Anda di halaman 1dari 12

ASUHAN KEPERAWATAN

MASA INTRANATAL
KELOMPOK 8 :
ULFA KUMALA DEWI (201504034)
AGUSTIN NUR ROCHMA (201504040)
ELSA PUTRI CHRISTIANTI (201504052)
PENGKAJIAN Kala 1

1) Anamnesa
- Nama, umur, dan alamat
- Riwayat Menstruasi
- Riwayat Perkawinan
- Gravida dan para
- Hari pertama haid terakhir (HPHT)
- Riwayat alergi obat
KELUHAN UTAMA
Biasanya ibu mengatakan apa yang paling dirasakan dengan
kehamilannya pada saat dilakukan pengkajian

RIWAYAT KESEHATAN
Biasanya ibu menceritakan sejak kapan timbulnya keluhan , dan
menceritakan urutan kejadian dimulai , dan tindakan apa saja yang sudah
dilakukan
RIWAYAT KEHAMILAN SEKARANG
ANC, jumlah kehamilan meliputi G(Gravida) , P (Para) ,A (Abortus ), masalah yang
dialami selama kehamilan seperti perdarahan, kapan mulai kontraksi, apakah
gerakan bayi masih terasa, apakah selaput ketuban sudah pecah? Jika ya, cairan
warnanya apa? Kental/ encer? Kapan pecahnya? Apakah keluar
darah pervagina? Bercak atau darah segar? Kapan ibu terakhir makan dan
minum? Apakah ibu kesulitan berkemih?
RIWAYAT MENSTRUASI
Umur Menarche ( 12th )
Siklus ( 28 hari )
Lamanya ( 1-14 hari )
Banyaknya darah
Dan adanya dismenore

HPHT (Hari Pertama Haid Terakhir)


Hari pertama haid gerakhir merupakan data dasar yang diperlukan untuk menentukan
usia kehamilan , apakah cukup bulan atau prematur . namun terkadang hari pertama
haid terakhir tidak dapat diingat oleh ibu, oleh karena itu dibutuhkan pemeriksaan
penunjang abdomen dengan USG
Riwayat Kelahiran bayi.

Riwayat KB
Jenis Kontrasepsi yang pernah dipakai ,efek samping, alasan berhentinya
penggunaan alat kontrasepsi dan lama penggunaan kontrasepsi .
RIWAYAT GINEKOLOGI .
Infertilitas, penyakit kelamin, tumor atau kanker sistem reprosuksi , operasi ginekologis
RIWAYAT MEDIS
Riwayat Medis saat ini :
Apakah ibu mengalami sakit kepala hebat , pandangan berkunang-kunang , atau nyeri
epigastrium . Hal ini digunakan untuk mendeteksi adanya komplikasi pada persalinan dan
kehamilan , sehingga dapat mempersiapkan bila terjadi kegawatan pada persalinan.

Riwayat Medis Dahulu :


Yang perlu ditanyakan adalah apakah ibu mempunyai penyakit yang berbahaya , seperti
jantung , paru-paru, pernafasan, atau perkemihan : karena hal itu juga dapat mendeteksi adanya
komplikasi pada persalinan dan kehamilan serta berpengaruh terhadap pertumbuhan dan
perkembangan janin
RIWAYAT PERSALINAN MELIPUTI :
a.) Jarak antara dua kelahiran

b.) Tempat melahirkan

c.) Cara melahirkan (spontan, vakum , forsep , atau operasi)

d.) Masalah dan gangguan yang timbul pada saat hamil dan melahirkan seperti perdarahan , letak sungsang ,
preeklampsia , eklampsia , dll
e.) Kapan ibu mulai merasakan nyeri / kontraksi , berapa lama, seberapa kuat , serta lokasi nyeri/ kontraksi yang ibu
rasakan

f. ) Dan tanyakan pada ibu Apakah sudah terjadi pengeluaran air ketuban dari jalan lahir.

g.) Apakah ibu memperhatikan adanya lendir darah

h.)Metode pada persalinan sebelumnya , berapa berat badan bayi ?


