Anda di halaman 1dari 2

SUSUNAN ACARA KEGIATAN SEMINAR NASIONAL

Assalaamualaikum Wr. Wb.


Selamat Pagi dan salam sejahtera bagi kita semua. Om swastiastu. Namo
Budhaya. Salam Kebajikan.

• Yang terhormat Dra. Hj. Tina Nur Alam, MM.


• Yang terhormat Saidin, S.I.P., M.Si.

• Yang terhormat Faturachman Al Putra, S.I.P., MA..


• Yang kami hormati Ketua Generasi Kreatif Kolaka Timur

• Yang kami hormati Ketua Pemuda Kreatif Sulawesi Tenggara

• Yang kami hormati Kakak-kakak DPO GKK

• Yang kami hormati Peserta Seminar yang sama berbahagia

Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, karena hanya atas
perkenan-Nya kita dapat hadir pada acara seminar nasional “Penyadaran Pemuda Anti
Radikalisme dan Terorisme Melalui Pemertahanan Identitas Lokal” yang
diselenggarkan oleh Generasi Kreatif Kolaka Timur & Pemuda Kreatif Sulawesi Tenggara
collaborate with: KEMENPORA & DPR RI.

Kami ucapkan terima kasih kepada Bapak/Ibu sekalian yang telah menghadiri undangan dari
kami. Hadirin yang kami hormati, saya Kahlita Iklina selaku MC yang memandu acara ini,
adapun susunan acara sebagai berikut:

1. Pembukaan sebagaimana yang sedang berlangsung


2. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya yang akan dipandu oleh saudari Magfirah (Hadirin
dimohon berdiri)
3. Sambutan-sambutan
 Laporan Ketua Panitia oleh Jafar Umar
 Sambutan oleh Ketua Generasi Kreatif Kolaka Timur, kepada saudara Andri
Kurniawan kami persilahkan
 Sambutan oleh Ibu Dra. Hj. Tina Nur Alam, MM selaku Anggota DPR RI Komisi X
Dapil sultra (atau yang mewakili) sekaligus membuka acara seminar yg bertema
“Penyadaran Pemuda Anti Radikalisme dan Terorisme Melalui Pemertahanan
Identitas Lokal”, kepada ibu kami persilahkan dengan hormat
 Penyerahan Cendra Mata dan Kenang-kenangan oleh Fadrisal Ainun Ahyat, S.Ikom.
kepada Ibu Dra. Hj. Tina Nur Alam, MM.
4. Pembacaan Doa oleh saudara Dicky Permana Putra
5. Selanjutnya kita memasuki acara inti yaitu seminar nasional dengan tema “Penyadaran
Pemuda Anti Radikalisme dan Terorisme Melalui Pemertahanan Identitas Lokal”

6. Penyerahan Sertifikat Penghargaan Pemateri oleh Ketua Panitia kepada Bapak Dr. M.
Najib Husain M.si.
7. Penyerahan Sertifikat Penghargaan Pemateri oleh Ketua GKK kepada Bapak Dr. Syamsul
Alam, M.si.
8. Penyerahan Dorprise kepada peserta terbaik oleh
1. Ketua GKK

2. DPO

3. Pembina

9. Foto Bersama

Demikianlah seluruh rangkaian Kegiatan Seminar Nasional dengan Tema “Penyadaran


Pemuda Anti Radikalisme dan Terorisme Melalui Pemertahanan Identitas Lokal” saya
mewakili seluruh panitia kami memohon maaf bila ada hal-hal dari kami yang kurang
berkenan. Terima kasih sampai jumpa di kegiatan selanjutnya wassalammualaikum
warahmatullahi wabarakatuh.

Anda mungkin juga menyukai