Anda di halaman 1dari 2

Takalar, 19 Juli 2023

Hal: Lamaran Pekerjaan


Kepada Yth Direktur, RSUP Dr. Tadjuddin Chalid Makassar
Yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama : Sulfina
Alamat : Balangtanaya dusun balangngasana. Kab. Takalar
Polongbangkeng Utara (Polut), Sulawesi selatan
Tempat & Tgl Lahir : Takalar, 05-08-2002
Pendidikan terakhir : D3 Keperawatan di Institut Ilmu Kesehatan pelamonia
Makassar
IPK : 3.76
Email /No.Hp : sulfinaf480@gmail.com/0853-4824-7502

Berdasarkan informasi yang tertera di situs lowowngan kerja saya


mengetahui bahwa RSUP Dr. Tadjuddin Chalid Makassar sedang mencari
perawat. Saya bermaksud mengajukan lamaran kerja di rumah sakit yang
Bapak/ibu pimpin untuk menempati posisi tersebut. Apabila saya diterima di
rumah sakit ini saya akan menginspirasi dan member kontribusi positif
kepada lingkungan. Saya akan berkomitmen untuk bekerja keras determinasi
selalu memberikan inovasi, berdedikasi penuh dan loyal pada rumah sakit
dan selalu menjunjug tinggi sikap integritas dan kejujuran, disiplin, rajin dan
mampu berkerja secara mandiri maupun tim.
Sebagai bahan pertimbangan saya lampirkan beberapa berkas sebagai
berikut:
1. Surat lamaran dan CV
2. Foto copy ijazah
3. Surat Tanda Registrasi (STR)
4. Foto copy KTP
5. Foto terbaru
6. Foto copy Transip nilai
7. Foto copy sertifikat pelatihan
Demikian surat lamaran pekerjaan ini saya buat dengan sebenar-benarnya,
saya siap dipanggil kapan pun guna menjelaskan kemampuan saya lebih
detail. Besar harapan saya untuk dipanggil untukdapat diterima di rumah
sakit Pratama yang Bapak/ibu pimpin. Atas perhatianya saya ucapkan
terimah kasih.
Hormat saya

Sulfina
DAFTAR RIWAYAT HIDUP
Bahwa yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama : Sulfina
Alamat : Balangtanaya dusun balangngasana. Kab. Takalar
Polongbangkeng Utara (Polut), Sulawesi selatan
Tempat & Tgl Lahir : Takalar, 05-08-2002
Pendidikan terakhir : D3 Keperawatan di Institut Ilmu Kesehatan pelamonia
Makassar
Status : Belum nikah
TB/BB : 159/50
IPK : 3.76
Email /No.Hp : sulfinaf480@gmail.com / 0853-4824-7502

Menerangkan dengan sebenarnya,


PENDIDIKAN
1. Tamat SD Nomor.2016 Inpres Maccinibaji (2008-2013)
2. Tamat SMP Negeri 5 polongbangkeng (2013-2016
3. Tamat SMA 9 Takalar, Kabupaten Takalar (2016-2019)
4. Tamat Diploma III di jurusan Keperawatan Institut Ilmu Kesehatan
5. Pelamonia (2019-2022)
PENGALAMAN

1. Pernah bekerja di puskesmas polut di ruangan IGD selama 6 bulan

KEMAMPUAN

1. Bisa memeriksa Tanda-Tanda Vital (TTV)


2. Melakukan pemasangan infus dan kateter, kemampuan manajerial
(recording data pasien, obat-obatan), dan lain-lain
3. Pengambilan sampel darah
4. Melakukan EKG
5. Bisa melakukan CPR (Cardiopulmonary resuscitation) saat kondisi gawat
darurat
6. Sesuai kemampuan dibidang keperawatan

Anda mungkin juga menyukai