Anda di halaman 1dari 3

Memanfaatkan Jaringan

Setelah melakukan pengujian jaringan dapat melakuka konfigurasi agar


jaringan dapat kita manfaatkan guna membantu kegiatan sehari – hari.
1. Sharing data
suatu fasilitas yang digunakan untuk membagi suatu file, perangkat dan
koneksi internet untuk digunakan secara bersama-sama dengan tujuan untuk
menghemat biaya dan perangkat.
Langkah – langkah yang harus dilakukan untuk membagi data pada operasi
Windows XP :
a. Pastikan jaringan baik scara fisik mupun logika sudah terhubung dan
bekerja dengan baik.
b. Cek IP addreess masing – masing komputer atau terminal.
c. Periksa konektivitas jaringan
d. Seagai contoh, kita lakukan sharing dat untuk aplikasi Miscrosoft office
2003 yang diletakkan dalam drive D
e. Klik kanan folder office 2003, lalu pilih proporties

f. Setelah kotak dialog “office 2003 proporties” muncul, pilih tab sharing
g. Klik kotak “share this folder n the network”
h. Lalu klik kotak “ Allow network users to change my files”.
i. Lalu klik Apply
j. Lalu klik ok.

2. Sharing Printer
dilakukan untuk menghubungkan satu printer dengan beberapa komputer
sekaligus dalam suatu jaringan. Sharing printer bertujuan agar suatu printer
dapat digunakan bersama oleh banyak pengguna dalam suatu jaringan.
Langkah – langkah yang harus dilakukan untuk sharing printer pada operasi
Windows XP:
a. Tentukan terlebih dahulu komputer yang akan dijadikan sebagai
pengendali printer, yang berarti bahwa komputer tersebut harus
dihubungkan dengan printer.
b. Pastikan komputer anda terkoneksi dengan printer dan drivenya sudah
terinstal dengan baik.
c. Lakukan pengujian printer dengan mencetak hasilnya pada mesin lokal.
d. Masuk ke kontrol panel pilih printer and faxes.
e. Pilih printer yang akan di share, klik kanan kemudian pilih sharing.
f. Muncul kotak dialog kemudian pilih tab sharing
g. Aktifkan pilihan “sharing this printer”. Kemudian tentukan nama untuk
share printer tersebut. Kemuian klik ok.
h. Untuk mnghubungkan client ke sharing printerbisa dilakukan dengan
berbagi cara ;
1. Buka windows Explorer, kemudia ketik alamat IP address komputer
yang men – share printernya
2. Untuk komputer yang tidak terhbung langsung, pngaturnya adalah
sebagai berikut :
a. Masukka ke Control Panel printed and Faxed Add Printer.
b. Plih dan aktifkan A network printer, lalu klik Next.
c. Tenukan Ip address komputer di mana printer di share, lalu klik
Next.
d. Setelah sukses, muncul pertnyan apakah printer tersebut akan
dijdikan default printer komputer anda.
e. Jika proses telah berhasil, kita sudah dapat mneggunakan printer
yang di share dalam jaringan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai