Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

KEGIATAN MEMPERINGATI
HARI ULANG TAHUN (HUT) RI KE-78
PGASIONAL TAHUN 2022

KARANG TARUNA DESA PANAMBANGAN


KECAMATAN SEDONG KABUPATEN CIREBON
2024
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR NASIONAL
DESA PANAMBANGAN
KECAMATAN SEDONG KABUPATEN CIREBON
Sekretariat : Balai Desa panambangan Kecamatan sedong
Kabupaten cirebon

A. LATAR BELAKANG

Mengingat akan datangnya hari kemerdekaan Indonesia ke-78 pada tanggal


17 Agustus 2024, maka sudah sepatutnya kita sebagai warna negara Indonesia
mengenang jasa-jasa para Pahlawan yang telah gugur dalam memperjuangkan
kemerdekaan Republik Indonesia. Selain mengenang jasa para Pahlawan yang
telah gugur dan mempertahankan kemerdekaan, kita sebagai generasi penerus
bangsa tentu harus mengisi hari kemerdekaan tersebut dengan kegiatan positif
yang dapat membangun wawasan kebangsaan dan kekompakan. Maka dari itu
kami atas nama Karang Taruna desa panambangan bermaksud akan
menyelenggarakan kegiatan untuk menyambut dan memperingati HUT Republik
Indonesia yang Ke-78 pada Tahun 2024.

B. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud

Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk


rasa syukur kepada Tuhan YME dan kegembiraan dalam menyambut
Hari Ulang Tahun kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78 pada
tanggal 17 Agustus 2024

Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan diadakannya acara ini sebagai berikut :


a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga Desa
panambangan Kecamatan sedong Kabupaten cirebon.
b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara anak-
anak maupun remaja.
c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba diantara anak-anak dan
remaja.
d. tidak semata-mata untuk bersenang-senang dikarenakan sudah
merdeka, tetapi agar masyarakat Indonesia lebih banyak bersyukur
karena hari ini sudah bisa hidup merdeka tanpa andanya penjajah,
bisa berkarya tanpa adanya batasan, lebih bebas dalam menjalani
kehidupan tanpa andanya paksaan.
C. NAMA KEGIATAN

Nama kegiatan : Gebyar KEMERDEKAAN HUT RI KE 78


Tema : "memupuk rasa nasionalisme".

D. BENTUK KEGIATAN

Dalam rangka memperingati Kemerdekaan HUT RI Ke-78 kami karang


taruna mengadakan kegiatan di antaranya sebagai berikut :

1. Arak arakan perdusun desa panambangan


2. Lomba Tradisonal dan drama dengan tema kemerdekaan HUT RI
3. Panjat Pinang dan Tari

E. PENYELENGGARA

Penyelenggara dalam rangka Gebyar Kemerdekaan adalah Panitia yang


terdiri dari karang taruna, perwakilan Pemuda Desa panambangan dan
Lembaga Desa panambangan

F. RUANG LINGKUP KEGIATAN

Ruang lingkup kegiatan ini hanya mencakup masyarakat desa


panambangan secara umum.

G. PELAKSANAAN KEGIATAN

Kegiatan ini insyaallah akan dilaksanakan pada :


Hari, tanggal : sabtu - minggu, 17-18 agustus 2024
Waktu : 09.00 WIB – Selesai
Tempat : Lapangan Oray Depa Desa Panambangan
H. SUSUNAN PANITIA

Ketua Panitia : Gunawan Dwi Saong


Sekretaris : Bilqis Rahmawati
Bendahara : Nining Triwahyuni

Penjab Arak-arakan Penjab Lomba Tradisional Penjab dan Panjat Pinang


dan Drama dan Tari
1. Muladi 1. Sendi Botak 1. Iin Rahmawati
2. Agus Sutrisno 2. Iin Humairah 2. Nuron
3. Rega Kusuma 3. Rahmad 3. Dian Panca
4. Sendi Dabul 4. Nurul Khotimah 4. Ega Rahmadi
5. Yulfa mardliana 5. Khansa
6. Rivat Ahdiyat
7. Febriana

Konsumsi Perlengkapan Dekorasi


dan Dokumentasi
1. Tarma
1. Nanda
2. Ibad
2. Riki
3. Faiz
3. Ginan
4. Wili
4. Rifki
5. Nurkholifah
5. Siti Tengker
6. Sendang Husnul
6. Hubner
7. Indah sarasvati
I. JADWAL KEGIATAN

No Kegiatan Tanggal Waktu Penjab

Sabtu, 17 Agustus
Arak-arakan
1 2024 09.00-12.00 • Panitia

Panjat Pinang Sabtu, 17 Agustus


2 2024 13.00-15.00 Panitia

Panitia
Sabtu, 17 Agustus
3 Lomba Tradisional 15.30-17.20
2024

Minggu, 18 Agustus
19.30-20.30 Panitia
4 Lomba Drama 2024

Minggu, 18 Agustus
Lomba Tari
5 2024 20.45-22.00 Panitia

6 Minggu, 18 Agustus 22.10-22.45


2024
J. ANGGARAN BIAYA
RENCANA ANGGARAN
“ GEBYAR KEMERDEKAAN ”

HARI PERTAMA

KONSUMSI PESERTA 60 org 10,000.00

KONSUMSI PANITIA 29 org 15,000.00

AIR MINERAL 5 kotak 30,000.00

JUMLAH
1.185.000.00
HARI KEDUA

MC 2 org 100,000.00

KONSUMSI PANITIA 29 org 15,000.00

AIR MINERAL 3 kotak 30,000.00

JUMLAH
725,000.00
DEKORASI / PANGGUNG

SEWA PANGGUNG 1 unit 800,000.00

SEWA LAMPU DAN SOUND 1 paket 3,000,000.00

JUMLAH
3,800.000.00
PIALA

PIALA 5 Unit 200,000.00

ALAT ALAT 500,000.00

HADIAH 5,000,000.00

JUMLAH
6,500,000.00
LAIN LAIN

KEGIATAN TIDAK TERDUGA 1 paket 1,000,000.00

JUMLAH
1,000,000.00
TOTAL PENGELUARAN
10,300,000.00
K. PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami susun agar menjadi bahan


pertimbangan dan dapat memberikan informasi yang jelas kepada
pihak-pihak terkait dengan pelaksanaan kegiatan ini. Dukungan dari
semua pihak terhadap kegiatan ini sangat kami harapkan.
Keberhasilan dan kesuksesan acara ini sangat tergantung dari
kerjasama yang baik antara anggota panitia dan dukungan dari
berbagai pihak, baik secara moril maupun materiil. Atas bantuan dan
partisipasinya, kami ucapkan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai