Anda di halaman 1dari 6

KIMIA & FISIKA

1. Tulislah keterangan dan contoh pada lambing-lambang pada wadah zat kimia dibawah ini !

2. lmu kimia adalah cabang ilmu pengetahuan alam yang mengkaji tentang..
a. Struktur, susunan, sifat dan perubahan materi serta energi yang menyertainya.
b. Kerapatan, daya hantaran dan keelektronegatifan suatu materi
c. Struktur. sifat, kekuatan dan massa jenis suatu materi
d. Energi, sifat, getaran, gelombang, dan perubahan materi
e. Wujud, sifat, massa jenis suatu materi
3. Langkah-langkah kerja berikut ini diperlukan ilmuan dalam mengembangkan ilmu kimia:
(1) Merumuskan masalah
(2) Melakukan eksperimen
(3) Mengolah data
(4) Menemukan masalah
(5) Menyusun kerangka teori
(6) Membuat laporan
(7) Menarik kesimpulan
(8) Merumuskan hipotesis
Urutan langkah kerja sesuai metode ilmiah yaitu..
a. 1 – 2 – 3 – 4 – 5 – 6 – 7 – 8
b. 2 – 7 – 4 – 6 – 5 – 3 – 1 – 8
c. 4 – 1 – 5 – 8 – 2 – 3 – 7 – 6.
d. 1 – 4 – 2 – 3 – 5 – 6 – 7 – 8
e. 5 – 1 – 3 – 8 – 7 – 2 – 4 – 8
4. Cara menyimpan alat laboratorium:
(1) Tabung reaksi: dikeringkan, disimpan di rak, posisi tegak
(2) Gunting: dikeringkan, simpan di almari, dekat bahan kimia
(3) Stopwatch: dibersihkan, simpan dalam almari terkunci
(4) Pipet: disimpan dalam laci dan posisi terbalik
(5) Lampu bunsen: ditutup dengan penutup plastik pada bagian sumbunya
Cara penyimpanan alat laboratorium yang benar adalah..
a. 2, 3, dan 5.
b. 3, 4, dan 5
c. 2, 3, dan 4
d. 1, 2, dan 3
e. 1, 3, dan 4
5. Jika mata terkena bahan kimia berbahaya, maka tindakan pertama yang harus dilakukan adalah..
a. Membawa dengan segera ke kantor polisi
b. Membasuh mata menggunakan peralatan eye wash
c. Mencuci mata dengan sabun
d. Membasuh mata menggunakan air mengalir.
e. Mengucek mata
6. Apa yang melatar belakangi munculnya kimia hijau ?
7. Apa yang dimaksud dengan "Kimia Hijau"?
a) Penggunaan bahan kimia berbahaya dalam industri
b) Pendekatan kimia yang berfokus pada kelestarian lingkungan dan manusia
c) Penggunaan bahan kimia beracun dalam pertanian
d) Proses kimia yang hanya menghasilkan limbah organik
8. Manakah dari berikut ini yang merupakan prinsip utama dari Kimia Hijau?
a) Menggunakan bahan kimia berbahaya untuk mengurangi biaya produksi
b) Mengurangi dampak lingkungan dengan menggunakan teknologi lama
c) Meminimalkan pembentukan limbah dan merancang proses yang lebih efisien
d) Memproduksi lebih banyak limbah untuk menghasilkan produk berkualitas tinggi
9. Salah satu contoh aplikasi kimia hijau dalam industri adalah...
a) Penggunaan bahan kimia beracun dalam proses produksi
b) Penggunaan bahan baku fosil yang tidak terbarukan
c) Penggunaan katalis yang dapat didaur ulang untuk meningkatkan efisiensi proses.
d) Penggunaan limbah berbahaya sebagai bahan baku untuk mengurangi biaya produksi
10. Apa peran teknologi dalam mendukung Kimia Hijau dalam pembangunan berkelanjutan?
a) Mengembangkan teknologi yang lebih ramah lingkungan untuk produksi limbah beracun
b) Meningkatkan penggunaan sumber daya alam yang tidak terbarukan
c) Mempercepat penggunaan bahan bakar fosil untuk proses industri
d) Mengabaikan perkembangan teknologi dan tetap menggunakan metode tradisional
11. Mengapa penting bagi masyarakat dan industri untuk berpindah ke pola konsumsi dan produksi yang
lebih berkelanjutan?
