Anda di halaman 1dari 2

KEBAKTIAN KELUARGA P: Oleh karena engkau berharga di mataKu dan mulia, dan Aku ini

JAM. 00.00 Wib mengasihi engkau. Jangalah takut sebab Aku ini menyertai engkau.
GKPI WIL. I ( MEDAN I – LANGKAT ) J: Kamu inilah saksi-saksiKu, demikianlah firman Tuhan dan
Senin, 01 Januari 2024 hambaKu yang telah kupilih, supaya kamu tahu dan percaya
===================================================== kepadaKu dan mengerti bahwa Aku tetap dia.
Thema : Tuhan berjalan didepan kita P: Aku, Akulah Tuhan dan tidak ada juruselamat selain daripadaKu.
01.Panggilan Beribadah Kamulah saksi-saksiKu, demikian firman Tuhan dan Akulah Allah.
P: Di awal tahun 2024 ini adalah baik bagi kita untuk mengucap Haleluya...
syukur kepada Tuhan yang Maha pengasih dan Maha penyayang Kita berdoa : Ya Tuhan. Kami berterima kasih dan memuji Engkau
sebab Dia memelihara , mengiringi dan menyertai kita menjali karena kebaikan dan kasihMu menyertai dan memelihara hidup
tahun 2023 yang lalu. kami sepanjang tahun 2023 yang telah kai lalui dan Engkau
J: Terpujilah Tuhan kita Yesus Kristus yang telah menghantar kita menghantar kami memasuki tahun bari tahun 2024 ini. Kami
memasuki tahun 2024 ini. mohon kiranya kasih setiaMu tetap menyertai dan menuntun kami
P: Di awal tahun yang baru ini marilah kita menyelidiki diri kita menjalani tahun yang baru ini sebab tanpa Engkau kami tidak dapat
sendiri : apakah yang telah kita perbuat di dalam perjalanan hidup melangkah sesuai dengan kehendakMu. Kiranya Tuhan tetap hadir
kita sepanjang tahun 2023 yang lalu yang menjadi sukacita bagi dalam keluarga kami ini dan memberkati ibadah ini dari awal,
Tuhan dan bagi sesama manusia. pertengahan hingga akhirnya. Terimalah pujian , penyembahan dan
J: Ya Tuhan kiranya apa yang telah kami perbuat menjadi kemuliaan permohonan kami ini hanya karena anakMu Tuhan Yesus Kristus,
bagi namaMu. Kasihanilah kami jika kami belum sungguh-sungguh Juruselamat kami. Amin.
melakukan yang sesuai dengan frimanMu.
P: Marilah kta memuji Tuhan dengan bernyanyi KJ. 331 : 1 04. Bernyanyi KJ 410 : 1 Tenanglah kini hatiku
Tenanglah kini hatiku. Tuhan memimpin langkahku. Ditiap saat
02. Bernyanyi KJ No. 331 : 1 Siang, Malam , Musim Tahun dan kerja tetap kurasa tanganNy. Tuhanlah yang membimbingku;
Siang malam musim tahun gilir gani melenyap. Bayang-bayangnya tanganku dipegang teguh. Hatiku berserah penuh tanganku
berlalu, tiada satu yang tetap. Hidup kita menjalani jangka waktu dipegang teguh.
dunia, tak terulang yang terjadi, tinggal tangungjawabnya.
05. Renungan : Keluaran 13 : 21 Tuhan berjalan di depan mereka,
03. Votum pada siang hari dalam tiang awan untuk menuntun mereka di
P: Di dalam nama Allah Bapa dan AnakNya Tuhan Yesus Kristus dan jalan dan pada waktu malam pada tiang api untuk menerangi
Nama Roh Kudus yang menciptakan langit dan bumi. mereka, sehingga mereka dapat berjalan siang dan malam
J: Amin Saudara-saudari yang terkasih dalam Tuhan Yesus Kristus, nas ini adalah
P: Jngan takut, sebab Aku telah menebus engkau. Aku telah bagian dari sejarah perjalan bangsa Israel keluar dari Mesir menuju tanah
memanggil engkau dengan namamu, engkau ini kepunyaanKu. perjanjian, tanah Kanaan. Dalam perjalan inilah Tuhan menuntun umatNya
Apabila engkau menyebrang melalui air, aku akan menyertai dengan tiang awan dan tiang api. Tiang awan dan tiang api adalah
engkau atau melalui sungai-sungai, engkau tidak akan dihanyutkan; manifestasi kehadiran Tuhan supaya bangsa Israel melihat bahwa Tuhan
apabila berjalan melalui api, engkau tidak akan dihanguskan dan senantiasa menyertai perjalanan mereka memasuki tanah perjanjian yang
nyala api tidak akan membakar engkau. disediakan Tuhan bagi mereka. Demikian juga kita memasuki tahun yang
J: Sebab Akulah Tuhan Allahmu, Yang Maha Kudus, Allah Israel baru ini kita berjalan ke depan. Kita tidak boleh mundur lagi ke tahun yang
Juruselamatmu telah kita lewati ( 2023 ) , kita akan memasuk tahun yang baru ini,
mungkin banyak tantangan dan kesulitan akan kita hadapi. Firman Tuhan