PEMERIKSAAN FISIK
Pemeriksan Fisik Ibu
TTV, TD ,Suhu ,Edema ,Warna pucat pada mulut dan konjungtiva ,Reflek dan klonus ,Urine analisis: periksa
kadar glukosa, keton, dan protein, Keseimbangan cairan : intake dan output
Pemeriksaan abdomen :
Tinggi fundus uteri
Posisi Janin
Tanda bekas operasi.
Gerakan janin
Pola kontraksi.
Pemeriksaan leopold.
Pemeriksaan vagina
Genetalia luar ,Genetalia dalam.
Penipisan dan pembukaan serviks
Posisi serviks
Station
Membran dan selaput ketuban .
Orifisium vagina dan badan perineum
PEMERIKSAAN FISIK JANIN
Denyut jantung janin (DJJ)
DJJ digunakan untuk mengkaji status bayi. Denyut jantung janin diukur dengan stestoskop monoaural
atau menggunakan doppler, diukur secara intermitten atau terus menerus. DJJ juga bisa diukur dengan
alat kardiotokograf.
Frekuensi DJJ nomal adalah 120 160 kali per menit, adanya bradikardi menunjukkan janin dalam
keadaan hipoksia. Frekuensi jantung kurang dari 120 dan lebih dari 160 kali per menit menunjukkan gawat
janin dan membutuhkan evaluasi segera.
Gerakan janin.
Pemeriksaan gerakan janin dapat dinyatakan langsung pada ibu, hal ini dilakukan untuk mengetahui
kesejahteraan janin.
Warna dan adanya air ketuban.
Nilai ketuban setiap kali melakukan pemeriksaan dalam, nilai warna air ketuban jika selaputnya telah
pecah. Mekanium dalam cairan ketuban tidak selalu menunjukkan adanya gawat janin. Jika terdapat
mekanium, pantau DJJ secara seksama untuk mengenali tanda tanda gawat janin selama proses
persalinan. Jika ada tanda tanda gawat janin ( denyut jantung janin <100 atau > 180 kali per menit ).
Jika selaput ketuban pecah , dilakukan penilaian sebagai berikut :
Warna cairan
Kepekatan cairan
Jumlah banyaknya cairan
Apakah tali pusat keluar / terjepit di jalan lahir.
Nilai kondisi
Pemeriksaan laboraturium
Pemeriksaan laboraturium pada saat ibu masuk ke rumah sakit bervariasi sesuai kebijakan masing masing lingkungan ,
mencakup hal hal berikut.
Hemotokrit.
Pemeriksaan sistem pembekaan darah, untuk menilai apakah ada kelainan faktor pembekuan darah yang terjadi pada
ibu.
Veneral desease research laboratory (VDRL)
Pemeriksaan untuk mendeteksi adanya penyakit menular.
Hemoglobin
Golongan darah ( ABO)
Tindakan preventif jika terjadi kegawatan atau jika dibutuhkan darah tiba tiba.
Urinalisis, minimal dengan pemeriksaan reagen. ( dipstick ) untuk memeriksa protein , glukosa , dan aseton.
Pemeriksaan Psikososial
Perubahan perilaku
Perubahan perilaku sering terjadi pada ibu pospartum hal ini dapat di sebabkan karena perubahan psikologis dan
adanya rasa cemas pada ibu yang menghadapi persalinan.
Tingkat energi
Pengkajian tingkat energi dapat di lakukan dengan menialai kondisi fisik ibu atau menanyakan kapan terakhir ibu makan
atau minum sebelum persalianan
Kebutuhan dukungan
Dukungan sangat perlu oleh ibu ibu yang menghadapi persalian , hal ini sehubungan dengan perubahan psikologis
yang terjadi pada dirinya.
Diagnosa keperawatan

1) Nyeri berhubungan dengan kontraksi uterus selama persalinan

2) Kelelahan berhubungan dengan peningkatan kebutuhan energi akibat

peningkatan metabolisme sekunder akibat nyeri selama persalinan


c. Perencanaan
1) Nyeri berhubungan dengan kontraksi uterus selama persalinan
Tujuan : diharapkan ibu mampu mengendalikan nyerinya
Kriteria evaluasi : ibu menyatakan menerima rasa nyerinya sebagai proses fisiologis persalinan
Intervensi:
1. Kaji kontraksi uterus dan ketidaknyamanan (awitan, frekuensi, durasi, intensitas, dan gambaran ketidaknyamanan)
R/: untuk mengetahui kemajuan persalinan dan ketidaknyamanan yang dirasakan ibu
2. Kaji tentang metode pereda nyeri yang diketahui dan dialam
R/: nyeri persalinan bersifat unik dan berbedabeda tiap individu. Respon terhadap nyeri sangat tergantung budaya, pengalaman
terdahulu dan serta dukungan emosional termasuk orang yang diinginkan (Henderson, 2006)
3. Kaji faktor yang dapat menurunkan toleransi terhadap nyeri
R/:mengidentifikasi jalan keluar yang harus dilakukan
4. Kurangi dan hilangkan faktor yang meningkatkan nyeri
R/: tidak menambah nyeri klien
5. Jelaskan metode pereda nyeri yang ada seperti relaksasi, massage, pola pernafasan, pemberian posisi, obat obatan
R/: memungkinkan lebih banyak alternative yang dimiliki oleh ibu, oleh karena dukungan kepada ibu untuk mengendalikan rasa
nyerinya (Rajan dalam Henderson, 2006)
6. Lakukan perubahan posisi sesuai dengan keinginan ibu, tetapi ingin di tempat tidur anjurkan untuk miring ke kiri
R/: nyeri persalinan bersifat sangat individual sehingga posisi nyaman tiap individu akan berbeda, miring kiri dianjurkan karena
memaksimalkan curah jantung ibu.
7. Beberapa teknik pengendalian nyeri Relaksasi Massage
R/ : Bertujuan untuk meminimalkan aktivitas simpatis pada system otonom sehingga ibu dapat memecah siklus ketegangan-
ansietas-nyeri. Massage yang lebih mudah diingat dan menarik perhatian adalah yang dilakukan orang lain
Kala II
a. Pengkajian

