Anda di halaman 1dari 3

BERKUMPUL BERSAMA DALAM KEADAAN SEHAT WALAFIAT

MENGIKUTI PERTEMUAN PENGELOLA PROGRAM KESEHATAN


KERJA DAN OLAHRAGA TAHUN 2024 DI RUANG PERTEMUAN
HOTEL BUKIK GADANG MUARO SIJUNJUNG.
LAPORAN KETUA PANITIA

PADA ACARA SHOLAWAT DAN SALAM MARI KITA SAMPAIKAN KEPADA


RASUL JUNJUNGAN ALAM, NABI BESAR MUHAMMAD SAW,
PERTEMUAN PENGELOLA PROGRAM KESEHATAN KERJA
DENGAN HARAPAN SEMOGA KITA MENDAPAT SYAFAAT DAN
DAN OLAHRAGA
PERTOLONGAN BELIAU DI HARI AKHIRAT NANTI, AAMIIN
SENIN, 26 FEBRUARI 2024
AAMIN YA ROBBAL ALAMIIN

BISMILLAAHIRRAHMANIRRAHIM
YTH BAPAK KEPALA DINAS KESEHATAN
ASSALAMUALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH, HADIRIN YANG BERBAHAGIA
SALAM SEJAHTERA UNTUK KITA SEMUA IZINKAN PADA KESEMPATAN INI KAMI MENYAMPAIKAN
LAPORAN PANITIA PELAKSANA KEGIATAN PERTEMUAN
YTH. KEPALA DINAS KESEHATAN KABUPATEN SIJUNJUNG
PENGELOLA PROGRAM KESEHATAN KERJA DAN OLAHRAGA
YANG KAMI HORMATI SELURUH PENGELOLA PROGRAM
KESEHATAN KERJA DAN OLAHRAGA SE KABUPATEN TAHUN 2024 SEBAGAI BERIKUT :
SIJUNJUNG
LATAR BELAKANG :
BAPAK IBU HADIRIN YANG BERBAHAGIA KESEHATAN KERJA DAN KESEHATAN OLAH RAGA

PERTAMA-TAMA MARILAH KITA MENGUCAPKAN PUJI SYUKUR ATAU KESJAOR MERUPAKAN PROGRAM PEMERINTAH UNTUK

KEPADA ALLAH SWT, TUHAN YANG MAHA ESA KARENA MENCIPTAKAN MASYARAKAT YANG SEHAT, BUGAR DAN

DALAM KESEMPATAN INI, KITA SEMUA MASIH DAPAT PRODUKTIF KHUSUSNYA PADA LINGKUP KERJA. (MENGACU
PADA UNDANG-UNDANG NO.36 TAHUN 2009 TANTANG PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN KERJA DAN
KESEHATAN, PASAL 80 & 81) OLAHRAGA.

RENDAHNYA CAPAIAN PENGINPUTAN LAPORAN METODE

KESEHATAN KERJA PADA APLIKASI SITKO YAITU 15,38% PERTEMUAN INI DILAKSANAKAN DENGAN METODE

ATAU HANYA 2 DARI 13 PUSKESMAS YANG MELAKUKAN PENYAMPAIAN MATERI, TANYA JAWAB, RENCANA TINDAK

PENGINPUTAN LAPORAN DI APLIKASI SITKO. LANJUT DALAM BENTUK KESEPAKATAN BERSAMA

SALAH SATU CARA YANG DAPAT DILAKUKAN UNTUK


MENINGKATKAN CAPAIAN PROGRAM KESEHATAN KERJA PESERTA

DAN OLAHRAGA SERTA MELENGKAPI LAPORAN APLIKASI PESERTA KEGIATAN TERDIRI DARI PENGELOLA PROGRAM

SITKO, MAKA PERLU DILAKUKAN PERSAMAAN PERSEPSI DAN KESEHATAN KERJA DAN OLAHRAGA PUSKESMAS SE-

PEMAHAMAN SECARA MENDALAM TERKAIT DEFENISI KABUPATEN SIJUNJUNG

OPERASIONAL PROGRAM KESJAOR PUSKESMAS. DENGAN


MELAKUKAN PERTEMUAN PENGELOLA PROGRAM, DINAS WAKTU DAN TEMPAT

KESEHATAN DAPAT MENGATUR STRATEGI UNTUK KEGIATAN DILAKSANAKAN PADA HARI SENIN TANGGAL 26

MENINGKATKAN CAPAIAN PROGRAM KESEHATAN KERJA FEBRUARI 2024 BERTEMPAT DI RUANG PERTEMUAN HOTEL

DAN OLAHRAGA DI PUSKESMAS UNTUK TAHUN 2024. BUKIK GADANG MUARO SIJUNJUNG.

TUJUAN PELAKSANAAN PENYELENGGARA.

TUJUAN PERTEMUAN PENGELOLA PROGRAM KESEHATAN KEGIATAN INI DILAKSANAKAN OLEH DINAS KESEHATAN

KERJA DAN OLAHRAGA ADALAH UNTUK MENINGKATKAN KABUPATEN SIJUNJUNG SEKSI KESEHATAN KERJA &

PENGETAHUAN DAN KUALITAS SERTA KINERJA PENGELOLA OLAHRAGA DINAS KESEHATAN KABUPATEN SIJUNJUNG.

PROGRAM KESEHATAN KERJA DAN OLAHRAGA DALAM


PEMBIAYAAN
KEGIATAN INI DIBEBANKAN KEPADA DPA DINAS KESEHATAN
KABUPATEN SIJUNJUNG TAHUN 2024 (APDB 2024), SUB
KEGIATAN PENGELOLAAN PELAYANAN KESEHATAN KERJA
DAN OLAHRAGA.

DEMIKIANLAH LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN INI KAMI


SAMPAIKAN DAN SELANJUTNYA KAMI MOHON KESEDIAAN
BAPAK KEPALA DINAS KESEHATAN KABUPATEN SIJUNJUNG
UNTUK BERKENAN MEMBERIKAN SAMBUTAN DAN ARAHAN
SEKALIGUS MEMBUKA SECARA RESMI KEGIATAN
PERTEMUAN PENGELOLA PROGRAM KESEHATAN KERJA
DAN OLAHRAGA TAHUN 2024

TERIMA KASIH ATAS SEGALA PERHATIAN, MOHON MAAF


ATAS SEGALA KEKURANGAN
WABILLAHI TAUFIQ WAL HIDAYAH,

WASSALAMUAALAIKUM WR.WB
KEPALA BIDANG KESEHATAN MASYARAKAT
DINAS KESEHATAN
KABUPATEN SIJUNJUNG

Anda mungkin juga menyukai