Anda di halaman 1dari 25

LAMPIRAN

PERATURAN BUPATI BANGGAI LAUT


NOMOR … TAHUN …
TENTANG TATA CARA PERGESERAN
ANGGARAN

I. SURAT PERMOHONAN KEPALA PERANGKAT DAERAH TERHADAP


PERGESERAN ANGGARANDENGAN KONDISI TERTENTU.

KOP PERANGKAT DAERAH

………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth.Sekretaris Daerah Selaku
Sifat :
Ketua TAPD
Hal :
Permohonan Pergeseran Anggaran Di -
APBD T. A 20xx Banggai

Dengan memperhatikan Kententuan Pergeseran anggaran sebagaimana


tercantum dalam Peraturan Bupati Banggai Laut Nomor …Tahun 2023
Tentang Tata Cara Pergeseran Anggaran, dengan ini kami mengajukan usulan
pergeseran anggaran dalam kondisi tertentudalam Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 20xx, dengan alasan dan
pertimbangan sebagai berikut :
1. ……………
2. ……………
3. Dst………
Berkaitan dengan hal tersebut di atas, kami mohon pertimbangan
Bapak untuk dapat kiranya usulan Pergeseran Anggaran dimaksud dibahas
oleh TAPD, untuk selanjutnya dimasukkan dalam Peraturan Bupati tentang
Perubahan Penjabaran APBD sebagai dasar Penerbitan DPPA-Perangkat
Daerah/SKPKD. Rincian pergeseran/perubahan anggaran DPPA-Perangkat
Daerah/SKPKD sebagaimana terlampir.
Demikian Surat permohonan ini disampaikan, atas pertimbangan dan
kerjasamanya diucapkan terima kasih.
Kepala Perangkat Daerah

Nama
Nip.
Tembusan, Yth:
1. Sekretaris Daerah Kabupaten Banggai Laut;
2. Kepala Bappeda Kabupaten Banggai Laut;
3. Kepala BPKAD Kabupaten Banggai Laut;

14
II. SURAT PERMOHONAN KEPALA PERANGKAT DAERAH TERHADAP
PERGESERAN ANGGARAN ANTAR OBJEK BELANJA DALAM JENIS YANG
SAMA.

KOP PERANGKAT DAERAH

………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth,Sekretaris Daerah Kabupaten
Sifat : Banggai Laut selaku Ketua
Hal : Permohonan Pergeseran TAPD
Anggaran APBD T. A 20xx Di
Banggai
Dengan memperhatikan Kententuan Pergeseran anggaran sebagaimana
tercantum dalam Peraturan Bupati Banggai Laut Nomor Tahun 2023
Tentang Tata Cara Pergeseran Anggaran, dengan ini kami mengajukan usulan
pergeseran anggaran antar objek belanja dalam jenis belanja yang sama dalam
Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 20xx,
dengan alasan dan pertimbangan sebagai berikut :
1. ……………
2. ……………
3. Dst………
Berkaitan dengan hal tersebut di atas, kami mohon pertimbangan
Bapak untuk dapat kiranya usulan Pergeseran Anggaran dimaksud dibahas
oleh TAPD, untuk selanjutnya dimasukkan dalam Peraturan Bupati tentang
Perubahan Penjabaran APBD sebagai dasar Penerbitan DPPA-Perangkat
Daerah/SKPKD. Rincian pergeseran/perubahan anggaran DPPA-Perangkat
Daerah/SKPKD sebagaimana terlampir.
Demikian Surat permohonan ini disampaikan, atas pertimbangan dan
kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Kepala Perangkat Daerah

Nama
Nip.

Tembusan, Yth:
Bupati Banggai Laut;

15
III. SURAT PERMOHONAN KEPALA PERANGKAT DAERAH TERHADAP
PERGESERAN ANGGARAN ANTAR RINCIAN OBJEK BELANJA DALAM JENIS
YANG SAMA.

KOP PERANGKAT DAERAH


………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth,Kepala BPKAD Kabupaten
Sifat :
Banggai Laut selaku PPKD
Hal :
Permohonan Pergeseran Di -
Anggaran APBD T. A 20xx Banggai
Dengan memperhatikan Kententuan Pergeseran anggaran sebagaimana
tercantum dalam Peraturan Bupati Banggai Laut Nomor Tahun 2023
Tentang Tata Cara Pergeseran Anggaran, dengan ini kami mengajukan usulan
pergeseran anggaran antar rincianobjek belanja dalam jenis belanja yang sama
dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran
20xx, dengan alasan dan pertimbangan sebagai berikut :
1. ……………
2.……………
3.Dst………
Berkaitan dengan hal tersebut di atas, kami mohon pertimbangan
Bapak untuk dapat kiranya usulan Pergeseran Anggaran dimaksud, untuk
selanjutnya dimasukkan dalam Peraturan Bupati tentang Perubahan Penjabaran
APBD sebagai dasar Penerbitan DPPA-Perangkat Daerah/SKPKD. Rincian
pergeseran/perubahan anggaran DPPA-Perangkat Daerah/SKPKD
sebagaimana terlampir.
Demikian Surat permohonan ini disampaikan, atas pertimbangan dan
kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Kepala Perangkat Daerah

Nama
Nip.

