutra melambangkan cinta mereka yang mendengarkan khususnya adinda kedua mempelai saat ini yang tengah
yang penuh kasih sayang dan keindahan yang berpadu menjadi gaun nan duduk bersanding agar selalu mendapat limpahan rahmat dari Allah SWT.
elok dan warna gaun yang menjadi pemanis senyum simpul sang pangeran Melangkah bersama untuk hidup bersama dalam tuntunan iman dan islam
dan putri raja. Yang nantinya akan bersatu menjadi keluarga yang sakinah
Hadirin undangan yang berbahagia. Mewakili kebahagiaan kedua
mawaddah warahamah. Melangkah bersama dalam tuntunan islam.
keluarga besar mempelai. Sudi kiranya kepada Bapak atau ibu yang
Selamat kepada kedua mempelai,hari ini …. Minggu,26 Agustus mewakili untuk menyampaikan ungkapan kebahagiaan,dan kerelaanya
2018 beratus mata dan hati ikut menaburkan kebahagiaan.Semoga mengantarkan mempelai putri tercinta dikediaman keluarga besar
kebahagiaan selalu menaungi perjalanan kedua mempelai mempelai putra. Kepada yang terhormat bapak atau ibu yang mewakili
beliau kami persilakan.
Hadirin, para undangan yang berbahagia, mengawali acara kita pada
hari ini, marilah kita buka dengan bacaan basmalah bersama Terimakasih kami sampaikan. Kiranya, segala yang telah
“Bismillahirrahmanirrahim”. Semoga Allah melimpahkan berkah-Nya disampaikan tadi tertanam dibenak kedua mempelai. Sehingga tujuan dan
hingga akhir acara, dan khususnya kedua mempelai yang berbahagia cita-cita rumah tangga yang sakinah mawaddah warahmah yang diidam-
idamkan semua bahtera rumah tangga dapat tercapai dengan ridho Illahi
Selanjutnya , sejenak kita alihkan pandangan dari pelaminan yang
Robbi
indah, untuk mendengarkan lantunan kalam Illahi, yang akan dibacakan
oleh Nadia Shifatul Ilmi, kepadanya dipersilahkan
Hadirin undangan yang berbahagia. Tak lengkap rasanya, bila
ungkapan kebahagiaan keluarga mempelai putri,tak mendapat sambutan
dari keluarga mempelai putra . Untuk itu, kami persilahkan kepada yang
terhormat Bapak mewakili mempelai
menyampaikan sambutannya,dan sekaligus, kami mohon untuk menutup
acara ini dengan do’a

Namun sebelumnya disini saya selaku master of ceremony mohon


maaf apabila ada tutur kata yang kurang sopan. Akhir kata

Wabillahi Taufiq Wal Hidayah

Wassalamu’alaikum Wr Wb

Kepada Bapak…………………………………………………………….., beliau dipersilakan

Anda mungkin juga menyukai