Anda di halaman 1dari 6

A.

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar dan tepat

1. Peta topografi termasuk peta C1


a. Peta umum
b. Korografi
c. Dunia
d. Khusus

2. Perbandingan jarak antara dipeta dengan jarak sebenarnya di


permukaan bumi disebut C1
a. Legenda
b. Orientasi
c. Skala peta
d. Relief

3. Faktor utama yang mempengaruhi proses siklus hidrologi yaitu C4


a. Volume air
b. Kondisi tanah
c. Sinar matahari
d. Gravitasi bulan

4. Pada bulan Januari tekanan udara dibenua Australia minimum,


sedangkan benua Asia maksimum. Hal ini menyebabkan di
Indonesia mengalami musim C4
a. Semi
b. Kemarau
c. Dingin
d. Hujan

5. Penggunaan peta penting dalam mempelajari geografi karena peta


dapat menunjukkan C2
a. Ekologi
b. Perubahan
c. Keruangan
d. Lokasi

6. Apabila fenomena alam dan manusia dijelaskan dan di uraikan


tersebar tidak merata, maka kita menggunakan prinsip C2
a. Distribusi
b. Deskripsi
c. Interelasi
d. Korologi

7. Upaya apa yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kualitas


pendidikan di Indonesia... C6
a. Pengembangan fasilitas pendidikan di daerah pedalaman
b. Membuka jalan di daerah-daerah pedalaman
c. Meningkatkan fasilitas di daerah-daerah pedalaman
d. Meningkatkan pendapatan di daerah-daerah pedalaman
8. Karakteristik badai : C5
I. Terjadi hujan es disekitar daerah
II. Meningkat jumlah curah hujan dan intensitas hujan
III. Menimbulkan gelombang badai dipantai
IV. Awan bergerak cepat sehingga mengitari daerah kita
V. Rata-rata durasi badai tropis 6 hari ada pula
durasinnya sampai 3 minggu
Karakteristik badai tropis ditujukan oleh angka....
a. 1,2, dan 3
b. 3,4, dan 5
c. 2,3, dan 5
d. 4,1, dan 3
9. Urutan lapisan permukaan bumi C3
I. Mesosfer
II. Stratosfer
III. Troposfer
IV. Termosfer
V. Eksosfer
Urutkan lapisan permukaan bumi dengan benar
a. 1,2,3,4,5
b. 2,5,4,1,3
c. 3,2,1,4,5
d. 5,4,3,2,1
10. Bencana alam yang disebabkan oleh meluapnya air dan sungai
sehingga mengenangi wilayah daratan disebut
a. Tanah longsor
b. Letusan gunung api
c. Tsunami
d. banjir
B. Kunci jawaban
1. A
2. C
3. C
4. D
5. D
6. A
7. A
8. C
9. C
10.D
C. KISI-KISI TES
Pelajaran : Geografi
Semester/kelas :

No aspek Bentuk soal No butir jumlah

1 C1 Pilihan ganda 1,2,10 3

2 C2 Pilihan ganda 5,6 2

3 C3 Pilihan ganda 9 1

4 C4 Pilihan ganda 3,4 2

5 C5 Pilihan ganda 8 1

6 C6 Pilihan ganda 7 1

Rubrik penilaian

1 Jika menjawab pilihan benar

0 Jika menjawab pilihan salah

Skor total = jumlah skor yang di dapat / jumlah skor maksimal


Hasil Analisis Validasi

Nomor Soal 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Jawaban A C C D D A A C C D

No Nama 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Jumla nilai


siswa h
nilai
1 Arfansyah 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 10
rajab
2 Fitria J moha 0 1 0 1 1 0 1 0 0 1 5 50
3 Putu sujana 0 1 1 1 0 1 1 0 1 1 7 70
4 Nurhidayah 0 1 1 1 1 1 0 0 1 1 7 70
5 Roy lorens 0 1 1 0 1 1 1 0 1 1 8 80
6 Dedy 1 1 0 1 0 1 1 1 0 1 7 70
Saputra
7 Moh Saputra 1 1 0 0 1 0 1 1 0 1 6 60
8 Privat 1 1 0 0 1 1 0 1 1 1 7 70
palembangan
9 Nanda diva 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 8 80
10 Ernawati 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 8 80
Keterangan Valid Vali Drop Drop Drop Dro Valid Drop Drop Valid
Butir Soal d p

Anda mungkin juga menyukai