Anda di halaman 1dari 6

Form Import Soal Pilihan Ganda berdasarkan Topik yang dipilih

Keterangan Cara Pengisian Form Import Soal:


1. Tidak diperkenankan merubah format kolom
2. Cell sebelah kanan Cell Soal diisi soal yang akan diberikan
3. Cell sebelah kanan Cell Jawaban diisi untuk pilihan jawaban (ada 4 cell berarti untuk pilihan A, B, C, D)
4. Isikan pada Cell di kolom Jawaban dengan angka 1 untuk jawaban benar, dan angka 0 untuk jawaban salah
5. Cell yang berwarna kuning tidak perlu diisi
6. Untuk Huruf Arab, Simbol Matematika/Rumus, Gambar dan Tabel harus dirubah dulu kedalam bentuk Gambar baru di
copy paste ke cell soal atau cell jawaban (format Wrap Text gambar harus format In Line with Text).
7. Tidak dibenarkan meng Crop/memotong gambar yang sudah di paste kedalam Cell, karena walaupun sudah di potong
akan tetap terbaca oleh aplikasi adalah gambar utuh yang belum dipotong, jadi jika ingin memotong gambar dilakukan
sebelum di copy paste di Cell soal atau cell jawaban
8. Multiple Cois (Pilihan A, B, C, D) jangan diketik di cell Jawaban, karena pilihan akan diacak secara otomatis oleh aplikasi.