Tembusan, Yth :
1. Bupati Banggai Laut;
2. Sekretaris Daerah Kabupaten Banggai Laut;

16
IV. SURAT PERSETUJUAN SEKRETARIS DAERAH ATAS PERMOHONAN KEPALA
PERANGKAT DAERAH TERHADAP PERGESERAN ANGGARAN DENGAN
KONDISI TERTENTU.

KOP SEKRETARIAT DAERAH


………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth, Kepala SKPD
Sifat :
Di
Hal :
Persetujuan Pergeseran Banggai
Anggaran APBD T. A 20xx
Sehubungan surat kepala (nama SKPD) tanggal …. Perihal
permohonan pergeseran anggaran pada APBD T.A 20xx, bahwa terdapat
pergeseran anggaran antar organisasi , antar unit organisasi, antar program,
antar kegiatan, antar Sub kegiatan, antar kelompok dan jenis yang sama
berdasarkan peraturan Bupati Banggai Laut Nomor …. Tahun 20xx tentang
tata cara pergeseran anggaran memerlukan persetujuan dari Bupati.
Berkenan dengan hal tersebut, maka Bupati Banggai Laut dengan ini
menyetujui permohonan dimaksud sebagaimana rincian rancangan Perubahan
DPPA SKPD terlampir.
Demikian Surat pesetujuan ini disampaikan, dan digunakan
sebagimana mestinya.

Sekretaris Daerah

Nama
Nip

Tembusan :
Kepala BPKAD Kabupaten Banggai Laut;

17
V. SURAT PERSETUJUAN SEKRETARIS DAERAH ATAS PERMOHONAN KEPALA
PERANGKAT DAERAH TERHADAP PERGESERAN ANGGARAN ANTAR
OBJEKDALAM JENIS YANG SAMA.

KOP SEKRETARIAT DAERAH


………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth, Kepala SKPD
Sifat :
Di
Hal :
Persetujuan Pergeseran Anggaran Banggai
APBD T. A 20xx
Sehubungan surat kepala (nama SKPD) tanggal …. Perihal
permohonan pergeseran anggaran pada APBD T.A 20xx, bahwa terdapat
pergeseran anggaran antar objek dalam jenis yang sama berdasarkan peraturan
Bupati Banggai Laut Nomor …. Tahun 20xx tentang tata cara pergeseran
anggaran memerlukan persetujuan dari Sekretaris Daerah.
Berkenan dengan hal tersebut, maka Sekretaris Daerah Kabupaten
Banggai Laut dengan ini menyetujui permohonan dimaksud sebagaimana
rincian rancangan Perubahan DPPA SKPD terlampir.
Demikian Surat pesetujuan ini disampaikan, dan digunakan
sebagimana mestinya.

Sekretaris Daerah

Nama
Nip.

Tembusan, Yth :
Bupati Banggai Laut;

18
VI. SURAT PERSETUJUAN KEPALA BPKAD ATAS PERMOHONAN KEPALA
PERANGKAT DAERAH TERHADAP PERGESERAN ANGGARAN ANTAR
RINCIAN OBJEK DALAM JENIS YANG SAMA.

KOP BPKAD
………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth, Kepala SKPD
Sifat :
Di
Hal :
Persetujuan Pergeseran Anggaran Banggai
APBD T. A 20xx
Sehubungan surat kepala (nama SKPD) tanggal …. Perihal
permohonan pergeseran anggaran pada APBD T.A 20xx, bahwa terdapat
pergeseran anggaran antar rincian objek dalam jenis yang sama berdasarkan
peraturan Bupati Banggai Laut Nomor …. Tahun 20xx tentang tata cara
pergeseran anggaran memerlukan persetujuan dari Kepala BPKAD.
Berkenan dengan hal tersebut, maka Kepala BPKAD Kabupaten
Banggai Laut dengan ini menyetujui permohonan dimaksud sebagaimana
rincian rancangan Perubahan DPPA SKPD terlampir.
Demikian Surat pesetujuan ini disampaikan, dan digunakan
sebagimana mestinya.

KEPALA BPKAD

NAMA
NIP.

