Anda di halaman 1dari 24

BELAJAR MENJADI PEMIMPIN

LEWAT OSIS

Novi Nurana Budiningsih,


A. Md. Kom
ARTI PEMIMPIN
Orang yang mengemban tugas dan
tanggungjawab untuk memimpin dan bisa
mempengaruhi orang yang dipimpinnya.
Istilah Kepemimpinan pada dasarnya
berhubungan dengan ketrampilan,
kecakapan, dan tingkat pengaruh yang
dimiliki seseorang; oleh sebab itu
kepemimpinan bisa dimiliki oleh orang yang
bukan "pemimpin.
ARTI ORGANISASI
Kumpulan dari dua orang atau lebih
yang mengikatkan diri dengan suatu
tujuan bersama secara sadar, serta
dengan hubungan kerja yang baik.
OSIS
OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah)
merupakan satu-satunya organisasi
kesiswaan yang berada di lingkungan
sekolah.
Tujuan didirikannya OSIS adalah untuk
melatih siswa dalam berorganisasi dengan
baik dan menjalankan kegiatan sekolah
yang berhubungan dengan siswa.
SIAPA SAJA ANGGOTA OSIS ?
Seluruh siswa yang berada pada
suatu sekolah tempat OSIS itu
berada.
OSIS memiliki seorang
pembimbing dari guru yang
dipilih oleh pihak sekolah.
MANFAAT MENJADI PENGURUS
OSIS
1. Melatih kemampuan berorganisasi
2. Melatih kemampuan berbicara di depan
umum
3. Melatih kepekaan sosial dan kerjasama
4. Melatih kemampuan leadership
5. Meningkatkap prestasi akademis dan eskul
6. Sebagai wadah berkarya meningkatkan
kemampuan inovatif dan kreatifitas
8. Menambah ilmu pengetahuan umum dan
informasi aktual.
9. Melatih diri membagi waktu
10.Membuka pikiran
11.Belajar dewasa
12.Menjauhkan diri dari galau
13.Berkarya dan lain-lain
JENIS KEGIATAN OSIS
1. Mengkoordinir mading
2. Mengkoordinir classmetting
3. Mengkoordinir upacara bendera
4. Mengkoordinir lomba-lomba
5. Mengkoordinir event-event
6. Mengkoordinir kebersihan lingkungan
7. Mengkoordinir kegiatan sosial dan lain-lain
KEPENGURUSAN OSIS
BAGAIMANA CIRI PENGURUS OSIS?
1. Berpenampilan rapih, bersih, selalu ceria
2. Tekun dan percaya diri
3. Gigih,tegas dan kreatif
4. Ikhlas dan sabar
5. Humoris, tapi inovatif (punya ide-ide baru)
6. Disiplin pada tata tertib dimanapun berada
7. Menghormati dan menghargai orang lain
8. Tidak mudah putus semangat
9. Dapat menjadi tauladan teman sebayanya dan
atau orang lain.
LAMPIRAN
TUGAS KETUA OSIS/KETOS
1. Memimpin organisasi dengan baik dan bijaksana
2. Mengkoordinasikan semua aparat kepengurusan
3. Menetapkan kebijaksanaan yang telah dipersiapkan
dan direncanakan oleh aparat kepengurusan
4. Memimpin rapat
5. Menetapkan kebijaksanaan dan mengambil keputusan
berdasarkan musyawarah mufakat
6. Setiap saat mengevaluasi kegiatan aparat
kepengurusan
TUGAS WAKIL KETUA OSIS/WAKETOS
1. Bersama-sama ketua menetapkan kebijakan
2. Memberikan saran kepada ketua dalam
pengambilan keputusan
3. Menggantikan ketua jika ketua berhalangan
4. Membantu ketua dalam melaksanakan
tugasnya
5. Bertanggungjawab kepada ketua
TUGAS SEKRETARIS
Memberi saran/masukan kepada ketua dalam mengambil
keputusan
Mendampingi ketua dalam memimpinr apat
Menyiapkan, mendistribusikan dan menyimpan surat serta arsip
yang berhubungan dengan pelaksanaan kegiatan
Menyiapkanlaporan, surat, hasil rapat dan evalauasi kegiatan
Bersama ketua menandatangani setiap surat
