Anda di halaman 1dari 1

Koneksi Antar Materi Topik 2

Perspektif Sosiokultural
dalam Pendidikan
Status Sosioekonomi (SES)
SES rendah merupakan faktor risiko keterasingan
(masalah disiplin), terkait
dengan kurang keberhasilan, dan persepsi
ketidakadilan, dukungan rendah, dan penilaian oleh guru

CULTURAL-HISTORICAL ACTIVITY THEORY


(chat)
CHAT dicirikan oleh perkembangan dan analisis sosial
tindakan manusia yang umumnya dimediasi oleh alat
budaya yang berbeda.

Perspektif Sosiokultural
Filosofi Pendidikan Ilmu yang digunakan untuk mempelajari
latar belakang sosial dan budaya
Guru menyesuaikan pembelajaran individu di lingkungan tertentu yang
dengan kemampuan peserta didik berpengaruh pada perilaku setiap
dan tidak menyamakan aspek individu.
pendidikan di kota atau di desa.

Pemahaman Peserta Didik


dan Pembelajarannya
Peserta didik memiliki latar belakang sosial
Pembelajaran Berdiferensiasi budaya yang berbeda sehingga guru harus
Guru memberikan kebebasan kepada peserta memahami latar belakang peserta didik
didik untuk mengeksplor potensi yang ada di dengan baik agar tercipta pembelajaran yang
dalam diri mereka dengan memfasilitasi mereka efektif dan menyenangkan.
melalui strategi pembelajaran yang beragam
karena setiap peserta didik memiliki kebutuhan
belajar dan karakteristik yang berbeda.

Nilam Prabaningrum, S.S


PPG Prajabatan Gelombang 2 2023
Prodi Bahasa Indonesia
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Anda mungkin juga menyukai