Tembusan, Yth :
1. Bupati Banggai Laut;
2. Sekretaris Daerah Kabupaten Banggai Laut;

19
VII. PERMOHONAN PENERBITAN DPPA SKPD

KOP PERANGKAT DAERAH


………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth,Kepala BPKAD Kabupaten
Sifat :
Banggai Laut selaku PPKD
Hal :
Permohonan Penerbitan Di -
Perubahan DPA SKPD. Banggai

Dengan memperhatikan Kententuan Pergeseran anggaran sebagaimana


tercantum dalam Peraturan Bupati Banggai Laut Nomor Tahun 2023
Tentang Tata Cara Pergeseran Anggaran dan surat Kepala (Nama SKPD)
tanggal …….Perihal Persetujuan Pergeseran Anggaran atas uraian dari sub
rincian objek pada APBD Tahun Anggaran 20xx.
Berkaitan dengan hal tersebut di atas, dimohon kepada saudara untuk
dapat menerbitkan Perubahan DPA SKPD terhadap pergeseran anggaran atas
uraian dari sub rincian objek dengan persetujuan Pengguna Anggaran
(Rancangan perubahan DPA SKPD terlampir).
Demikian Surat permohonan ini disampaikan, atas pertimbangan dan
kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Kepala Perangkat Daerah

Nama
Nip.

Tembusan, Yth :
Sekretaris Daerah Kabupaten Banggai Laut;

20
VIII. SURAT PERSETUJUAN PERGESERAN ANGGARAN OLEH PENGGUNA
ANGGARAN.

KOP PERANGKAT DAERAH


NOTA DINAS

Kepada Yth : Kepala SKPD


Dari : PPTK …….
Nomor : ……………
Tanggal : …………...
Perihal : Permohonan Pergeseran Anggaran atas Uraian Sub Rincian Objek T.A 20xx.
Dengan hormat kami sampaikan usulan pergeseran anggaran atas
uraian dari sub rincian objek pada APBD T.A 20xx untuk kegiatan
……….(Sebagaimana terlampir).
Permohonan pergeseran anggaran atas uraian dari sub rincian objek
dilakukan dengan alas an sebagai berikut :
1. ……………
2. ……………
3. Dst
Demikian yang dapat kami sampaikan dan mohon persetujuan (Kepala
SKPD) atas usulan pergeseran tersebut.
PPTK

Nama
Nip.

21
IX. SURAT PERSETUJUAN PENGGUNA ANGGARAN ATAS PERUBAHAN ATAU
PERGESERAN ATAS URAIAN/KETERANGAN DALAM SUB RINCIANOBJEK.

KOP SKPD
………, ………202x
Nomor : Kepada
Lampiran : Yth, PPTK Kegiatan ………..
Sifat :
Di -
Hal :
Persetujuan Pergeseran Tempat
Anggaran.

Sehubungan surat Nata Dinas PPTK Kegiatan xx tanggal. ... perihal


permohonan pergeseran anggaran atas uraian dari sub rincian objek pada
APBD TA 20xx, bahwa terdapat pergeseran anggaran atas uraian dari sub
rincian objek yang berdasarkan Peraturan Bupati Nomor. ... tentang Tata Cara
Pergeseran Anggaran memerlukan persetujuan dari Kepala SKPD selaku
Pengguna Anggaran.
Berkenaan dengan hal tersebut, maka Kepala (nama SKPD) selaku
Pengguna Anggaran dengan ini menyetujui permohonan dimaksud
sebagaimana rincian rancangan Perubahan DPA SKPD terlampir.
Demikian Surat persetujuan ini digunakan sebagaimana mestinya.

Kepala Perangkat Daerah

Nama
Nip.

22
X. FORMAT MATRIKS PERGESERAN ANGGARAN

KOP SKPD

USULAN PERGESERAN ANGGARAN


TAHUN ANGGARAN 20xx

Urusan : 7.01 UNSUR KEWILAHAAN


Unit Organisasi : 7.01.0.00.0.00.34.0000 KECAMATAN BANGGAI
Sub Unit Organisasi : 7.01.0.00.0.00.34.0000 KECAMATAN BANGGAI
: 7.01.03 PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DAN
Program
KELURAHAN
Kegiatan : 7.01.03.2.02 Kegiatan Pemberdayaan Kelurahan
Sub Kegiatan : 7.01.03.2.02.04 Evaluasi Kelurahan

SEBELUM SESUDAH
KODE Bertambah /
URAIAN Harga Jumlah Harga Jumlah
REKENING Koefisien Satuan Koefisien Satuan Berkurang
(Rp) (Rp) (Rp) (Rp)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
5 Belanja Daerah
5.1 Belanja Operasi
5.1.02 Belanja Barang dan Jasa
5.1.02.01 Belanja Barang
5.1.02.01.01 Belanja Barang Pakai Habis

23
Belanja Alat/Bahan untuk
5.1.02.01.01.0024 Kegiatan Kantor-Alat Tulis
Kantor
[#] Alat Tulis Kantor
Sumber Dana : ……..
[-] Amplop Besar
Amplop Buklet Putih
Dst …………………

KepalaPerangkat Daerah

Nama
Nip

24

Anda mungkin juga menyukai