a) Agar dapat menghasilkan lebih banyak limbah untuk mendukung pertumbuhan ekonomi
b) Untuk mempercepat pemanasan global dan perubahan iklim
c) Agar sumber daya alam dapat dipertahankan untuk generasi mendatang
d) Untuk meningkatkan penggunaan bahan kimia beracun dalam kehidupan sehari-hari
12. Gerakan kimia hijau (green chemistry) bertujuan untuk mencegah terjadinya polusi lingkungan akibat
bahan kimia berbahaya. Berikut ini yang bukan merupakan bagian dari gerakan kimia hijau adalah..
a. Membuat desain proses dan produk yang melibatkan bahan kimia agar tidak menyebabkan bahan kimia
berbahaya lepas ke lingkungan.
b. Penghematan bahan kimia dengan penerapan ekonomi atom sehingga sumber daya alam dapat
dihemat
c. Penerapan 12 prinsip kimia hijau secara luas dalam setiap kegiatan yang memanfaatkan dan
memproduksi bahan kimia
d. Melakukan eksploitasi sumber daya dengan perancangan yang efektif dan efisien sehingga sumber daya
alam dapat dihemat
e. Melakukan penelitian-penelitian untuk menemukan bahan alam sebagai katalis yang efektif dan ramah
lingkungan
13. Pemanasan global adalah..
a. Efek rumah kaca
b. Proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan bumi.
14. c. Proses pemanasan bumi c. Bertambahnya gas O2
d. Proses dimana bumi menjadi panas d. Menurunnya suhu permukaan Bumi
e. Proses pemanasansecara global e. Berkurangnya tumbuh-tumbuhan
15. Aktivitas manusia dapat menyebabkan 18. Apa pengertian dari nanoteknologi?
peningkatan konsentrasi selimut gas di 19. Berikut ini yang bukan peran nanoteknologi
atmosfer sehingga melebihi konsentrasi dalam mendukung gerakan kimia hijau
yang seharusnya dan panas matahari yang adalah
A. Mengembangkan sintesis model baru
tidak dapat dipantulkan ke angkasa juga
dengan menggunakan partikel nano untuk
akan meningkat. Fenomena ini dinamakan.. mengurangi bahkan menghilangkan limbah
a. Efek rumah kaca. produksi.
b. Hujan asam B. Penggunaan partikel nano dapat
c. Pencemaran lingkungan memperhitungkan dengan tepat jumlah zat
d. Pemanasan global yang direaksikan sehingga tidak ada atom
e. Global warming yang terbuang.
C. Dengan teknologi nano proses produksi
16. Berikut yang termasuk gas rumah kaca
dapat dilakukan pada suhu dan tekanan
adalah.. ruang sehingga bisa hemat energi.
a. CO2, CH4, CFC, dan oksigen D. Nanoteknologi merupakan teknologi
b. CO2, CH4. CFC, dan dinitrogen oksida. tinggi yang memerlukan alat-alat yang
c. Karbon dioksida, metana, CFC, dan canggi sehingga dihasilkan produk yang
nitrogen canggih pula.
d. Metana, CFC, oksigen, dan uap air E. Proses produksi nano teknologi bersifat
khas dan hanya menghasilkan produk yang
e. Metana, CFC, uap air, dan helium
diinginkan tanpa ada produk sampingan/
17. Pada proses terjadinya efek rumah kaca, gas turunan.
CO2 menyebabkan.. 20. Apa fungsi nano perak, nano ZnO, nano
a. Berkurangnya gas O2 CNTs, nona Intan, nano grapena ?
b. Naiknya suhu permukaan Bumi.
BIOLOGI a. jumlah makhluk hidup bertambah
1. Berikut ini yang tidak termasuk ke dalam banyak
manfaat keanekaragaman hayati bagi b. jumlah makhluk hidup didunia tetap.
c. adanya keanekaragaman individu
manusia adalah …
makhluk hidup.
a. Sumber plasma nutfah d. jumlah makhluk hidup di dunia
b. Sumber hasil pertanian berkurang
c. Sumber perikanan e. terjadinya keseragaman individu
d. Sumber pengairan 7. Perubahan ukuran dan bentuk makhluk
e. Sumber penghasil energy hidup terjadi karena factor lingkungan.