Bertanggungjawab atas tertib administrasi organisasi
Mencatat hal-hal penting dalam rapat yang sedang dilaksanakan
Tulisan dibua tserapi mungkin agar mudah dibaca
Bertanggungjawab mengambil notulen setiap rapat mau dimulai
Mengumpulkan tugas tepat waktu
TUGAS BENDAHARA
Bertanggungjawab dan mengetahui segala
pemasukan/pengeluaranuang/biaya yang diperlukan
Membuat tanda bukti kuitansi setiap
pemasukan/pengeluaran uang untuk
pertanggungjawaban
Bertanggungjawab atas inventaris dan perbendaharaan
Membuat laporan keuangan
Menerima dan menjaga keuangan dengan baik
Mengolah keuangan hasil rongsokan
TUGAS SIE OLAHRAGA
Menyelenggarakan lomba olahraga (classmetting)
Menyelenggarakan festival dan lomba seni
(classmetting)
Mengaktifakan prestasi di bidang olahraga
Mengadakan pertandingan persahabatan dengan
sekolah lain
Membuat laporan kegiatan.
Melaksanakan program OSIS
Bertanggung jawab terhadap Ketua OSIS
Menyelenggarakan berbagai macam pelatihan seni dan
budaya (classmetting)
TUGAS SIE KESENIAN
Menyelenggarakan berbagai macam pentas
seni
Menyelenggarakan lomba-lomba seni dan
budaya (classmetting)
Menyelenggarakan acara kesenian di sekolah
Membuat laporan kegiatan.
Melaksanakan program OSIS
TUGAS SIE DANA UMUM
Membuat keterampilan yang dapat dijual.
Meningkatkan kreatifitas dan keterampilan di
bidang barang dan jasa.
Menyiapkan persiapan acara dengan kegiatan
OSIS.
Membantu seluruh seksi bidang dalam kegiatan
setiap acara yang berhubungan dengan siswa.
Membuat laporan kegiatan.
Melaksanakan program OSIS.
Bertanggung jawab terhadap Ketua OSIS.
TUGAS SIE KEROHANIAN
Melaksanakan ibadah sesuai dengan ketentuan agama
masing-masing.
Memperingati hari-hari besar agama.
Mengadakan kegiataan bakti sosial yang bersifat
keagamaan.
Mengadakan lomba-lomba yang bersifat keagamaan.
Melaksanakan perbuatan amaliah sesuai norma agama.
Membina toleransi kehidupan antar umat beragama.
Mengembangkan dan memberdayakan keguatab
keagamaan di sekolah.
Membuat laporan kegiatan.
Melaksanakan program OSIS.
Bertanggungjawab terhadap Ketua OSIS.
TUGAS SIE LINGKUNGAN HIDUP
Melaksanakan kegiatan orientasi siswa baru
yang bersifat akademik dan pengenalan
lingkungan tanpa kekerasan
Melaksanakan penghijauan dan perindangan
lingkungan sekolah.
Membuat laporan kegiatan.
Bertanggung jawab terhadap Ketua OSIS.
TUGAS SIE PENDIDIKAN DAN BELA
NEGARA
Memantapkan dan mengembangkan peran siswa di dalam
OSIS sesuai dengan tugasnya masing-masing
Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa (LDK)
Melaksanakan kegiatan dengan prinsip kejujuran,
transparan, dan profesional
Mengkoordinir pelaksanaan upacara bendera setiap hari
Senin pagi, serta hari hari besar lainnya
Mengadakan upacara bendera setiap hari senin
Mengadakan pelatihan upacara bendera sekali seminggu
Pengontrolan seluruh peserta upacara
Mengikuti upacara pada hari-hari besar
Melakukan pelatihan baris-berbaris
TUGAS SIE MAJALAH DINDING/MADING

Menjalankan kegiatan mading sekolah


Mengkoordinir kegiatan majalah dinding
setiap bulannya
Menentukan tema mading tiap bulannya
Mengadakan lomba mading antar kelas.

Anda mungkin juga menyukai