Anda di halaman 1dari 38

Nur Afni Latin (014024)

Pitula C Hariry (014025)


Rezana Intan P (014026)
Fikha Fathiyatul J (014029)
Ditatri Meisari (014038)

RETURN YANG Siska Riski S (014042)


Ayu Budi W (014048)

DIHARAPKAN Riska Nur S (014074)

DAN
RISIKO
PORTOFOLIO

1.
Return dan
Risiko
Definisi dan jenis
4

Return

CAPITAL GAIN
(LOSS)
Sumber
Return

YIELD

RETURN TOTAL
= YIELD + CAPITAL GAIN (LOSS)
5

Jenis-Jenis Risiko
2.
ESTIMASI
RETURN
DAN
RISIKO
SEKURITAS
Menghitung Return dan Return yang
Diharapkan
7

Menghitung Return yang Diharapkan

E(R) =

E(R) = Return yang diharapkan dari suatu

sekuritas

R = Return ke-i yang mungkin terjadi

pri = probabilitas kejadian return ke-i

n = banyaknya return yang mungkin


terjadi
8

Menghitung Return

Arithmetic
Arithmetic
Method
Method

Geometric Mean Method


9

Kapan kita
harus meng-
gunakan Geometric mean =
kedua metode tingkat perubahan
tersebut? aliran return pada periode
serial atau kumulatif.

Arithmetic Mean =
menghitung nilai rata-rata
aliran return yang tidak
kumulatif
10

A.
MENGHITUNG
RISIKO
11

Varians Return dan Standar Deviasi

Varians Return

Standar Deviasi
12

Risiko Relatif

Menunjukkan risiko per unit return yang diharapkan.


3.
ANALISIS RISIKO
PORTOFOLIO
Konsep, Varians Portofolio, dan Efek
Pengurangan Risiko
14
Konsep Pengurangan Risiko Sebagai Akibat
Penambahan Sekuritas ke dalam Portofolio

Jika kita
menambahkan secara
terus menerus jenis
sekuritas ke dalam
portofolio, maka
manfaat pengurangan Menghitung Varians Portfolio
risiko yang diperoleh
akan semakin besar
sampai mencapai titik
tertentu dimana
manfaat pengurangan
tersebut mulai
berkurang.
15
0,16
Risiko Portofolio (Standar Deviasi)
0,14

0,12

0,10

0,08

0,06

0,04

0,02

1 10 20 30 40 50 60 70 80

Jumlah Saham dalam Portofolio

Efek Pengurangan Risiko dengan


Penambahan Jumlah Saham
4.
DIVERSIFIKASI
Diversifikasi Random dan Markowitz,
Menghitung Kovarians
17

Untuk menurunkan risiko portofolio, investor perlu


melakukan diversifikasi

MENGAPA
?
18

Diversifikasi Random dan Markowitz

Diversifikasi

Random Markowitz
Janganlah Menaruh
Semua Telur dalam
Satu Keranjang?
20

Koefisien Korelasi

Jika i,j = +1,0; korelasi positif


sempurna

Jika i,j = -1,0; korelasi negatif


sempurna

Jika i,j = 0,0; tidak ada


korelasi
21

Berkorelasi Positif
Sempurna
0
Berkorelasi nol
= mengurangi risiko
Berkorelasi negatif
sempurna
= tidak akan pengurangan portofolio = menghilangkan risiko
memberikan manfaat kedua sekuritas
pengurangan risiko

Penggunaan Ukuran Koefisien Korelasi


22

A.
KOVARIA
NS
23

Menghitung Kovarians

Rumus Menghitung Kovarians Dua Buah Sekuritas A


dan B
5.
ESTIMASI
RETURN DAN
RISIKO
PORTOFOLIO
Return yang Diharapkan, Risiko Portofolio
25

Return yang Diharapkan dari Portofolio

E(Rp) = return yang diharapkan dari portofolio


Wi = bobot portofolio sekuritas ke-i
E(Ri) = return yang diharapkan dari sekuritas ke-i
n = jumlah sekuritas-sekuritas yang ada dalam portofolio
26

Tiga Hal yang Perlu Ditentukan:


Varians Setiap Sekuritas

Kovarians antara satu sekuritas dengan


sekuritas lainnya

Bobot portofolio untuk


masing-masing sekuritas

Menghitung Risiko Portofolio


27

p = standar deviasi portofolio

WA = bobot portofolio pada aset A

a,b = koefisien korelasi aset A dan B

Kasus Dua Sekuritas


28

Kasus n-Sekuritas
29

ATAU
30

Matriks Perhitungan Varians Portofolio


6.
MODEL INDEKS
TUNGGAL
Komponen Perhitungan, Asumsi yang
Digunakan
32

Rumus Matematis

Ri = return sekuritas i
RM = return indeks pasar
i = bagian return sekuritas i yang tidak dipengaruhi kinerja pasar
i = ukuran kepekaan return sekuritas i terhadap perubahan return pasar
ei = kesalahan residual
33

i Komponen Return Berkaitan dengan Keunikan Perusahaan

Komponen Return Berkaitan dengan Pasar i

Komponen Penghitungan Return Sekuritas


Model Indeks Tunggal
34

Asumsi yang Digunakan

Sekuritas akan berkorelasi hanya jika sekuritas-


sekuritas
tersebut mempunyai respons yang sama terhadap
return pasar.
35 Rumus Matematis Kovarians antarsaham
A dan B (hanya terkait dengan risiko
pasar)
36
Rumus Matematis Risiko dalam Model
Indeks Tunggal
37

Menghitung Risiko Portofolio dengan


Model Indeks Tunggal

Thank You!

Anda mungkin juga menyukai