Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL UJIAN FISIKA - KELAS X (FASE E)

1. Tuliskan Dimensi dari :

a. Luas = [L]2

b. Volume = [L]3

c. kecepatan = …

d. percepatan = ...

e. massa jenis = …

2. Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 54 km/jam. Dalam satuan internasional, kecepatan benda
tersebut sebesar ... meter/sekon

3. Hasil pengukuran yang ditunjukkan pada gambar jangka sorong di bawah ini adalah ... cm

4. Hasil pengukuran yang ditunjukkan pada gambar mikrometer skrup di bawah ini adalah ... mm
5. Sebuah logam berbentuk kubus memiliki volume 2 cm³. Dalam satuan internasional volume logam
tersebut sebesar ...

A. 2 x 10⁻² m³
B. 2 x 10⁻³ m³
C. 2 x 10⁻⁴ m³
D. 2 x 10⁻⁵ m³
E. 2 x 10⁻⁶ m³

6. Perhatikan tabel Besaran Pokok berikut ini

No. Satuan Singkatan


Besaran Dimensi
Urut Internasional Satuan
1 Panjang meter m [L]
2 Massa gram gr [M]
3 Waktu sekon s [T]
4 Suhu kalvin K []
5 Kuat Arus Listrik ampere A [I]
6 Intensitas Cahaya candela Cd [J]
7 Jumlah Zat mol mol [N]

Dari tabel di atas, data yang tidak benar adalah data untuk besaran pada nomor urut …

7. Hasil operasi bilangan 72,5 x 0,4 berdasarkan aturan angka penting adalah ....

8. Berikut ini merupakan langkah-langkah dalam metode ilmiah :

1) Mengolah dan Menganalisis Data

2) Merumuskan Masalah

3) Melaporkan Hasil Penelitian

4) Merumuskan Hipotesis

5) Merancang Penelitian

6) Melakukan Eksperimen

7) Menarik Kesimpulan

Urutan langkah-langkah metode ilmiah yang benar adalah ...

9. Seorang siswa melakukan percobaan mengukur pelat tipis dengan menggunakan jangka sorong. Dari
hasil percobaan diperoleh panjang 12,5 cm dan lebar 4,6 cm. Maka luas pelat tersebut menurut
penulisan angka penting adalah ... cm2
10. Seorang siswa melakukan percobaan untuk menentukan waktu yang dibutuhkan suatu benda yang
jatuh bebas dari ketinggian tertentu. Dari percobaan tersebut didapat tiga data sebagai berikut:
t₁ = 3,5 sekon : t₂ = 3,3 sekon : t₃ = 3,2 sekon

11. Contoh besaran turunan adalah....

12. Besaran yang termasuk dalam Besaran Pokok adalah …

13. Berapakah jumlah angka penting dari data berikut ?

A. 0,030125 5 angka penting

B. 0,0002 … angka penting

C. 1000 ... angka penting

14. Kecepatan merupakan besaran turunan yang terbentuk dari besaran-besaran pokok ...
A. massa, panjang dan waktu
B. massa, waktu dan suhu
C. waktu, suhu dan jumlah zat
D. massa dan waktu
E. panjang dan waktu

15. Hasil operasi bilangan 125,4 cm × 5,0 cm berdasarkan aturan angka penting adalah ... cm2

16. Apakah yang dimaksud dengan :

i. besaran pokok

ii. besaran turunan

iii. pengukuran

iv. dimensi

v. angka penting

17. Dimensi dari suatu besaran menunjukkan ...

18. Hasil operasi bilangan 0,654 + 0,81 + 0,7 berdasarkan aturan angka penting adalah...

19. 0,000125 jika dinyatakan dalam notasi ilmiah adalah ...

20. Massa jenis air raksa adalah sebesar 13.600 kg/m³. Dari pernyataan tersebut, dapat diketahui
bahwa air raksa merupakan besaran turunan yang terdiri dari besaran-besaran pokok berikut...

A. panjang dan waktu


B. massa dan waktu
C. massa dan panjang
D. massa dan volume
E. massa, waktu dan jumlah zat

Anda mungkin juga menyukai