Anda di halaman 1dari 21

Instrumen Managemen Pembangunan

Mata Kuliah

MANAJEMEN & ADMINISTRASI RANCANG KOTA


MPWK TRIWULAN II 2009/2010

Pokok Bahasan

Strategic Manajemen
Action Plan
SWOT Analisis
Force-Field Analysis

01/28/17

Perencanaan Strategis
Diadaptasi dari lingkungan bisnis: Manajemen Strategis
Manajemen Strategis: satu set keputusan dan tindakan
manajerial yang mencerminkan performance jangka
panjang sebuah perusahaan
Output: physical plan dan strategi-strategi pengembangan
kota yang terintegrasi/saling berhubungan (lahan,
infrastruktur, finansial, dan institusi)
Output tsb memungkinkan sektor publik dan swasta untuk
meningkatkan pertumbuhan ekonomi, penyediaan
pelayanan kota, dan peningkatan kualitas lingkungan

01/28/17

Rencana Kinerja:
Kerangka Pemikiran Strategis
1

WHEREWEARENOW
KONDISI YANGADA

WHEREWEWANTTOBE
VISI DANMISI

HOWTOGETTHERE
STRATEGI/TINDAKAN

HOWTOSTAYTHERE
KEBERLANJUTAN

01/28/17

Pengertian
suatu rencana yang bersifat operasional, praktis / siap untuk
dilaksanakan, berorientasi pada pemecahan masalah
tujuan:
mengidentifikasi persepsi lokal thd suatu permasalahan
menentukan nilai-nilai dan kondisi yang ingin dicapai
menemukenali kerangka prosedur, analisis dan operasional
bagi pencapaian pembangunan
memobilisasi keterlibatan dan dukungan berbagai pihak
membangun komitmen dan rasa memiliki
pembentukan tim yang berfungsi sebagai perencana,
pelaksana dan penilai
meningkatkan kualitas manajemen tim pelaksana
01/28/17

Proses:
Skala kota: melibatkan koordinasi multi-sektoral
(spatial planning, rencana investasi sektoral,
sumber-sumber pembiayaan dan kerangka
kelembagaan) untuk mencapai tujuan yang telah
disepakati oleh semua sektor/stakeholders (5-10,
10-15 tahun)
Skala lokal: koordinasi untuk melakukan perubahan
secara intensif (2-5 tahun); action planning
01/28/17

Karakteristik:
Koordinasi dan integrasi cross sectoral
Fisibel secara finansial
Menekankan pada keuntungan kompetitif sektor publik dan
swasta dalam pengembangan dan manajemen kota
Mekanisme pilihan inter dan intra sektoral
Berkaitan dengan (ke dan dari) isu-isu kebijakan nasional
Konsentrasi pada hubungan kota-desa (pada kasus
tertentu)
Pemecahan konflik dari seluruh stakeholders/participants
Monitoring dan evaluasi yang terus menerus
01/28/17

ACTION PLANNING
Rencana jangka pendek
Rencana dengan skala mikro
Kejelasan sumber pembiayaan
pembangunan
Kejelasan kelembagaan untuk
mengimplementasikan pembangunan
Inovatif
Sah/legal
Proses brainstorming stakeholders
01/28/17

ACTION PLANNING
Konsep pelibatan seluruh
stakeholder/pelaku yang relevan dalam
perumusan masalah solusi program
Ciri:
Implementatif jelas dan disepakati
bersama
Inovatif
Jangka pendek (1 tahun) dan menengah (3-5
tahun)
01/28/17

Analisis SWOT
Strengths & Weaknesses
(internal) dan
Opportunities & Threats
(eksternal)

01/28/17

10

Analisis SWOT
Tujuan: menentukan faktor-faktor strategis baik
internal maupun eksternal yang akan menentukan
masa depan
Meliputi:
internal (performance): struktur organisasi, budaya,
sumber daya (aset, ketrampilan/SDM,
pengetahuan, dll)
eksternal: politik, sosial, ekonomi, dan teknologi

01/28/17

11

1
TETAPKAN
OBYEK KAJIAN
2

IDENTIFIKASI
LINGKUNGAN INTERNAL
&
LINGKUNGSN EKSTERNAL

IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR
LINGKUNGAN INTERNAL

IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR
LINGKUNGAN EKSTERNAL

01/28/17

BERIKAN DATA PENDUKUNG / REFERENSI


ATAS FAKTOR-FAKTOR TSB.

12

KAJIAN POTENSI DAN


KENDALA
Identify forces---select forces feasible to
influence --- develop potential actions
Driving forces vs restraining forces of the
objective
Driving forces

01/28/17

Restraining forces

13

FORCE-FIELD ANALYSIS
Driving Forces (+)
Items

Score

01/28/17

Resistance Forces (-)


Items

Score

14

Visi - Misi
VISI: menggambarkan apa yang ingin dicapai di
masa yang akan datang
Co: terwujudnya kota yang indah dan nyaman

MISI: tujuan atau alasan organisasi/daerah


tersebut exist apa yang akan dilaksanakan
untuk capai visi.

01/28/17

15

DASAR PENETAPAN TUJUAN

Gunakan masalah
utama sebagai acuan

tujuan adalah
penyelesaian masalah
01/28/17

16

KRITERIA TUJUAN SMART:

S = spesifc / spesifik
tidak bersifat umum
beda tempat beda tujuan

M = measurable / terukur
menunjukkan performance
yang ingin dicapai
01/28/17

17

KRITERIA TUJUAN SMART:

= attainable

meyakinkan bahwa tujuan dapat dicapai


dukungan sumber daya

= realistic

sesuai keadaan/kondisi dukungan


stakeholders dan kondisi eksternal

= time bound

jangka waktu pencapaian jelas dan realistik


01/28/17

18

Diskusi
Mengapa diperlukan action plan dalam
pembangunan?
Jelaskan kriteria-kriteria yang dapat
digunakan dalam pemilihan masalah/isu
dan prioritasi rencana tindakan?
Buat lesson learned dari video berikut:
proses & hasil

01/28/17

19

Daftar Pustaka
Barros, Pal. 1991. Action Planning. IHS Working Paper
Series No. 2. Rotterdam: IHS
Davidson, Forbes. 1996. Planning for Performance.
Habitat International Vol. 20 No. 3 pp 445-462
Hamdi, Nabil and Reinhard Goethert. 1997. Action
Planning for Cities: a Guide to Community Practice. Bab
1 & 4. Chichester: John Wiley and Sons

01/28/17

20

Tugas kecil
Cari kasus penerapan strategic planning atau
action planning di berbagai negara/daerah
(video, koran, dll)
Buat lesson learned: proses dan hasil
Lokasi & ulasan tidak boleh sama jika ya,
nilai 0
Format: 1 lembar A4, Arial 11, spasi 2, nama dan
NIM footer
Tugas dikumpul dan dipresentasikan tgl 12/01/01

01/28/17

21

Anda mungkin juga menyukai