No Jenis Isi Jawaban


SOAL BPUPKI diketuai oleh....
JAWABAN Ir. Soekarno 0
1 JAWABAN Moch. Yamin 0
JAWABAN Mr. Soepomo 0
JAWABAN Dr. K. R. T Radjiman Wedyodiningrat 1
SOAL Sidang pertama BPUPKI dilaksanakan pada tanggal....
JAWABAN 29 Mei-01 Juni 1945 1
2 JAWABAN 10-17 Juli 1945 0
JAWABAN 1 Maret 1945 0
JAWABAN 29 April 1945 0
SOAL Sidang kedua BPUPKI dilaksanakan pada tanggal....
JAWABAN 29 Mei-01 Juni 1945 0
3 JAWABAN 10-17 Juli 1945 1
JAWABAN 1 Maret 1945 0
JAWABAN 29 April 1945 0
Usulan mengenai dasar negara disampaikan dalam sidang pertama BPUPKI oleh para tokoh,
SOAL
berikut merupakan tokoh yang bukan pengusul rumusan dasar negara adalah....
JAWABAN Muhammad Yamin 0
4 JAWABAN Mr. Soepomo 0
JAWABAN Ir. Soekarno 0
JAWABAN dr. K.R.T Radjiman Wedyodiningrat 1
Ir. Soekarno menyampaikan pidatonya tentang dasar negara Indonesia bahwa kelima dasar
SOAL negara tersebut dinamakan Pancasila sehingga diperingati sebagai hari lahirnya Pancasila,
yaitu pada tanggal....
JAWABAN 29 April 1945 0
5 JAWABAN 29 Mei 1945 0
JAWABAN 31 Mei 1945 0
JAWABAN 1 Juni 1945 1
SOAL Ketua dari PPKI adalah....
JAWABAN Muhammad Yamin 0
6 JAWABAN Mr. Soepomo 0
JAWABAN Ir. Soekarno 1
JAWABAN dr. K.R.T Radjiman Wedyodiningrat 0
Sidang PPKI dilaksanakan setelah Bangsa Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya
SOAL
yaitu pada tanggal....
JAWABAN 7 Agustus 1945 0
7 JAWABAN 8 Agustus 1945 0
JAWABAN 14 Agustus 1945 0
JAWABAN 18 Agustus 1945 1
SOAL Aturan atau ketentuan yang mengatur kehidupan warga masyarakat, dipakai sebagai
panduan, tatanan dan pengendali tingkah laku disebut....
JAWABAN Hukum 0
8 JAWABAN Aturan 0
JAWABAN Norma 1
JAWABAN Pedoman 0
Peraturan hidup yang berkenaan dengan bisikan kalbu dan suara hati nurani manusia
SOAL
merupakan norma....
JAWABAN Hukum 0
9 JAWABAN Kesopanan 0
JAWABAN Kesusilaan 1
JAWABAN Agama 0
SOAL Sanksi terhadap pelanggar norma kesopanan dapat berupa....
JAWABAN Dikucilkan dan dicemoohkan 1
10 JAWABAN Rasa penyesalan 0
JAWABAN Dosa 0
JAWABAN Denda 0
SOAL Di bawah ini yang bukan merupakan hasil sidang PPKI pada tanggal 18 agustus 1945 yaitu....
JAWABAN Menetapkan UUD 1945 0
11 JAWABAN Memilih Presiden dan wakil Presiden 0
JAWABAN Membentuk KNIP 0
JAWABAN Negara Indonesia sebagai negara Republik 1
SOAL Rumusan Pancasila yang sah dan benar terdapat dalam pembukaan UUD 1945 alinea ke....
JAWABAN 1 0
12 JAWABAN 2 0
JAWABAN 3 0
JAWABAN 4 1
Peraturan yang bersumber dari Tuhan yang maha esa yang jika dilanggar akan mendapat
SOAL
dosa disebut....
JAWABAN Norma agama 1
13 JAWABAN Norma kesusilaan 0
JAWABAN Norma kesopanan 0
JAWABAN Norma hukum 0
SOAL Manusia hidup saling membutuhkan satu sama lain karena manusia merupakan....
JAWABAN Makhluk individu 0
14 JAWABAN Makhluk sosial 1
JAWABAN Makhluk sempurna 0
JAWABAN Penguasa bumi 0
Negara Indonesia adalah negara yang berketuhanan seperti yang tercantum dalam UUD
SOAL
1945 pasal....
JAWABAN 6 0
15 JAWABAN 29 1
JAWABAN 1 0
JAWABAN 30 0
Perasaan cinta yang tinggi atau bangga terhadap tanah air dan tidak memendang rendah
SOAL
bangsa lain disebut....
JAWABAN Nasionalisme 1
16 JAWABAN Patriotisme 0
JAWABAN Chauvinisme 0
JAWABAN Etnosentrisme 0
Kemajemukan adat istiadat, suku bangsa, gender, bahasa, agama dan berbagai bentuk
SOAL
kesenian daerah merupakan....
JAWABAN Ciri masyarakat Indonesia yang beraneka ragam 1
17 JAWABAN Modal budaya yang menjadi milik bangsa 0
JAWABAN Penonjolan kebudayaan antar suku bangsa 0
JAWABAN Sebagai bagian dari modal pembangunan 0
Menghormati antarsuku bangsa merupakan kewajiban dalam pergaulan dengan sesama,
SOAL
terutama karena kita....
JAWABAN Menerima sifat perbedaan 1
18 JAWABAN Merasa senasib seperjuangan 0
JAWABAN Sama-sama warga negara 0
JAWABAN Diwajibkan bersikap demikian 0
SOAL Semboyan Bhineka Tunggal Ika menggambarkan Negara Indonesia....
JAWABAN Negara dengan banyak pulau 0
19 JAWABAN Memiliki kakayaan yang melimpah 0
