Anda di halaman 1dari 3

JUKNIS CLASSMEETING SMK YASFIKA KALIREJO

LOMBA FUTSAL (PUTRA/PUTRI)


1. 1 tim berjumlah 5 anak (terpisah)
2. Memakai kaos tim/Jarsey (Wajib)
3. Tim harus Siswa sekelas
4. Tim harus siap 15 menit sebelum bertanding
5. menggunakan sistim gugur
6. Pemain wajib menggunakan kaos kaki dan Sepatu futsal/Bola

LOMBA VOLLY
1. 1 tim berjumlah 6 Orang
2. 1 Tim harus siswa/i sekelas
3. Boleh campuran Putra dan Putri
4. Menggunakan 3 set pertandingan

LOMBA E-SPORT
FREE FIRE
1. 1 Tim terdiri dari 4 Pemain (2 pemain Cadangan)
2. 1 kelas maksimal mengirimkan 2 Tim
3. Dilarang bermain double di 2 tim
4. Menggunakan sitem timMenggunakan Sitem Point
 Gold 10 point
 Silver 6 Point
 Bronze 4 point
5. Pertandingan dilakukan sebanyak 3 Kali
6. Dilarang berkata Toxic dan Apabila Tim lebih dari 3x berkata toxic (kasar) maka tim
akan di Disk.
 Perkataan kasar seperti
(Anjing,babi,kampang,kampret,bajingan,tai,asu,goblok,koplo,Dancok,dll)

MOBILE LEGEND
1. Tim berjumlah 5 anak (2 cadangan)
2. 1 kelas maksimal mengirimkan 2 tim
3. kuota hanya 8 tim
4. menggunakan sistem gugur
5. dilarang berkata toxic apabila 1 tim melanggar 3 kali maka akan langsung di DISK.
6. Dilarang open chatt pada tim lain

LOMBA VIDEO TIKTOK


1. Sistem penilaian 25% like dan 75% Juri
2. Video disetor ke Aa Amkha dan Akan dipost diakun AMKHA KORIS
3. 1 Kelas Maksimal mengirimkan 3 Video
4. Musik/Sound Bebas
5. durasi Video minimal 25 detik dan Maksimal 2 Menit
6. Video berupa Iklan Mempromosikan Aplikasi KULKAS EXSPRES dan Wajib
Menampilkan Video Order Makanan diKulkas ekspres beserta Kurirnya
7. Bentuk video Lanscape
8. Diperbolehkan Dubing,rekaman suara,dan Boleh juga Live
9. Didalam video minimal terdapat 5 pemeran Dan Wajib menunjukan identitas seragam
Sekolah
10. Wajib Mencantumkan Logo SMK YASFIKA,OSIS YAFIKA DAN KULKAS EXPRES
11. video menjelaskan Apa itu Kulkas exspres dan Cara order makanan melalui kulkas
exspres
12. Wajib menyertakan Kalimat KULKAS EXSPRES TARIFNYA SUKA SUKA
13. Bisa memilih menu jasa dikulkas
 Semua bisa
 FoodKu untuk delivery makanan
 MartKu untuk belanja non kuliner
 OjeKu untuk ojek
 SendKu untuk Kurir
 TaxiKu untuk taksi mobil pribadi
 CargoKu untuk angkutan barang

HADIAH:
FUTSAL PUTRA

 JUARA 1 (Piala+Piagam)
 JUARA 2 (Piala+Piagam)

Sponsor dari kawawa united:


Best Player Futsal (Piala+Piagam)
FUTSAL PUTRI

 JUARA 1 (Piala+piagam)
 JUARA 2 (Piala+Piagam)

Hadiah Sponsor Kawawa united :

 Best Player Putri (Piala+Piagam)

Volly ball

 JUARA 1 (Piala+Piagam)
 JUARA 2 (Piala+piagam)

FREE FIRE

 JUARA 1 (piala +piagam)


 JUARA 2 (piala+piagam)
 Top kill Player (piala+piagam)

MOBILE LEGENDS [BAROKAH SERVICE CUP X OSIS SMK YASFIKA)

 JUARA 1 (Piala+Piagam)
 JUARA 2 (piala+piagam)
 Best User Tank (piala+piagam)

TIK TOK

 JUARA 1 (piala+piagam)
 JUARA 2 (piala+piagam)
 JUARA 3 (piala+piagam)
Tambahan Hadiah Sponsor KULKAS EXSPRESS :

 Juara I: Saldo Kulkas Cash Rp150,000 + 50,000 coin


 Juara II: Saldo Kulkas Cash Rp100,000 + 50,000 coin
 Juara III: Saldo Kulkas Cash Rp50,000 + 50,000 coin

Anda mungkin juga menyukai