2. Faktor penyebab munculnya Tetapi tidak diturunkan pada generasi
berikutnya sering dikenal sebagai…
keanekaragaman makhluk hidup salah
a. mutasi
satunya adalah … b. variasi
a. Habitat hidup yang berbeda c. metamorfosa
b. Persaingan antar individu d. domestikasi
c. Penyesuaian diri oleh makhluk hidup e. modifikasi.
d. Perbedaan tingkah laku antar individu 8. Untuk melestarikan SDA hayati
e. Variasi makanan ekosistem dilakukan dengan cara…
a. Penebangan dilakukan jika dibutuhkan
3. Keanekaragaman hayati yang membentuk
mendirikan perumahan
sebuah ekosistem melahirkan suatu b. Penebangan hanya boleh
interaksi sebagaimana berikut, kecuali … dilakukan pohon-pohon besar dan rindang
a. Makan-dimakan c. Penebangan hanya pada tanaman yang
b. Rantai makanan dapat berkembang biak dengan cepat
c. Jaringan kehidupan d. Penebangan hutan dilakukan tidak
d. Pengambilan energy musim penyerbukan
e. Menerapkan system TPTI (tebang pilih
e. Daur materi
tanaman Indonesia.
4. Keanekaragaman hayati pada suatu wilayah 9. Faktor-faktor berikut ini dapat
sangat berkaitan dengan aspek kondisi meningkatkan keanekaragaman hayati,
perekonomian penduduknya. Misalnya kecuali….
penduduk suatu wilayah yang a. klasifikasi.
mengekplorasi tanaman kedelai untuk b. perkawinan antar spesies
c. adaptasi
diproduksi kembali menjadi tempe dan
d. interaksi gen dengan lingkungan
tahu. Aktivitas warga tersebut turut
e. domestikasi
meningkatkan pendapatan dari sumber … 10. Keanekaragaman tingkat gen terdapat
5. Terjadinya penurunan keanekaragaman pada kelompok tanaman….
hayati yang diakibatkan oleh adanya a. kelapa, nyiur dan pinang
eksploitasi sumber daya alam (SDA) dengan b. padi, pisang dan mahoni
teklonologi atau peralatan canggih c. papaya, kelapa dan pinang
d. pisang raja, pisang kapok dan
disebabkan oleh adanya …
pisang tanduk.
a. penyebab tidak langsung e. palem, mangga dan kelapa
b. faktor buatan 11. Tindakan berikut ini yang tidak termasuk
c. faktor alami domestikasi yaitu…
d. penyebab tidak langsung a. berburu hewan liar di hutan.
e. faktor aktivitas manusia. b. melakukan persilangan ayam kampung
6. Adanya ciri-ciri khusus pada dengan ayam hutan
setiap Individu mengakibatkan… c. mengoleksi binatang langka
d. memelihara ayam pedaging dengan
kandang rendah
e. menambah koleksi satwa dikebun b. Bunga raflesia.
binatang c. Anggrek larat
12. Punahnya spesies dan rusaknya habitat d. Tanaman damar
adalah ancaman bagi hilangnya sifat-sifat 19. Indonesia adalah salah satu negara yang
keanekaragaman makhluk hidup, baik baik untuk pelestarian hawan dan
hewan maupun tumbuhan. Untuk tumbuhan karena mempunyai iklim ….
mengembalikan kelestarian tersebut, a. Panas
maka perlu dikembangkan… b. Tropis.
a. hutan lindung c. Hujan
b. reboisasi ekosistem d. Subtropis
c. observasi ekosistem 20. Pelestarian in situ adalah jenis pelestarian
d. konservasi ekosistem. yang dilakukan di ….
e. suaka margasatwa a. Habitat tiruan
13. Anggrek hitam adalah salah satu tumbuhan b. Habitat penangkaran
spesies langka. Spesies anggrek hitam c. Habitat buatan
banyak dijumpai di daerah …. d. Habitat aslinya.
a. Sumatra dan Bangka 21. Sebuah sistem yang dapat memudahkan
b. Bali dan Nusa Tenggara. untuk mempelajari dan mengenal makhluk
c. Jawa dan Madura hidup dikenal dengan…
d. Kalimantan dan Sulawesi a. Sistem klasifikasi.