JAWABAN Memiliki keberagaman suku dan budaya 1
JAWABAN Memiliki tanah yang subur 0
SOAL Berikut ini bentuk kegiatan gotong royong yang bukan untuk kepentingan umum, yaitu...
JAWABAN Membersihkan lingkungan sekitar 0
20 JAWABAN Membantu tetangga berjualan 1
JAWABAN Memperbaiki tempat ibadah 0
JAWABAN Memperbaiki jalan lingkungan 0
SOAL Nilai-nilai luhur dalam sila Kemanusiaan yang adil dan beradab adalah....
JAWABAN Mengakui persamaan harkat, martabat dan derajat manusia 1
21 JAWABAN Memiliki jiwa dan kepribadian Bangsa 0
JAWABAN Mengutamakan Musyawarah 0
JAWABAN Kegotongroyongan dan kekeluargaan 0
Kalimat Bhineka Tunggal Ika dalam buku Sutasoma yang ditulis Mpu Tantular
SOAL
menggambarkan....
JAWABAN Kerukunan hidup beragama 0
22 JAWABAN Persatuan dan kesatuan Bangsa 1
JAWABAN Kekeluargaan dan kegotongroyongan 0
JAWABAN Cinta kasih terhadap sesama manusia 0
SOAL Berdasarkan UUD 1945, MPR memiliki tugas yaitu....
JAWABAN Membuat Undang-undang 0
23 JAWABAN Mengawasi jalannya pemerintahan 0
JAWABAN Mengubah dan menetapkan Undang-undang 1
JAWABAN Memilih Presiden dan Wakil Presiden 0
SOAL Tugas dan wewenang Dewan Perwakilan Rakyat diantaranya adalah ....
JAWABAN Membantuk Undang-undang 1
24 JAWABAN Melantik Presiden dan Wakil Presiden 0
JAWABAN Mengangkat dan memberhentikan Menteri 0
JAWABAN Memilih Presiden dan Wakil Presiden 0
Lembaga Negara yang memiliki tugas memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab keuangan
SOAL
Negara adalah....
JAWABAN MPR 0
25 JAWABAN DPR 0
JAWABAN DPD 0
JAWABAN BPK 1
Dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara peraturan perundang-undangan
SOAL
merupakan....
JAWABAN Norma Agama 0
26 JAWABAN Norma Kesusilaan 0
JAWABAN Norma Hukum 1
JAWABAN Kebiasaan 0
SOAL Pihak yang terlibat dalam penyusunan UU sebagai penjabaran dari UUD 1945 adalah....
JAWABAN Presiden dan Wakil Presiden 0
27 JAWABAN Presiden dan para Menteri 0
JAWABAN Presiden dan MPR 0
JAWABAN Presiden dan DPR 1
SOAL Lembaga yang bertugas membuat Undang-undang adalah....
JAWABAN Badan Legislatif 1
28 JAWABAN Badan Eksekutif 0
JAWABAN Badan Yudikatif 0
JAWABAN Badan Eksaminatif 0
Indonesia menganut sistem pemerintahan demokrasi, hal ini berarti kedaulatan ada di
SOAL
tangan....
JAWABAN MPR 0
29 JAWABAN DPR 0
JAWABAN Rakyat 1
JAWABAN Presiden 0
Sebagai warga negara kita mempunyai kedudukan yang sama di dalam hukum dan wajib
SOAL
menjunjung hukum yang berlaku. Adapun sebagai siswa di sekolah sebaiknya....
JAWABAN Menaati peraturan sekolah untuk kepentingan bersama 1
30 JAWABAN Tunduk pada peraturan sekolah yang dianggap baik 0
JAWABAN Mengabaikan peraturan sekolah yang tak sesuai dengan kemauan 0
JAWABAN Berpendapat bahwa peraturan itu boleh ditaati hanya di lingkungan sekolah 0
Salah satu gerakan pemberontakan yang beraliran Komunis pada masa orde lama periode
SOAL
1945-1950 adalah....
JAWABAN Republik Maluku Selatan 0
31 JAWABAN Perjuangan Rakyat Semesta 0
JAWABAN Partai Komunis Indonesia 1
JAWABAN Darul Islam /Tentara Islam Indonesia 0
Pemberontakan yang ditandai dengan didirikannya Negara Islam Indonesia (NII) untuk
SOAL
mengganti Pancasila sebagai dasar negara pada periode 1945-1950 adalah....
JAWABAN Darul Islam /Tentara Islam Indonesia 1
32 JAWABAN Republik Maluku Selatan 0
JAWABAN Pemerintah Revolusioner Republik Indonesia 0
JAWABAN Perjuangan Rakyat Semesta 0
Pada masa Orde lama di periode 1950-1959 terjadi krisis politik, ekonomi dan keamanan
SOAL akibat anggota konstituante tidak dapat menyusun Undang-undang dasar seperti yang
diharapkan maka pemerintah mengeluarkan....
JAWABAN Sumpah Pemuda 0
33 JAWABAN Piagam Jakarta 0
JAWABAN Dekrit Presiden 5 Juli 1959 1
JAWABAN UUDS 0
Sikap atau adab berbicara yang penuh dengan kesopanan dan mampu menempatkan
bahasa yang pantas sesuai dengan situasi dan kondisi maupun siapa yang kita ajak
SOAL
bicarayang disebut dengan....

