Anda di halaman 1dari 1

instruksi kerja Dokumen Hal 1 dari

REV
INSTRUKSI KERJA PENGOPRASIAN MESIN GENZET TANGGA
19/01/202

1. TUJUAN
Memberikan petunjuk mengenai dan tata cara pengoprasian mesin genset HOTEL SOLARIS KUTA

2.INSTRUKSI KERJA

. SEBELUM GENZET DI HIDUPKAN


-Selalu gunakan APD (Alat Pelindung Diri )
-Membaca SOP (Standard Operating Procedures )
-Menyiapkan tool,clamp meter dan senter
-Periksa teganggan accu genset ( jika kurang dari 24 volt dc di charge dulu )
-Periksa air accu (jika kurang di tambah )
-periksa air radiator (jika kurang di tambah )
-periksa volume oli mesin ( jika kurang di tambah)
-periksa bahan bakar solar
. MENGHIDUPKAN GENZET
-Tekan tombol manual pada panel deep sea electronics
-Kemudian tekan tombol start
. MEMATIKAN GENZET
-Tekan tombol stop
-Kemudian tunggu genzet mati sampai waktu 2 menit
- Setelah itu pindah tombol stop ke tombol auto
. PEMELIHARAAN GENZET
-Melakukan pemanasan rutin mesin setiap seminggu 1 kali selama waktu 10 menit
-Melakukan pengantian oli rutin baik filter oli dan filter solar setiap 8 bulan sekali atau jika
Kondisi oli sudah tidak normal
-Melakukan pembersihan filter udara

Disetujui oleh

(I utu Wawan Setiadi )

Anda mungkin juga menyukai