ini hendak menguatkan dan meneguhkan iman percaya kita untuk Korwil I ( Medan I-langkat ) Pdt. WS. Simanjuntak, M. Th ( Hp.
menjalani tahun 2024 ini bahwa TUHAN BERJALAN DI DEPAN KITA. 081375489588 ).
Kita memang tidak dapat melihat tiang awan dan tiang api sebagai
manifestasi kehadiran Tuhan, tetapi kita bisa merasakan penyertaan dan 06. Dernyanyi KJ 376 : 1 “ Ikut Dikau saja Tuhan”
pemeliharaanNya dalam kehidupan kita. Ada tiga hal yang menjadi Ikut saja Dikau Tuhan , jalan damai bagiku; aku slamat dan sentosa
renungan bagi kita yang meneguhkan iman dan percaya kita memasuki hanya oleh darahMu. Aku ingin ikut Dikau dan mengabdi padaMu;
tahun 2024 ini : dalam Dikau Juruselamat ku bahagia penuh.
Pertama, penyertaan, tuntunan dan perlindungan Tuhan bagi kita umatNya.
Umat Israel keluar dari Mesir dibawah pimpinan Musa untuk menjalani 07. Pesan dan kesan dan saling maaf- memaafkan.
jalan yang ditunjukkan Tuhan bagi mereka. Tuhan memimpin mereka pada -Dimulai dari anggota keluarga yang paling muda ( kecil ) dan
siang hari dengan tiang awan dan pada malam hari dengan tiang api. diakhiri anggota keluarag yang paling tua ( orang tua ) , ATAU
Demikinalah kita dalam menjalani tahun 2024 ini , ikutilah jalan yang -Dipilih yang mewakili anak setelah itu orang tua.
ditunjukkan Tuhan bagi kita, hiduplah sesuai dengan firmanNya sebab Dia
mengetahui apa yang terbaik buat kita semua. 08. Bernyanyi NKB 188 : 1 “ Tiap langkahku “
Kedua, Kasih setia Tuhan tidak akan meninggalkan kita. Nehemia 9 : 19 “ Tiap langkahku diatur oleh Tuhan dan tangan kasihNya
Engkau tidak meninggalkan mereka dipadang gurn karena kasih sayangMu memimpinku. Ditengah badai dunia menakutkan hatiku tetap
yang besar. Tiang awan tidak akan berpindah dari atas mereka pada siang tenang teduh. Tiap langkahku ku tahu Tuhan yang pimpin ke temat
hari untuk memimpin mereka pada perjalan, begitu juga tiang api pada tinggi ku dihantarNya, hingga sekali nanti aku tiba di rumah Bapa
malam hari untuk menerangi jalan yang mereka lali. Oleh karena itu sorga yang baka.
pastikan bahwa Tuhan yang memimpin kita, Dia yang berjalan di depan
kita. Kita harus mentaati kehendakNya supaya kita berkenan 09. Ayat Perembahan + Persembahan : Galatia 6 : 10 “ Karena itu,
dihadapanNya dan kasih setiaNya tidak akan meninggalkan kita. Jaga selama masih ada kesempatan bagi kita, marilah kita berbuat baik kepada
keseimbangan dalam hidup ini. Ora et Labora. Bekerja dan berdoa. semua orang, tetapi terutama kepada kawan-kawan kita seiman.
Lakukan segala sesuatu yang baik dan benar dan jauhkan yang jahat
supaya nama Tuhan dimuliakan melalui kehidupan kita. 10. Doa Penutup
Ketiga, Kita harus memiliki keintiman hidup bersama Tuhan. Keintiman -Doa Bapa Kami ( bersama-sama )
yang Tuhan kehendaki adalah dua arah, tidaka ada paksaan atau motivasi -Berkat ( Pelayan Tahbisan )
tersembunyi dalam membangun keintiman yang kudus dan berkenan -Menyanyikan Amin...Amin...Amin.
dihadapanNya. Tuhan mengenal kita, tidak ada sesuatu pun yang Tuhan 11. Acara Jedah ( Suasana bahagia...)
tidak ketahui dalam hidup kita. Bagaimana dengan kita, apakah kita Ditingtingkon/ Di Warta Jemaatkan di Huria :
mengenal Tuhan dan kehendakNya ? Berbicara, mendengar dan
melakukan kehendakNya adalah jalan menciptakan keintiman hidup 1. Sian las ni roha, Keluarga Bapak/ Ibu :__________
bersama Tuhan. Oleh karena itu, dalam memasuki dan menjalani tahun
2024 ini kita semua sebagai keluarga GKPI Wil. I ( Medan I-Langkat ) 2. Maringan / Alamat di ( Sektor ) :__________
berjanji tetap setia kepada Tuhan dengan berkata : “ Tetapi aku dan seisi
rumahku, kami akan beribadah kepada TUHAN. Tingkatkan terus 3. Pasahathon Pelean Partangiangan Bona
Taon tu Huria/ Kebaktian Keluarga Jam 00.00
keintiman hidup bersama Tuhan. Minta pimpinanNya terus bekerja dalam
: Rp._______
kehidupan kita. Biarkan Dia berjalan di depan kita agar Dia menunjukkan
arah perjalanan kita untuk kita jalani sebab Tuhan tahu yang terbaik untuk Selamat Natal 25-26 Desember 2023
kita jalani. Selamat menajalani Tahun 2024. Tuhan memberkati. Amin. By. dan Tahun Baru 01 Januari 2024

Anda mungkin juga menyukai