JAWABAN Sikap 0
34 JAWABAN Perilaku 0
JAWABAN Tutur kata 1
JAWABAN Tindakan 0
SOAL Sikap positif yang sesuai dengan sila kedua adalah....
JAWABAN Tidak semena-mena terhadap orang lain 1
35 JAWABAN Cinta tanah air dan bangsa 0
JAWABAN Suka bekerja keras 0
JAWABAN Musyawarah untuk mencapai mufakat 0
Perwujudan dari sikap manusia berupa perbuatan atau tindakan dan perkataan seseorang
SOAL
disebut....
JAWABAN Sikap 0
36 JAWABAN Perilaku 1
JAWABAN Tutur kata 0
JAWABAN Tindakan 0
Manfaat bagi masyarakat akan tecipta apabila bertutur kata, bersikap dan berperilaku positif
SOAL
diantaranya adalah....
JAWABAN Tercipta suasana kehidupan yang harmonis 1
37 JAWABAN Kepribadian akan semakin baik 0
JAWABAN Akan dihargai dan dihormati orang lain 0
JAWABAN Tidak menyinggung perasaan orang lain 0
Manfaat bagi diri sendiri ketika kita bertutur kata, bersikap dan perilaku positif adalah
SOAL
berupa....
JAWABAN Tercipta suasana kehidupan yang harmonis 0
38 JAWABAN Kepribadian akan semakin baik 1
JAWABAN Tidak membuat orang lain kecewa atau kesal 0
JAWABAN Tidak menyinggung perasaan orang lain 0
Dengan menggunakan bahasa yang santun, bersikap dan berperilaku yang baik kepada
SOAL orang lain serta memperlakukan manusia sebagaimana seharusnya diperlakukan adalah
sikap yang sesuai dengan sila ke...
JAWABAN 1 0
39 JAWABAN 2 1
JAWABAN 3 0
JAWABAN 4 0
Pertentangan antar kelompok masyarakat bisa akibat atas dasar pekerjaan, partai politik
SOAL
asal daerah dan sebagainya disebut konflik....
JAWABAN Antar suku 0
40 JAWABAN Antaragama 0
JAWABAN Antar golongan 1
JAWABAN Antarras 0
SOAL Yang bukan merupakan penyebab timbulnya konflik dalam masyarakat adalah....
JAWABAN Terjadi proses disosiatif 0
41 JAWABAN Adanya pertentangan norma-norma dalam masyarakat 0
JAWABAN Tidak adanya persamaan pandangan antarkelompok 0
JAWABAN Kerjasama atau proses asosiatif 1
Konflik dalam masyarakat memiliki akibat positif dan negatif, salah satu akibat positif konflik
SOAL
dalam hubungan antar anggota kelompok adalah....
JAWABAN Bertambah kuatnya rasa solidaritas kelompok 1
42 JAWABAN Perpecahan di masyarakat 0
JAWABAN Kerugian harta benda dan korban manusia 0
JAWABAN Kehancuran nilai-nilai dan norma sosial 0
Upaya menyelesaikan konflik dengan cara mencegah masalah sebelum terjadi dengan
SOAL
mengembangkan sikap toleransi dan kerja sama disebut cara....
JAWABAN kontraversial 0
43 JAWABAN Disosiatif 0
JAWABAN Preventif 1
JAWABAN Refresif 0
Setelah peristiwa pertempuran Surabaya yang merupakan pertempuran paling dahsyat dan
SOAL menelan korban 15.000 oarang maka sejak itu diperingati sebagai hari pahlawan pada setiap
tanggal....
JAWABAN 10 Juli 0
44 JAWABAN 19 Desember 0
JAWABAN 10 November 1
JAWABAN 21 Juli 0
Berperang dengan cara bergerilya dari luar kota yogyakarta selama 8 bulan dan ditempuh
SOAL
dalam jarak 1000 km di daerah jawa tengah dan Jawa Timur di bawah pimpinan....
JAWABAN Jendral Soedirman 1
45 JAWABAN Sjafruddin Prawiranegara 0
JAWABAN Amir Syarifuddin 0
JAWABAN Abdulkadir Wijoyoatmojo 0
Perundingan antara Indonesia yg diwakili oleh Sutan Syahrir dengan Belanda yang diwakili
SOAL oleh tim Komisi Jendral yang dipimpin oleh Win Schermerhorn pada tanggal 10-15
November 1946 di Jawa Barat adalah....
JAWABAN Perjanjian Linggarjati 1
46 JAWABAN Perjanjian Renvile 0
JAWABAN Perundingan Roem Royen 0
JAWABAN Konfrensi Meja Bundar 0
Ancaman dari dalam negeri yang menjadi ancaman bagi Negara Kesatuan Republik
SOAL
Indonesia adalah....
JAWABAN Ideologi 0
47 JAWABAN Sosial budaya 0
JAWABAN Liberalisme 0
JAWABAN Konflik yang ditimbulkan akibat keberagaman 1
Upaya menghancurkan moral Bangsa seperti melalui peredaran Narkoba atau berbagai
SOAL kegiatan kebudayaan asing yang mempengaruhi bangsa Indonesia terutama generasi muda
dan merusak budaya bangsa merupakan ancaman terhadap...
JAWABAN Ekonomi 0
48 JAWABAN Politik 0
JAWABAN Sosial budaya 1
JAWABAN Pertahanan dan keamanan 0
Upaya pembelaan negara pada dasarnya didorong oleh rasa cinta terhadap tanah air, sikap
SOAL rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara, adapun sikap yang perlu dihindari
diantaranya adalah....
JAWABAN Nasionalisme 0
49 JAWABAN Patriotisme 0
JAWABAN Ekstrimisme 1
JAWABAN Toleransi 0
Ketika peristiwa Agresi militer II pada tanggal 19 Desember 1948 dengan serangan terhadap
SOAL Yogyakarta dan penangkapan presiden dan wakil presiden pada saat itu maka dibentuk
Pemerintahan Darurat Indonesia di Sumatera yang dipimpin oleh....
JAWABAN Jendral Soedirman 0
50 JAWABAN Sjafruddin Prawiranegara 1
JAWABAN Amir Syarifuddin 0
JAWABAN Abdulkadir Wijoyoatmojo 0

Anda mungkin juga menyukai