Anda di halaman 1dari 2

Kriteria Penilaian Lomba Vlog

HARJASDA 165 “Sidoarjo Gemilang Melaju Berkelanjutan”


Tema Vlog :
1. Kesesuaian dengan tema
o Harjasda 165 “Sidoarjo Gemilang Melaju Berkelanjutan”

Syarat dan Ketentuan :


1. Peserta dapat memilih 1 tema VLOG sesuai minat dan ide masing-masing.
2. Konten VLOG tidak mengandung SARA ataupun pornografi atau menyinggung
pihak tertentu.
3. Nilai motivasi serta inspirasi positif yang terkandung dalam vlog tersebut.
4. Video unggah di youtube dan link dikirimkan ke Google form (link maksimal
dikumpulkan pukul 16.00 WIB).
5. Durasi minimal 3 menit dan maksimal 5 menit.
6. Konten vlog yang original atau belum pernah dipublikasikan.
7. Sinopsis/cerita singkat video yang diproduksi (maksimal 300 kata) dalam bentuk
PDF.
8. Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Kriteria Penilaian:
1. Kesesuaian dengan tema
2. Teknik pengambilan gambar, tata musik dan suara.
3. Penyampaian pesan vlog yang jelas dan menarik
4. Kreativitas dalam penyampaian pesan
RUBRIK PENILAIAN
N Kesesuaian Teknik Kreativitas Pesan yang
NAMA KELAS
O dengan Tema Pengambilan (25) Disampaikan
(25) Gambar (25) (25)

Anda mungkin juga menyukai