Anda di halaman 1dari 1

SESI MALAM 13

TIM OLIMPIADE MATEMATIKA INDONESIA


PEMBINAAN TAHAP 2 CALON PESERTA IMO 52
Minggu, 6 Maret 2011

1. Diberikan garis M N sejajar dengan sisi BC pada segitiga ABC dimana M, N


berturut-turut adalah titik pada AB, AC. Garis BN dan CM bertemu di satu
titik P . Pusat lingkaran luar dari segitiga BM P dan CN P berpotongan pada
dua titik berbeda, P dan Q. Tunjukkan bahwa ∠BAQ = ∠CAP

2. Pada lingkaran luar segitiga ABC, D titik tengah busur BC yang tidak men-
gandung A. Misal X titik pada busur BD dan S titik pada busur AX. E titik
tengah busur AX. SD dan BC bertemu di R, sedangkan SE dan AX bertemu
di T . Asumsikan RT sejajar DE. Buktikan bahwa titik pusat lingkaran dalam
segitiga ABC berada di garis RT

3. Diberikan suatu segitiga lancip ABC. Misalkan E titik sedemikian sehingga


B dan E berada pada sisi yang berbeda terhadap garis AC, dan D adalah titik
interior segmen AE. Diberikan ∠ABD = ∠CDE, ∠BAD = ∠ECD dan ∠ACB =
∠EBA. Tunjukkan bahwa B, C, E segaris.

4. Misalkan a, b, c adalah panjang sisi-sisi suatu segitiga dan

a2 + bc b2 + ca c2 + ab
A= + +
b+c c+a a+b
1 1 1
B=p +p +p .
(a + b − c)(b + c − a) (b + c − a)(c + a − b) (c + a − b)(a + b − c)
Tunjukkan bahwa AB ≥ 9

Anda mungkin juga menyukai