Anda di halaman 1dari 9

KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO

NOMOR 04 TAHUN 2021


TENTANG
PENGANGKATAN GURU TIDAK TETAP
PADA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO
TAHUN 2021

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO


Menimbang : a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu pendidikan pada
Madrasah Aliyah Negeri 1 Pohuwato dipandang perlu
mengangkat Guru Tidak Tetap (GTT).
b. bahwa mereka yang namanya tercantum dalam lampiran
Surat Keputusan ini dipandang mampu dan memenuhi
syarat untuk diangkat sebagai Guru tidak tetap ( GTT ) pada
Madrasah Aliyah Negeri 1 Pohuwato
Mengingat : 1. Undang-undang No 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional
2. Keputusan Presiden No. 42 Tahun 2002 tentang Pedoman
Pelaksanaan Anggaran pendapatan dan Belanja Negara (
lembaran Negara RI tahun 2002 No. 73 tambahan lembaran
negara RI No. 4212 )
3. Keputusan Menteri Agama 369 Tahun 1993 tentang
Madrasah Aliyah
4. Keputusan Menteri Agama RI Nomor 372 Tahun 1993 tentang
Kurikulum Pendidikan Dasar berciri khas agama islam
5. Keputusan Menteri Agama RI Nomor 01 Tahun 2001 tentang
Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan Organisasi dan Tata
Kerja Departemen Agama
7. Badan Akuntansi Keuangan Negara Nomor 16/AK/2004
tentang pelaksanaan penyusunan laporan keuangan
kementerian negara / lembaga Tahun Anggaran 2004
8. Peraturan Menteri Agama RI No. 02 Tahun 2006 tentang
mekanisme pelaksanaan pembayaran atas beban anggaran
pendapatan dan belanja negara di lingkungan Departemen
Agama
9. Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan No PER-
66/PB/2005 tentang Mekanisme Pelaksanaan Pembayaran
atas beban anggaran pendapatan belanja negara.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1


POHUWATO TENTANG PENGANGKATAN GURU TIDAK
TETAP TAHUN 2021.

KESATU : Mengangkat mereka yang namanya tercantum pada lampiran


surat keputusan ini menjadi Guru Tidak Tetap pada
Madrasah Aliyah Negeri 1 Pohuwato.
KEDUA : Biaya yang timbul akibat dikeluarkan Surat Keputusan ini
dibebankan pada DIPA MAN 1 Pohuwato Kab. Pohuwato
Nomor : DIPA-025.04.2.675126/2021 Tanggal 23November
2020 Tahun Anggaran 2021
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku mulai tanggal 01 Januari 2021
sampai dengan tanggal 31 Desember 2021 dengan ketentuan
bahwa segala sesuatu akan ditinjau dan diadakan perubahan
kembali sebagaimana mestinya apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan dalam penetapan ini.

Ditetapkan di Paguat
Pada tanggal 04 Januari 2021

KEPALA MADRASAH ALIYAH


NEGERI 1 POHUWATO

TANTI TAHA MAYA


LAMPIRAN 1
KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1
POHUWATO
NOMOR 04 TAHUN 2021
TENTANG
PENGANGKATAN GURU TIDAK TETAP TAHUN 2021

DAFTAR NAMA GURU TIDAK TETAP


MADARAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO

TUGAS MENGAJAR
NO NAMA L/P HONOR / BULAN
BIDANG STUDI
1. Yanti Ismail, S.Pd.I P - Fiqih Rp. 300.000,-
- SKI

2 Alfan, S.Pd L - Penjas Rp. 300.000,-

3. Noviyanti Ismail, S.Pd P - Biologi Rp.300.000,-


- Seni Budaya
4. Yusuf Nusi, S.Pd L - Bahasa Arab Rp.300.000,-

5. Hamid Ma’ruf, S.Pd L - Geografi Rp.300.000,-


- Prakarya
6. Hestin Hasan, S.Pd P - Bahasa Inggris Rp.300.000,-
- Bahasa Indonesia
7. Novardi Hasan, S.Pd L - PKn Rp. 300.000,-
- Prakarya

8. Basri, S.Pd, M.Pd L - Matematika Rp. 300.000,-

9. Sahdam, S.Pd L - Matematika Rp. 300.000,-

10. Nurzein K. Bagi, S.Pd P - Bahasa Indonesia Rp. 300.000,-


- Prakarya
11. Rahmad Thalib, S.Pd L Rp. 300.000,-
- Bahasa Indonesia

KEPALA MADRASAH ALIYAH


NEGERI 1 POHUWATO

TANTI TAHA MAYA


KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO
NOMOR 5 TAHUN 2022
TENTANG
PENGANGKATAN GURU TIDAK TETAP
PADA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO
TAHUN 2022

