Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN

KEPALA UPT PUSKESMAS PEMATANG


NOMOR : 800/ /SK/PKM-PEM/II/2023

TENTANG
PENETAPAN PETUGAS PENGELOLA PROGRAM P2BB
DI UPT PUSKESMAS PEMATANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA UPT PUSKESMAS PEMATANG

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan mutu pelaksanaan P2BB di UPT Puskesmas


Pematang diperlukan petugas yang diberikan wewenang untuk
melaksanakan kegiatan tersebut;
b. bahwa untuk penugasan petugas tersebut perlu ditetapkan dengan Surat
Keputusan Kepala UPT Puskesmas Pematang;
Mengingat
: 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 Tentang
Tenaga Kesehatan;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014
Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2016
Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di
Kabupaten/Kota;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 Tahun 2016
Tentang Pedoman Management Puskesmas;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017
Tentang Keselamatan Pasien;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 2017
Tentang Pencegahan Pengendalian Infeksi;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS PEMATANG TENTANG


PENETAPAN PETUGAS PENGELOLA PROGRAM P2BB DI UPT
PUSKESMAS PEMATANG
Kesatu : Nama : Siti Saroh, Amd.Keb
NIP : 19880209 201704 2001
Sebagai Pengelola Program P2BB UPT Puskesmas Pematang
Kedua : Kepada yang bersangkutan diberikan kewajiban dan pelimpahan wewenang
untuk melaksanakan kegiatan P2BB sesuai dengan ketentuan dan standar yang
berlaku di UPT Puskesmas Pematang.
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan diadakan perubahan
apabila terdapat kekeliruan pada penetapan ini.

Ditetapkan di : Pematang
Pada Tanggal : 02 Februari 2023
KEPALA UPT PUSKESMAS PEMATANG,

SITI LOLO SUNDARI MANIK


LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA
UPT PUSKESMAS PEMATANG
TENTANG PENETAPAN
PETUGAS PENGELOLA
PROGRAM P2 BB
NOMOR : 800/ /SK/PKM-PEM/II/2023

URAIAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI


PENETAPAN PETUGAS PROGRAM P2BB
DI UPT PUSKESMAS PEMATANG

a. Menyusun RUK program.


b. Membuat Penilaian Kinerja Program ( PKP ).
c. Membuat Laporan Tahunan.
d. Menyusun Rencana Pelaksanaan Kegiatan ( RPK ) Program Tahunan.
e. Menyusun Rencana Pelaksanaan Kegiatan ( RPK ) Program Bulanan.
f. Bertanggungjawab terhadap pelaksanaan Jumantik.
g. Mengkoordinir pelaksanaan pemeriksaan Jentik berkala.
h. Bersama dengan lintas program dalam menangani kasus P2BB.
i. Melaksanakan penyuluhan dan PE bersama dengan petugas program terkait.
j. Melaksanakan perencanaan dan pelaporan kegiatan P2BB.
k. Membuat Hasil Capaian Kinerja Setiap Tahun.

KEPALA UPT PUSKESMAS PEMATANG

SITI LOLO SUNDARI MANIK

Anda mungkin juga menyukai