Anda di halaman 1dari 5

3/7/24, 6:09 AM DIAGRAM SCATTER_MTK XII | Quizizz

Lembar kerja Nama

DIAGRAM SCATTER_MTK XII


Kelas
Total pertanyaan: 12
Estimasi pengerjaan: 11menit
Tanggal
Disusun oleh Dedi Purnomo

1. Data yang dikumpulkan dalam dua variabel dan setiap titik data pada satu variabel memiliki
hubungan dengan satu titik data pada variabel lainnya adalah ... .

a) Data Bivariat b) Data Multivariat

c) Data Variat d) Data Triplevariat

e) Data Univariat

2. Diagram yang digunakan saat perlu menyajikan data yang terdiri atas dua variabel kuantitatif adalah ... .

a) Diagram Lingkaran b) Diagram Batang

c) Diagram Pencar d) Diagram Garis

e) Histogram

3.

Bagaimana jenis korelasi yang terbentuk pada diagram pencar tersebut?

a) Korelasi positif kurva b) Tidak ada korelasi

c) Korelasi neatif kurva d) Korelasi positif linier

e) Korelasi negatif linier

https://quizizz.com/print/quiz/65e8f4d8f47e6c656b1f9863 1/5
3/7/24, 6:09 AM DIAGRAM SCATTER_MTK XII | Quizizz

4.

Bagaimana jenis korelasi yang terbentuk pada diagram pencar tersebut?

a) Korelasi positif linier b) Korelasi positif kurva

c) Korelasi neatif kurva d) Korelasi negatif linier

e) Tidak ada korelasi

5. Bagaimana cara membuat scatter plot?

a) Gunakan garis lurus untuk menghubungkan b) Tentukan variabel yang akan diplot di sumbu x
titik-titik data dan y, tentukan skala sumbu x dan y, plot titik-
titik data sesuai dengan pasangan nilai dari
kedua variabel tersebut.

c) Tentukan variabel yang akan diplot di sumbu x d) Campurkan semua variabel tanpa
saja memperhatikan hubungan antara keduanya

6. Penelitian yang terdiri dari satu variabel bebas (independent variable) dan satu variabel terikat
(dependent variable) disebut dengan analisis statistik :

a) Univariat b) Bivariat

c) Multivariat d) Salah Semua

https://quizizz.com/print/quiz/65e8f4d8f47e6c656b1f9863 2/5
3/7/24, 6:09 AM DIAGRAM SCATTER_MTK XII | Quizizz

7.

Jenis korelasi berdasarkan tren data pada gambar diagram scatter tersebut adalah ...

a) Korelasi sebagian b) Korelasi positif

c) Tidak ada korelasi d) Korelasi negatif

8.

Kalimat manakah yang menggambarkan hubungan yang ditunjukkan pada plot pencar ini?

a) Tidak ada korelasi b) Saat pengunjung meningkat, suhu menurun

c) Saat suhu meningkat, jumlah pengunjung d) Saat suhu menurun, pengunjung meningkat
meningkat

https://quizizz.com/print/quiz/65e8f4d8f47e6c656b1f9863 3/5
3/7/24, 6:09 AM DIAGRAM SCATTER_MTK XII | Quizizz

9.

Berikut ini adalah diagram pencar yang menunjukkan hubungan antara berat badan dan tinggi badan
beberapa remaja.
Pernyataan yang tepat sesuai dengan diagram tersebut adalah ... .

a) Berat badan cenderung bertambah sesuai b) Berat badan cenderung berkurang sesuai
dengan pengurangan tinggi badan dengan pertambahan tinggi badan

c) Hubungan antara berat badan dan tinggi badan d) Berat badan cenderung bertambah sesuai
tidak pasti dengan pertambahan tinggi badan

e) Berat badan dan tinggi badan bervariasi sesuai


dengan usia remaja

10.

Diagram tersebut menunjukkan hubungan antara kecepatan kendaraan dan kepadatan lalu lintas.
Pernyataan yang tepat dari diagram pencar tersebut adalah ...

a) Kepadatan lalu lintas tidak ada hubungannya b) Kepadatan lalu lintas terjadi karena terlalu
dengan kecepatan kendaraan banyak kendaraan

c) Semakin padat lalu lintas, kecepatan d) Semakin padat lalu lintas, kecepatan
kendaraan cenderung menurun kendaraan cenderung meningkat

e) Semakin sedikit kepadatan lalu lintas,


kecepatan kendaraan cenderung semakin
menurun

https://quizizz.com/print/quiz/65e8f4d8f47e6c656b1f9863 4/5
3/7/24, 6:09 AM DIAGRAM SCATTER_MTK XII | Quizizz

11. Apa yang dimaksud dengan diagram sebar atau diagram pencar (scatter plot)?

a) Diagram sebar (scatter plot) adalah jenis b) Diagram sebar (scatter plot) adalah jenis
diagram yang menunjukkan hubungan antara diagram yang menunjukkan hubungan antara
dua variabel dengan menggunakan lingkaran- dua variabel dengan menggunakan garis-garis
lingkaran yang tersusun di bidang kartesian. yang tersusun di bidang kartesian.

c) Diagram sebar (scatter plot) adalah jenis d) Diagram sebar (scatter plot) adalah jenis
diagram yang menunjukkan hubungan antara diagram yang menunjukkan hubungan antara
dua variabel dengan menggunakan batang- dua variabel dengan menggunakan titik-titik
batang yang tersusun di bidang kartesian. yang tersebar di bidang kartesian.

12. Nama lain dari diagram scatter adalah...

a) Diagram lingkaran b) Diagram garis

c) Histogram d) Diagram pencar

https://quizizz.com/print/quiz/65e8f4d8f47e6c656b1f9863 5/5

Anda mungkin juga menyukai