14. Jenis hewan langka asli yang ada di pulau b. Proses klasifikasi
Papua adalah …. c. Klasifikasi sistem alami
a. Burung Cendrawasih. d. Klasifikasi sistem buatan
b. Orang Utan e. Taksonomi
c. Harimau Sumatra 22. Langkah dalam pengelompokan
d. Komodo berdasarkan ciri morfologi, anatomi, dan
15. Tindakan yang dilakukan untuk fisiologi adalah…
melestarikan hewan dan tumbuhan dengan a. proses Klasifikasi
cara menanami kembali hutan yang telah b. klasifikasi sistem alami.
gundul disebut …. c. klasifikasi sistem buatan
a. Sengkedan d. taksonomi
b. Cagar alam e. sistem klasifikasi
c. Tebang pilih 23. Cara mengelompokan sejarah evolusi suatu
d. Reboisasi. makhluk hidup dikenal dengan istilah…
16. Keberadaan hewan dan tumbuhan sangat a. klasifikasi sistem buatan
dibutuhkan manusia karena sebagai…. b. klasifikasi sistem alami
a. Sumber bahan makanan. c. klasifikasi sistem filogeni.
b. Sumber bahan tambang d. proses klasifikasi
c. Sumber bahan bangunan e. taksonomi
d. Sumber utama kebahagiaan 24. Cabang ilmu biologi yang mempelajari suatu
17. Jenis pelestarian hewan yang dilakukan di pengelompokan makhluk hidup dikenal
luar habitat aslinya disebut pelestarian …. dengan…
a. Ex Situ. a. Sistem klasifikasi
b. El Situ b. Proses klasifikasi
c. In situ c. Klasifikasi sistem filogeni
d. On Situ d. Taksonomi.
18. Pemerintah mendirikan Taman Nasional e. Klasifikasi sistem buatan
Kerinci Seblat di Sumatera Barat. Salah satu 25. Sistem dari klasifikasi makhluk hidup
tujuan pendirian taman nasional tersebut dipelopori pertama kali oleh…
adalah melindungi salah satu tumbuhan a. A. mayer
langka di dunia yang tumbuh di Indonesia. b. Thomas alfa A
Tumbuhan yang dimaksud adalah…. c. Charles Darwin
a. Tanaman cendana d. Anthony Van Leuwenhoek
e. Carolus Linnaeus. b. Kelompok tumbuhan (plantae) dan
26. Urutan yang benar dari tingkat takson mulai kelompok hewan (animalia).
dari yang tertinggi sampai terendah c. Kelompok tumbuhan (animalia) dan
adalah… kelompok hewan (plantae)
a. Kingdom – filum/divisi – ordo – kelas – d. Kelompok tumbuhan (monera) dan kelompok
famili – genus – spesies hewan (animalia)
b. Kingdom – filum/divisi – ordo – kelas – 30. Sistem tiga kingdom muncul setelah adanya
genus – famili – spesies sebuah benda yang dikenal dengan istilah…
c. Kingdom – filum/divisi – kelas – ordo – a. Mikroskop.
genus – famili – spesies b. Teropong
d. Kingdom – filum/divisi – kelas – famili – c. Kamera
ordo – genus – spesies d. Teleskop
e. Kingdom – filum/divisi – kelas – ordo – e. Laptop
famili – genus – spesies. 11. Sistem klasifikasi yang kemudian menggunakan
27. Di bawah ini merupakan yang memiliki mikroskop adalah sistem…
kesamaan ciri lebih banyak dalam satu a. Sistem empat kingdom.
organisme dalam yaitu… b. Sistem lima kingdom
a. Spesies c. Sistem enam kingdom
b. Kelas d. Sistem tiga kingdom
c. Ordo e. Sistem dua kingdom
d. Genus.
e. Family
28. Sebuah sistem klasifikasi yang pertama kali
dikembangkan oleh ilmuwan dikenal
dengan sistem…
a. Sistem enam kingdom
b. Sistem lima kingdom
c. Sistem dua kingdom.
d. Sistem tiga kingdom
e. Sistem empat kingdom
29. Dari sistem dua kingdom makhluk hidup
dikelompokan dalam dua kelompok besar
yakni
a. Kelompok tumbuhan (fungi) dan
kelompok hewan (plantae)

Anda mungkin juga menyukai