Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR SOAL

No Soal
1 Jelaskan dengan contohnya perbedaan dari data kuantitatif dengan data
kualitatif.

2 Distribusi frekuensi penjualan mobil dari 50 perusahaan otomotif di Jakarta selama


Pandemi didapatkan adalah seperti terlihat dalam Tabel di bawah ini (dalam milyar):

Penjualan per tahun Frekuensi absolut


30 - 39,9 3
40 – 49,9 6
50 – 59,9 9
60 – 69,9 13
70 – 79,9 9
80 – 89,9 7
90 – 99,9 3

a. Dari tabel tersebut buat menjadi tabel distribusi frekuensi


b. Hitunglah rata rata penjualan mobii tersebut
3
Jelaskan macam macam ukuran letak dari suatu rangkaian data dalam suatu
distribusi.

*) Coret yang tidak perlu

Anda mungkin juga menyukai