Anda di halaman 1dari 5

PANDUAN PENJURIAN

LOMBA PODCAST RAMADHAN DI KAMPUS 41

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

Tema : “Bersinergi meningkatkan takwa menuju terciptanya umat madani”

I. Tema dan Subtema

Lomba Podcast RDK 41 ini memiliki “Bersinergi meningkatkan takwa menuju


terciptanya umat madani”, dengan 3 subtema sebagai berikut.

1. Menjaga semangat Ramadhan di tengah pandemic

2. Pentingnya ukhuwah Islamiyyah dan tasamuh (toleransi)

3. Peran keilmuan dan teknologi bagi kebangkitan Islam

II. Timeline kegiatan

No Tanggal Kegiatan
1 18 April-14 Mei 2020 Pendaftaran dan pengumpulan karya
2 12 Mei – 19 Mei 2020 Penilaian
3 20 Mei 2020 Pengumuman juara
4 20 Mei 2020- Juni 2020 Pengiriman hadiah
Keterangan :
Kuota peserta dan pengumpulan karya akan ditutup pada tanggal 14 Mei 2020, penjurian
tetap dapat berlangsung dengan menjuri karya peserta yang sudah mengumpulkan terlebih
dahulu pada link intip.in/BriefDataPodcastRDK41

III. Metode
1. Pelaksanaan Lomba Podcast

Peserta mendaftar pada link yang telah disediakan. Kemudian mengupload


video podcast sesuai dengan tema yang telah ditentukan, berdurasi 10-20 menit dan
diupload ke channel Youtube peserta. Jumlah like dan view dari video peserta akan
terus dipantau oleh panitia, sebagai salah satu kriteria juara.

2. Sesi penilaian dari dewan juri

Setelah masa pendaftaran ditutup, panitia akan memberikan daftar link video
peserta kepada dewan juri. Para dewan juri kemudian memberikan penilaian dalam
bentuk angka dengan kriteria penilaian yang ditentukan panitia. Form penilaian
terlampir.

IV. Sistematika Penilaian

Kriteria yang akan dinilai dari lomba ini adalah sebagai berikut:

1. Popularitas (Jumlah view dan likes)

Jumlah view dan likes terbanyak akan menjadi patokan penilaian dan mendapat
nilai penuh yaitu 50 untuk setiap penilaian, sehingga nilai maksimal untuk kriteria
popularitas adalah 100. Penilaian popularitas dapat dihitung sebagai berikut.

Jumlah view peserta Jumlah like peserta


Nilai= x 50+ x 50
Jumlah view terbanyak Jumlah like terbanyak

2. Kesesuaian dengan ketentuan teknis

Dengan memenuhi semua ketentuan teknis, peserta akan mendapatkan nilai


maksimum sebesar 100. Penilaian kesesuaian dengan ketentuan teknis dapat dihitung
sebagai berikut

Ketentuanteknis yang sesuai


Nilai= x 100
J umlah ketentuan teknis

3. Kesesuaian dengan tema

Peserta akan mendapatkan penilaian menurut sudut pandang juri dengan nilai
maksimum yaitu 100
4. Narasi yang disampaikan

Peserta akan mendapatkan penilaian menurut sudut pandang juri dengan nilai
maksimum yaitu 100

5. Pembawaan narasi

Peserta akan mendapatkan penilaian menurut sudut pandang juri dengan nilai
maksimum yaitu 100

6. Kejelasan audio dan video

Peserta akan mendapatkan penilaian menurut sudut pandang juri dengan nilai
maksimum yaitu 100

Dari rincian diatas dapat disimpulkan bahwa nilai maksimum yang bisa didapatkan
adalah 600. Dewan juri menjuri sesuai pada kriteria masing-masing dengan pembagian
sebagai berikut.

NO. Nama Dewan Juri Kriteria Penilaian Keterangan


1 Sinta Yudisia Keseuaian dengan Isi narasi,
tema dan narasi yang keterhubungan
disampaikan dengan tema dan
subtema, penguasaan
materi narasi,
keefektifan narasi
2 Razez Manggala Pembawaan Narasi Intonasi, kelancaran,
jeda, penguasaan
narasi, kejelasan tiap
kata dan kalimat
3 Nurul ‘Izzati Adawiyah Kejelasan Audio dan Kreatifitas, Kejelasan
Video Audio, Kualitas
Video, grafik cover,
Intro Video,
Backsound
FORMULIR PENILAIAN LOMBA PODCAST

RAMADHAN DI KAMPUS 41

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

Nama Dewan Juri : Nurul ‘Izzati Adawiyah

Kriteria Penilaian
NO Nama Channel Judul Podcast Kejelasan Audio dan
Video
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

Surabaya, 26 April 2020

(……………………………)

Anda mungkin juga menyukai