Anda di halaman 1dari 6

KELOMPOK 1

ROHIM IQBAL 231186206127

RIKO ROHIM 221186206118

M. YUDA AKBARI 231186206106

1. Hitunglah luas daerah permukaan prisma berbentuk kubus dengan jumlah semua rusuknya
72cm?

Jawab: C3 menghitung

Alasan: siswa diminta untuk menghitung jumlah luas permukaan prisma berbentuk kubus.

2. Riko mempunyai 13 permen, kemudian doni memberikan 3 permen kepada riko.


Berapakah jumlah permen Riko?

Jawab: C3 menghitung

Alasan: siswa diminta untuk menghitung keseluruhan jumlah permen Riko.

3. Berapa jumlah sisi dan sudut dari persegi panjang?

Jawab: C3 menentukan

Alasan: siswa diminta untuk menentukan jumlah sisi dan sudut persegi panjang.

4. Bagaimana teknik dasar passing bawah yang benar pada permainan bola volly.

Jawab: C3 memperagakan

Alasan: siswa diminta untuk memperagakan teknik passing bawah yang benar pada
permainan bola volly.

5. Bagaimana proses terjadinya fotosintesis?

Jawab: C3 mendemonstrasikan
Alasan: siswa diminta untuk mendemonstrasikan proses terjadinya fotositesis.

6. Bagaimana wujud Kebangganmu terhadap Batik Indonesia?

Jawab: C2 menceritakan

Alasan: karena dia akan menceritakan wujud kebanggannya terhadap batik Indonesia.

7. Apa kebudayaan yang ada di lingkungan sekitarmu?

Jawab: C2 menunjukan

Alasan: siswa diminta untuk menunjukan budaya yang ada di lingkungan sekitarnya.

8. Tuliskan tiga akibat tidak Menghargai usaha ekonomi

Jawab: C2 menguraikan

Alasan: siswa diminta untuk menguraikan/ menuliskan 3 akibat tersebut.

9. Apa arti dari pencasila?

Jawab: C2 mengartikan

Alasan: siswa diminta untuk mengartikan arti Pancasila

10. Menurutmu manakah yang paling berat antara 2 buah apel dan 1 buah semangka?

Jawab: C2 membandingkan

Alasan: siswa akan membandingkan kedua buah tersebut diantaranya mana


yang paling berat.

11. Sebutkan kelebihan dan kekurangan teknologi modern!

Jawaban:(C1)

Alasan siswa di minta menyebutkan

12. Sebutkan contoh kenakalan-kenakalan remaja yang seharusnya dihindari!


Jawaban:(C1)

Alasan: siswa di minta menyebutkan

13. Susunlah gambar sehingga menjadi urutan yang tepat

Jawaban:(C1)

Alasan: siswa di minta menyusun

14. Pilihlah mana yang termasuk ke dalam cirri-ciri mahluk hidup

Jawaban:(C1)

Alasan:siswa d minta memilih

15. Tuliskan salah satu contoh kalimat transitif!

Jawaban:(C1)

Alasan:siswa di minta menuliskan

16. Buatlah dua contoh kalimat efektif

Jawaban:C6

Alasan:siswa di minta membuat

17. Karanglah sebuah cerita hikayat secara singkat

Jawaban:C6

Alasan:siswa di minta mengarang

18. Buatlah 5 bangun ruang

Jawaban:C6

Alasan:siswa di minta membuat

19. Bagaimana kita bisa menciptakan suasana belajar yang nyaman


Jawaban:C6

Alasan:siswa di minta menciptakan

20. Rangkailah informasi-informasi dari setiap paragraf teks tersebut menjadi satu paragraf
tulisan

Jawaban:C6

Alasan: siswa di minta merangkai

21. Pilihlah dua kalimat yang memakai awalan di- sebagai kata depan yang sesuai?

Jawaban : C4

Alasan : karena peserta didik di minta untuk memilih

22. Rohim : Hai Gendut

Reva : Hai juga ganteng.

Sikap yang di tunjukan Rohim adalah ?

Jawaban : C4

Alasan : karena siswa di minta untuk menelaah

23. Budi mengikuti lomba membaca puisi tingkat kabupaten , dia mendapatkan juara 1.

Apa ucapan yang sesuai untuk kalimat diatas….

Jawaban : C4

Alasan : karena siswa di minta untuk mengaitkan

24. Sedang – Rohim – Di – Memancing – Sungai

Susunlah kata di atas menjadi kalimat yang benar!

Jawaban : karena siswa di minta untuk memecahkan


25. Rohim berangkat .... sekolah menggunakan sepeda.

Pilihlah kata apa yang sesuai dengan kalimat di atas?

Jawaban : C4

Alasan : karena siswa di minta untuk memilih

26. Apa bedanya benda pada dan benda cair?

Jawaban : C5

Alasan : karena siswa di minta untuk membandingkan

27. Amati cerpen berikut, kemudian buatlah kesimpulan dari cerpen tersebut!

Jawaban : C5

Alasan : karena siswa di minta untuk menyimpulkan

28. Ketika rohim berangkat ke sekolah, rohim membantu nenek untuk menyebrang jalan.

Apa pendapat kamu tentang sikap rohim di kalimat di atas?

Jawaban : C5

Alasan : karena siswa di minta untuk memberi argumen atau pendapat

29. “Berat sama di pikul, Ringan sama di jinjing”

Apa makna dari kalimat di atas?

Jawaban : C5

Alasan : karena siswa untuk menafsirkan makna kata pepatah di atas

30. Bukti kan penjumlahan di bawah ini

2 + 2 x 4 = ......

Jawaban : C5
Alasan : karena siswa di minta untuk membuktikan

Anda mungkin juga menyukai