Anda di halaman 1dari 3

TUGAS MINGGU KE 5

Tugas ini dibuat untuk memenuhi tugas mata kuliah Statistik

Dosen Pengampu:

Drs. Yarmaidi, M.Si.

Disusun Oleh:

Bhita Septiana Sari (2113034083)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS LAMPUNG

2023
Tugas Minggu 5

Data luas lahan (dalam satuan hektar) yang dimiliki 50 petani di Desa Sumberwaras:

0,250 0,500 0,250 0,250 0,250 0,250 0,375 0,250 0,375 1,000
0,500 0,500 0,250 0,125 0,125 0,125 0,125 0,250 0,400 0,125
0,250 0,250 0,500 0,500 0,500 0,500 0,750 0,375 0,250 0.500
0,500 0,500 1,500 1,500 0,500 0,500 0,500 0,750 0,500 0,250
0,500 1,000 0,250 0,250 0,250 0,250 2,000 0,500 1,000 0,500

(1) Hitung rata-rata luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras.
Tabel.1 Sebaran Frekuensi Lahan
Luas Lahan Frekuensi Perkalian
Xi Fi Fi.Xi
0,125 5 0,625
0,250 16 4
0,375 3 1,125
0,400 1 0,4
0,500 17 8,5
0,750 2 1,5
1,000 3 3
1,500 2 3
2,000 1 2
Jumlah 50 24,15

Berdasarkan tabel di atas, maka diperoleh ∑ 𝑓𝑖 = 50 dan ∑ 𝑓𝑖 𝑋𝑖 = 24,15.


Rata-rata luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras adalah sebagai berikut:
∑ 𝑓𝑖 𝑋𝑖 24,15
𝑋̅ = = = 0,483
∑ 𝑓𝑖 50
Jadi, rata-rata luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras adalah 0,48 hektar.
(2) Tentukan modus luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras.
Tabel 2. Sebaran Frekuensi Luas Lahan Yang Dimiliki Petani Di Desa
Sumberwaras
Luas Lahan Frekuensi
Xi Fi
0,125 5
0,250 16
0,375 3
0,400 1
0,500 17
0,750 2
1,000 3
1,500 2
2,000 1
Jumlah 50

Berdasarkan Tabel, maka nilai modus adalah 0, 500.

(3) Tentukan lokasi median luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras.
50+1
Nilai n adalah 50, Lokasi median = = 25,5
2
Jadi, lokasi median dari luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras
terletak pada data ke-26.

(4) Tentukan median luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras.
50+1
Nilai n adalah 50, Lokasi median = = 25,5
2
Jika lokasi median berada pada data ke-26 maka medianya adalah 0,500.
Jadi, median dari luas lahan yang dimiliki petani di Desa Sumberwaras adalah
0,500 hektar.

Anda mungkin juga menyukai