Anda di halaman 1dari 2

DESKRIPSI KASUS UJIAN AKHIR SEMESTER

MATAKULIAH MSDM RUMAH SAKIT


SEMESTER GANJIL 2022-2023

I. Berikan Jawaban beberapa kasus penugasan dibawah secara singkat dan jelas
dengan memperhatikan ketentuan dibawah ini.
1. Jawaban diketik secara rapi dengan spasi 1,5, jenis huruf Time new Roman dengan
menggunakan font/ukuran 12
2. Jawaban diberi cover depan sebagaimana contoh dibawah ini.

Logo
Urindo

UAS MSDM GANJIL 2022/2023


U
Nama : ……………………………
NPM : ……………………………
Kelas : ……………………………

Nama Prodi
Fakultas
Universitas

3. Jawaban dalam bentuk soft copy dikirim ke koordinator kelas untuk disatukan (dibuat
google drive/dicompress) dan selanjutnya dikirim ke email
sakti.brata.ismaya@gmail.ac.id paling lambat hari Senin tanggal 13 Februari 2023,
jam ujian matakuliah MSDM Rumah Sakit.

4. Pengiriman terlambat dari tanggal dan jam tersebut tanpa konfirmasi dianggap gagal
atau tidak ikut ujian.

5. Judul Penugasan atau nama struktur organisasi usahakan tidak sama antara satu
mahasiswa dengan mahasiswa lainnya

6. Penugasan ini bersifat pribadi atau individual


II. KASUS PENUGASAN

A. Mahasiswa diminta membuat Bagan struktur organisasi yang menggambarkan


hierarki atau level jabatan minimal 4 tingkatan. Contoh

B. Dari Struktur diatas (huruf A) selanjutnya diminta melengkapi hal-hal sebagai


berikut :
1. Berikan judul atau nama struktur organisasi sesuai keinginan atau
pengalaman masing-masing secara individu.
2. Lengkapi nama jabatan pada masing-masing bagan
3. Berikan level atau grade pada setiap jabatan
4. Berikan kompetensi yang dibutuhkan pada masing-masing jabatan sesuai
yang anda buat sendiri, mengacu pada kamus kompetensi yang telah
dipelajari
5. Buatkan tabel gaji pokok yang mengacu pada level jabatan dan masa kerja
mulai dari pegawai/karyawan masuk atau tahun pertama hingga minimal 10
tahun

C. Buatkan diskripsi persyaratan atau spesifikasi bagi calon karyawan yang bisa
menduduki masing-masing jabatan pada struktur organisasi yang anda buat
minimal 5 spesifikasi!

D. Mahasiswa diminta membuat konsep kebijakan atau peraturan terkait pelayanan


karyawan/pegawai yang bisa memotivasi atau mendorong semangat agar
karyawan berdisiplin tinggi, semangat memberikan pelayanan terbaik baik
internal maupun eksternal, produktif dan terus belajar untuk kemajuan masa
depan.

Anda mungkin juga menyukai