Anda di halaman 1dari 15

ALGORITMA DAN

PEMROGRAMAN
KURNIA SARI UTAMI, S.T.,M.PD.
Bagaimana Kabar
Bapak Ibu Guru
Hebat?
Capaian Pembelajaran
Pada akhir fase D, peserta didik mampu memahami
objek-objek dan instruksi dalam sebuah lingkungan
pemrograman blok (visual) untuk mengembangkan
program visual sederhana berdasarkan contoh-
contoh yang diberikan, mengembangkan karya digital
kreatif (game, animasi, atau presentasi), menerapkan
aturan translasi konsep dari satu bahasa visual ke
bahasa visual lainnya, dan mengenal pemrograman
tekstual sederhana.
Search . . .

ALGORITMA

Urutan logis pengambilan


suatu keputusan dalam
memecahkan suatu
permasalahan

Al Khawarizmi
ANALOGI Search . . .

1 2 3 4
MASALAH ALGORITMA PROGRAM SOLUSI
KOMPUTER
Membuat algoritma
Membuat algoritma untuk menjadi Program komputer Tujuan akan tercapai
dimulai dengan pedoman pembuatan sesuai pedoman sesuai harapan
adanya masalah program algoritma
Search . . .

JENIS-JENIS ALGORITMA
01 ALGORITMA KALIMAT DESKRIPSI

Algoritma yang dibuat dengan cara


membuat urutan-urutan logika
program menggunakan kata-kata
(kalimat)

02 ALGORITMA FLOWCHART

Algoritma yang dibuat dengan


membuat urutan-urutan logika
program menggunakan simbol/
gambar.
Search . . .

ALGORITMA
PEMROGRAMAN
ROBOT
diartikan pembuatan rencana langkah-langkah aksi
pengendalian gerak robot yang disusun teratur
sehingga robot dapat melakukan pergerakan
(montion) sesuai dengan perintah dan dapat
menyelesaikan tugasnya dengan baik
MEMBUAT ALGORITMA ROBOMAID Search . . .

01 MEMAHAMI AREA KERJA ROBO

02
MENENTUKAN TUJUAN PROGRAM

01 MEMBUAT RENCANA PERGERAKAN

02 MEMBUAT ALGORITMA

02 MEMBUAT PROGRAM
ALGORITMA KALIMAT Search . . .

DESKRIPSI
1. Pilih area default.map

2. lihat jika depan, kiri dan kanan tidak ada hambatan, maka hadap
kanan. Kemudian maju 3 langkah, hadap kiri, maju 6 langkah, hadap
kanan dan maju 7 langkah

3. Lihat jika didepan ada garis putih, maka maju tiga langkah. Kemudian
hadap kiri dan maju 2 langkah

4. Lihat, jika di depan ada obyek (beacon), maka ambil becon dan hadap
kanan 2 kali

5. Selesai
ALGORITMA FLOWCHART Search . . .

Read More. . .
ALGORITMA Search . . .

FLOWCHART

Read More. . .
Search . . .

PROGRAM

Read More. . .
PRAKTIK BAIK
Search . . .
Search . . .
Search . . .

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai