Anda di halaman 1dari 5

RESUME ASUHAN KEPERAWAYAN

PADA NY. D DENGAN POST ORIP METATARSAL 4-5 SINISTRA DI


RUANG POLI KLINIK RUMAH SAKIT UNIVERSITAS
MUHAMMADIYAH MALANG

Oleh:
SISKA RAHMAWATI
NIM 1114901230406

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


STIKES DARUL AZHAR BATULICIN
TAHUN 2023/2024
LEMBAR PENGESAHAN

Malang, Februari 2024

Disusun Oleh :
SISKA RAHMAWATI
NIM 1114901230406

Mengetahui,
Pembimbing Akademik Pembimbing Klinik

( ) ( )
I. IDENTITAS PASIEN
Nama Pasien : Ny. D
Jenis Kelamin : perempuan
Umur : 71 th
Alamat : Jl. Mertojoyo
No.RM : 1957503
Dx. Medis : Post Orip Metatarsal 4-5 sinistra
Tgl. MRS : 27 Februari 2024
Tgl. Pengkajian : 27 Februari 2024
II. DATA FOKUS
Data Subjektif:
Pasien mengatakan nyeri pada kaki kirinya
P: Nyeri saat dibawa beraktivitas
Q: Nyeri seperti ditusuk-tusuk
R: Nyeri pada kaki kiri
S: skala 4
T: Hilang timbul (3-5 menit)
Data Objektif:
 Terdapat edema pada kaki kirinya
 Tenderness pada kaki kirinya
 Terdapat suture
 Terdapat neurovaskuler distal viabel
III. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Nyeri akut b.d agen pencedera fisik (prosedur operasi)
IV. PLANNING
Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama 4 jam, diharapkan
tingkat nyeri menurun, dengan kriteria hasil:
1. Keluhan nyeri menurun
2. Bengkak menurun
3. Kemerahan menurun
INTERVENSI
Manajemen nyeri
Observasi:
1. Identifikasi skala nyeri
2. Identifikasi faktor yang memperberat dan memperingan nyeri
Terapeutik:
1. Berikan teknik relaksasi napas dalam untuk mengurangi rasa nyeri
2. Berikan kompres hangat untuk meredakan nyeri
Edukasi:
1. Jelaskan penyebab, periode dan pemicu nyeri
2. Jelaskan strategi meredakan nyeri
3. Anjurkan terapi relaksasi napas dalam dan kompres hangat untuk
meredakan nyeri
Kolaborasi:
1. Kolaborasi pemerian analgesik
V. IMPLEMENTASI
Observasi:
1. Mengidentifikasi skala nyeri
2. Mengidentifikasi faktor yang memperberat dan memperingan nyeri
Terapeutik:
1. Memberikan teknik relaksasi napas dalam untuk mengurangi rasa nyeri
2. Memberikan kompres hangat untuk meredakan nyeri
Edukasi:
1. Menjelaskan penyebab, periode dan pemicu nyeri
2. Menjelaskan strategi meredakan nyeri
3. Menganjurkan terapi relaksasi napas dalam dan kompres hangat untuk
meredakan nyeri
Kolaborasi:
1. Kolaborasi pemerian analgesik
VI. EVALUASI
S: pasien mengatakan nyeri pada kaki kirinya
P: Nyeri saat dibawa beraktivitas
Q: Nyeri seperti ditusuk-tusuk
R: Nyeri pada kaki kiri
S: skala 4
T: Hilang timbul (3-5 menit)
O: terdapat edema, tenderness, neurovaskuler distal viabel, dan suture
A: Nyeri akut belum teratasi
P: intervensi di hentikan

Anda mungkin juga menyukai

  • Lp Pneumoni 2
    Lp Pneumoni 2
    Dokumen17 halaman
    Lp Pneumoni 2
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • RESUME 5 RONSO
    RESUME 5 RONSO
    Dokumen12 halaman
    RESUME 5 RONSO
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Sap Senam Hamil
    Sap Senam Hamil
    Dokumen11 halaman
    Sap Senam Hamil
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • RESUME 3 FEBRIS
    RESUME 3 FEBRIS
    Dokumen11 halaman
    RESUME 3 FEBRIS
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume 5
    Resume 5
    Dokumen4 halaman
    Resume 5
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • SISKA
    SISKA
    Dokumen2 halaman
    SISKA
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Skripsi Siska Rahmawati
    Skripsi Siska Rahmawati
    Dokumen105 halaman
    Skripsi Siska Rahmawati
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • LP Ikfa
    LP Ikfa
    Dokumen22 halaman
    LP Ikfa
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Askep Gerontik Alda Ners
    Askep Gerontik Alda Ners
    Dokumen31 halaman
    Askep Gerontik Alda Ners
    siska rahmawati
    100% (1)
  • LP Diabetic Foot
    LP Diabetic Foot
    Dokumen13 halaman
    LP Diabetic Foot
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume 3
    Resume 3
    Dokumen5 halaman
    Resume 3
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Askep Gerontik Sis
    Askep Gerontik Sis
    Dokumen30 halaman
    Askep Gerontik Sis
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Stroke LP Siska
    Stroke LP Siska
    Dokumen58 halaman
    Stroke LP Siska
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume 3
    Resume 3
    Dokumen4 halaman
    Resume 3
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • LP Gerontik Ners Alda
    LP Gerontik Ners Alda
    Dokumen50 halaman
    LP Gerontik Ners Alda
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Askep Kaber
    Askep Kaber
    Dokumen17 halaman
    Askep Kaber
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • LP Fraktur Metatarsal
    LP Fraktur Metatarsal
    Dokumen17 halaman
    LP Fraktur Metatarsal
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume 3 (HD)
    Resume 3 (HD)
    Dokumen7 halaman
    Resume 3 (HD)
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Revisi Resume 123
    Revisi Resume 123
    Dokumen11 halaman
    Revisi Resume 123
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • COVER
    COVER
    Dokumen2 halaman
    COVER
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume HD Sis
    Resume HD Sis
    Dokumen8 halaman
    Resume HD Sis
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Askep Fib Revisi
    Askep Fib Revisi
    Dokumen25 halaman
    Askep Fib Revisi
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • COVER
    COVER
    Dokumen15 halaman
    COVER
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • LP Ruang HD
    LP Ruang HD
    Dokumen14 halaman
    LP Ruang HD
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume 2 (HD)
    Resume 2 (HD)
    Dokumen6 halaman
    Resume 2 (HD)
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Bab 1
    Bab 1
    Dokumen11 halaman
    Bab 1
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • TRIAGE
    TRIAGE
    Dokumen3 halaman
    TRIAGE
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume HD Sis
    Resume HD Sis
    Dokumen8 halaman
    Resume HD Sis
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume 3
    Resume 3
    Dokumen5 halaman
    Resume 3
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat
  • Resume 2
    Resume 2
    Dokumen4 halaman
    Resume 2
    siska rahmawati
    Belum ada peringkat