Kenakalan Remaja Tema Mabuk UPRAK BINDO

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Kenakalan Remaja Tema Mabuk-Mabukan

Selamat pagi semuanya. Sebelumnya, izinkan saya


mengucapkan syukur karena kita semua berada di tempat ini untuk
mendengarkan pidato. Pada kesempatan ini, saya ingin
menyampaikan beberapa hal tentang pengaruh alkohol bagi anak
muda.

Alkohol adalah salah satu minuman yang memabukkan. Jika


tahu memabukkan, maka sudah seharusnya minuman ini dihindari.
Namun, ternyata ada banyak anak muda justru penasaran dengan rasa
alkohol sehingga mencoba untuk mencicipinya.

Meskipun penasaran sekali dengan rasanya, namun jangan


sampai kita anak muda mencoba alkohol sampai mabuk-mabukan.
Ketika mabuk, kita tidak menjadi orang waras, justru seperti orang
gila karena tidak bisa berpikir dengan benar.

Mabuk-mabukan hanya akan merugikan diri sendiri karena tidak


bisa sadar dan dapat merusak kesehatan. Alkohol jika diminum terlalu
banyak, tentu saja akan menyebabkan sakit ginjal dan lain sebagainya.

Sebagai anak muda, sebaiknya jangan pernah melakukan


kenakalan sampai mabuk-mabukan. Mari semangat belajar dan
hindari melakukan hal-hal buruk! Sekian pidato singkat saya
terimakasih telah menyimak.

Anda mungkin juga menyukai