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO


Menimbang : a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu pendidikan pada
Madrasah Aliyah Negeri 1 Pohuwato dipandang perlu
mengangkat Guru Tidak Tetap (GTT).
b. bahwa mereka yang namanya tercantum dalam lampiran
Surat Keputusan ini dipandang mampu dan memenuhi
syarat untuk diangkat sebagai Guru tidak tetap ( GTT ) pada
Madrasah Aliyah Negeri 1 Pohuwato
Mengingat : 1. Undang-undang No 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional
2. Keputusan Presiden No. 42 Tahun 2002 tentang Pedoman
Pelaksanaan Anggaran pendapatan dan Belanja Negara (
lembaran Negara RI tahun 2002 No. 73 tambahan lembaran
negara RI No. 4212 )
3. Keputusan Menteri Agama 369 Tahun 1993 tentang
Madrasah Aliyah
4. Keputusan Menteri Agama RI Nomor 372 Tahun 1993 tentang
Kurikulum Pendidikan Dasar berciri khas agama islam
5. Keputusan Menteri Agama RI Nomor 01 Tahun 2001 tentang
Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan Organisasi dan Tata
Kerja Departemen Agama
7. Badan Akuntansi Keuangan Negara Nomor 16/AK/2004
tentang pelaksanaan penyusunan laporan keuangan
kementerian negara / lembaga Tahun Anggaran 2004
8. Peraturan Menteri Agama RI No. 02 Tahun 2006 tentang
mekanisme pelaksanaan pembayaran atas beban anggaran
pendapatan dan belanja negara di lingkungan Departemen
Agama
9. Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan No PER-
66/PB/2005 tentang Mekanisme Pelaksanaan Pembayaran
atas beban anggaran pendapatan belanja negara.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1


POHUWATO TENTANG PENGANGKATAN GURU TIDAK
TETAP TAHUN 2022.

KESATU : Mengangkat mereka yang namanya tercantum pada lampiran


surat keputusan ini menjadi Guru Tidak Tetap pada
Madrasah Aliyah Negeri 1 Pohuwato.
KEDUA : Biaya yang timbul akibat dikeluarkan Surat Keputusan ini
dibebankan pada DIPA MAN 1 Pohuwato Kab. Pohuwato
Nomor : DIPA-025.04.2.675126/2022 Tanggal 17 November
2021 Tahun Anggaran 2022
KETIGA : Keputusan ini berlaku mulai tanggal 01 Januari 2022 sampai
dengan tanggal 31 Desember 2022 dengan ketentuan bahwa
segala sesuatu akan ditinjau dan diadakan perubahan
kembali sebagaimana mestinya apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan dalam penetapan ini.

Ditetapkan di Paguat
Pada tanggal 03 Januari 2022

KEPALA MADRASAH ALIYAH


NEGERI 1 POHUWATO

NILDA S. LADIKU
LAMPIRAN 1
KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1
POHUWATO
NOMOR 5 TAHUN 2022
TENTANG
PENGANGKATAN GURU TIDAK TETAP TAHUN 2021

DAFTAR NAMA GURU TIDAK TETAP


MADARAH ALIYAH NEGERI 1 POHUWATO

TUGAS MENGAJAR
NO NAMA L/P HONOR / BULAN
BIDANG STUDI
1. Yanti Ismail, S.Pd.I P - Fiqih Rp. 300.000,-
- SKI

2 Alfan, S.Pd L - Penjas Rp. 300.000,-

3. Noviyanti Ismail, S.Pd P - Biologi Rp.350.000,-


- Prakarya
4. Yusuf Nusi, S.Pd L - Bahasa Arab Rp.300.000,-

5. Hamid Ma’ruf, S.Pd L - Geografi Rp.300.000,-

6. Hestin Hasan, S.Pd P - Bahasa Inggris Rp.350.000,-


- Bahasa Indonesia

7. Basri, S.Pd, M.Pd L - Matematika Rp. 500.000,-


- Sejarah Indonesia

8. Sahdam, S.Pd L - Matematika Rp. 350.000,-

- Fisika
9. P - Bahasa Indonesia Rp. 350.000,-
Nurzein K. Bagi, S.Pd
- Prakarya

L Rp. 350.000,-
10. Rahmad Thalib, S.Pd - Bahasa Indonesia
- Sejarah Indonesia
- Sejarah
11. Delanti Adam, S.Pd P
- Prakarya Rp. 300.000,-

KEPALA MADRASAH ALIYAH


NEGERI 1 POHUWATO

NILDA S. LADIKU

Anda mungkin juga menyukai