Anda di halaman 1dari 1

TUGAS DINAMIKA GERAK (HUKUM NEWTON DAN GAYA)

1. Perhatikan gambar berikut!

Diketahui massa bebek sama yaitu 2 kg dan koefisien gesek kinetisnya 0,25. Jika gaya tarik orang
tersebut sebesar 20 N, maka:
a. Berapakah percepatan yang dialami 3 bebek tersebut?
b. Berapakah nilai T1 dan T2?
c. Berapakah percepatan yang dialami bebek tersebut jika gaya tarik diberikan dengan sudut
37o?
d. Manakah yang lebih cepat, bebek ditarik dengan sudut atau tanpa sudut?
2. Perhatikan gambar berikut!
jika balok A dan B masing-masing massanya 2 kg dan 8 kg
dan dihubungkan dengan tali yang dilewatkan katrol
(abaikan massa katrol), maka:
a. Ke arah manakah sistem bergerak?
b. Berapakah percepatan kedua balok tersebut?
c. Berapakah nilai tegang tali yang menghubungkan dua
balok tersebut?

Anda mungkin juga menyukai