Anda di halaman 1dari 12

Distribusi Diskret Gabungan

(Joint Discrete Distributions)

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D.

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 1/12


Distribusi Peluang Gabungan/ Joint Probability
Distribution

Definisi 1. (Distribusi Peluang Gabungan)


Distribusi peluang gabungan dari variabel acak diskret X dan Y
didefinisikan sebagai

f (x, y ) = P(X = x, Y = y )

untuk setiap pasangan nilai (x, y ) dalam range X dan Y .

Secara umum, distribusi peluang gabungan untuk k variabel acak


X = (X1 , X2 , · · · , Xk ) didefinisikan dengan

f (x1 , x2 , · · · , xk ) = P[X1 = x1 , X2 = x2 , · · · , Xk = xk ]

untuk semua nilai x = (x1 , x2 , · · · , xk ) yang mungkin dari X .

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 2/12


Contoh 1

Suatu perlombaan memilih 3 mahasiswa Matematika secara acak dari


kelas SP Pengantar Peluang, yang terdiri dari 4 mahasiswa angkatan
2017, 5 mahasiswa angkatan 2018, dan 3 mahasiswa angkatan 2019.
Jika X dan Y merupakan suatu variabel acak yang masing-masing
menyatakan banyaknya mahasiswa Matematika angkatan 2017 dan 2018
yang terpilih, maka dapatkan distribusi peluang gabungan dari X dan Y .
Penyelesaian
Distibusi peluang gabungan dari X dan Y diberikan sebagai berikut
 4 5  3 
 x y 3−x−y

, x = 0, 1, 2, 3, y = 0, 1, 2, 3, x + y ≤ 3
f (x, y ) = 12

 3
0, selainnya

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 3/12


Contoh 1 (Lanjutan)

atau dapat dinyatakan dalam tabel sebagai berikut

Tabel P(X = x, Y = y )
x\y 0 1 2 3 P(X = x)
0 1/220 15/220 30/220 10/220 56/220
1 12/220 60/220 40/220 0 112/220
2 18/220 30/220 0 0 48/220
3 4/220 0 0 0 4/220
P(Y = y ) 35/220 105/220 70/220 10/220

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 4/12


Distribusi Peluang Gabungan/ Joint Probability
Distribution
(Lanjutan)

Teorema 1
Fungsi f (x, y ) merupakan distribusi peluang gabungan dari variabel
jhj
acak diskret X dan Y ⇐⇒
1 f (x, y ) ≥ 0 untuk semua (x, y ) dalam domainnya,
XX
2 f (x, y ) = 1.
x y
XX
P [(X , Y ) ∈ A] = f (x, y ) untuk tiap daerah A.
(x,y )∈A

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 5/12


Contoh 2

1 Dari Contoh 1, tentukan nilai dari P [(X , Y ) ∈ A] jika A daerah


{(x, y )|x + y ≤ 1}.
2 Tentukan nilai k dari fungsi berikut

f (x, y ) = kxy , x = 1, 2, 3; y = 1, 2, 3,

jika f (x, y ) merupakan fungsi kepadatan peluang diskret gabungan.


Penyelesaian
28
1 P(X + Y ≤ 1) = f (0, 0) + f (0, 1) + f (1, 0) = .
220
1
2 k= .
36

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 6/12


Fungsi Distribusi Gabungan/ Joint Distribution Function
Definisi 2. (Fungsi Distribusi Gabungan)
Jika X dan Y variabel acak diskret, fungsi
XX −∞ < x < ∞
F (x, y ) = P(X ≤ x, Y ≤ y ) = f (s, t),
−∞ < y < ∞
s≤x t≤y

dimana f (s, t) adalah nilai distribusi peluang gabungan dari X dan Y di


(s, t), disebut dengan Fungsi Distribusi gabungan dari X dan Y .

Contoh 3
Dari Contoh 1, dapatkan F (1, 1).
Penyelesaian
F (1, 1) = P(X ≤ 1, Y ≤ 1)
= f (0, 0) + f (0, 1) + f (1, 0) + f (1, 1)
88
= .
220
Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 7/12
Distribusi Marjinal (Marginal Distributions)
Definisi 3. (Distribusi Marjinal)
Jika X dan Y adalah variabel acak diskret dan f (x, y ) merupakan nilai
distribusi peluang gabungannya di (x, y ), fungsi
X
g (x) = fX (x) = f (x, y )
y

untuk setiap x dalam range X disebut distribusi marjinal dari X .


Sementara itu, fungsi
X
h(y ) = fY (y ) = f (x, y )
x

untuk setiap y dalam range Y disebut distribusi marjinal dari Y .

Karena g (x) merupakan distribusi marjinal/ fkp marjinal dari X maka


X
g (x) = 1.
x
Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 8/12
Contoh 4
Dari Contoh 1, fungsi peluang marginal dari X adalah
x 0 1 2 3
P(X = x) 56/220 112/220 48/220 4/220
atau dapat dinyatakan sebagai
4 8
 
x 3−x
P(X = x) = 12
 , x = 0, 1, 2, 3.
3

Fungsi peluang marginal dari Y adalah


y 0 1 2 3
P(Y = y ) 35/220 105/220 70/220 10/220
atau dapat dinyatakan sebagai
5 7
 
y 3−y
P(Y = y ) = 12
 , y = 0, 1, 2, 3.
3

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 9/12


Latihan Soal 1
Jika nilai dari distribusi peluang gabungan dari X dan Y ditunjukkan
pada tabel berikut

maka tentukan:
a. P(X > Y )
b. Distribusi marjinal dari X
c. Distribusi marjinal dari Y
d. F (−3, 1.5)
Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 10/12
Latihan Soal 2

Distribusi peluang gabungan dari X dan Y diberikan sebagai berikut

f (x, y ) = c(x 2 + y 2 ), x = −1, 0, 1, 3; y = −1, 2, 3

Tentukan:
a. Nilai dari c
b. P(X = 0, Y ≤ 2)
c. Distribusi marjinal dari X .

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 11/12


Tugas

Kerjakan Exercises pada Buku


”John E Freund’s Mathematical Statistics With Applications 8th
ed.” hal 90 dan 100
No 46
No 47
No 62
No 71 (a, b, c, d, e)
”Introduction to Probability and Mathematical Statistics 2nd ed.”
hal 165-170
No 2
No 3 (a-j)
No 7

Mila Kurniawaty, S.Si., M.Si., Ph.D. Jurusan Matematika FMIPA UB 12/12

Anda mungkin juga menyukai