Anamnesis dan pemeriksaan fisik pada kala II dilakukan untuk mengetahui pakah sudah

masuk kala II dan apakah ada kompilkasi yang mengindikasikan merujuk. Apakah ibu

merasakan ingin meneran bersamaan dengan terjadinya kontroksi, merasakan makin merasa

meningkatnya tekanan pada rectum dan vaginanya, perineum kelihatan menonjol, vulva

vagina dan sfingter ani kelihatan membuka

Anda mungkin juga menyukai

  • Makalah Virologi
    Makalah Virologi
    Dokumen22 halaman
    Makalah Virologi
    Elsa Putri Christiyanti
    0% (1)
  • Agustus
    Agustus
    Dokumen1 halaman
    Agustus
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Agustus
    Agustus
    Dokumen1 halaman
    Agustus
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Format Pengkajian KMB
    Format Pengkajian KMB
    Dokumen7 halaman
    Format Pengkajian KMB
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Agustus
    Agustus
    Dokumen1 halaman
    Agustus
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • PARAGRAF
    PARAGRAF
    Dokumen23 halaman
    PARAGRAF
    Apsari Kirana
    Belum ada peringkat
  • Pedoman Beasiswa BBP Ppa 20151 PDF
    Pedoman Beasiswa BBP Ppa 20151 PDF
    Dokumen14 halaman
    Pedoman Beasiswa BBP Ppa 20151 PDF
    o'OmBandiKu
    Belum ada peringkat
  • ASKEP DIFTERI
    ASKEP DIFTERI
    Dokumen1 halaman
    ASKEP DIFTERI
    Fransiska Tantris
    100% (1)
  • Ipi 471830
    Ipi 471830
    Dokumen7 halaman
    Ipi 471830
    Ginarta Ginarta
    Belum ada peringkat
  • Agustus
    Agustus
    Dokumen1 halaman
    Agustus
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Kta Tita
    Kta Tita
    Dokumen141 halaman
    Kta Tita
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Pasien Intoksikasi Worksop
    Pasien Intoksikasi Worksop
    Dokumen10 halaman
    Pasien Intoksikasi Worksop
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Snake Bite PDF 1-1
    Snake Bite PDF 1-1
    Dokumen91 halaman
    Snake Bite PDF 1-1
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Wa0005
    Wa0005
    Dokumen33 halaman
    Wa0005
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Anapilaktik Syok MJK
    Anapilaktik Syok MJK
    Dokumen61 halaman
    Anapilaktik Syok MJK
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Snake Bite PDF 1-1
    Snake Bite PDF 1-1
    Dokumen91 halaman
    Snake Bite PDF 1-1
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Alhamdullillah Print Jiwa Waham Fix
    Alhamdullillah Print Jiwa Waham Fix
    Dokumen89 halaman
    Alhamdullillah Print Jiwa Waham Fix
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Mengetahui
    Mengetahui
    Dokumen1 halaman
    Mengetahui
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • WARISAN
    WARISAN
    Dokumen5 halaman
    WARISAN
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Satuan Acara Penyuluhan Diare
    Satuan Acara Penyuluhan Diare
    Dokumen12 halaman
    Satuan Acara Penyuluhan Diare
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Demokratis
    Demokratis
    Dokumen6 halaman
    Demokratis
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Format Pengkajian KMB
    Format Pengkajian KMB
    Dokumen7 halaman
    Format Pengkajian KMB
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Agustus
    Agustus
    Dokumen1 halaman
    Agustus
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Leafet Kesehatan Gigi
    Leafet Kesehatan Gigi
    Dokumen1 halaman
    Leafet Kesehatan Gigi
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Agustus
    Agustus
    Dokumen1 halaman
    Agustus
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Kata Pengantar Amiima
    Kata Pengantar Amiima
    Dokumen2 halaman
    Kata Pengantar Amiima
    JuliusAdiNugraha
    Belum ada peringkat
  • Agustus
    Agustus
    Dokumen1 halaman
    Agustus
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Format Pengkajian KMB
    Format Pengkajian KMB
    Dokumen7 halaman
    Format Pengkajian KMB
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • Format Pengkajian KMB
    Format Pengkajian KMB
    Dokumen7 halaman
    Format Pengkajian KMB
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat
  • MMD 2
    MMD 2
    Dokumen5 halaman
    MMD 2
    Elsa Putri Christiyanti
    Belum ada peringkat