Anda di halaman 1dari 32

PENELITIAN

1. CARA MEMECAHKAN MASALAH

2. JALAN PIKIRAN

(Melihat fakta Data yang berbicara)

3. PROSES

(Dengan metode ilmiah Memecahkan masalah)


CIRI-CIRI PENELITIAN

 Memakai teknik-teknik yang teliti dan sistematis

 Mengumpulkan data secara objektif

 Mengolah dan mengorganisasi data kuantitatif

 Mengungkapkan relasi antarvariabel

 Bersifat empiris

 Prosedur jelas & reproducible

 Terkendali
TIGA PILAR UTAMA ILMU PENGETAHUAN

SCIENCE

ONTOLOGY AXIOLOGY EPISTEMOLOGY


Objek/subjek/ Nilai Cara/metode
lingkup kajian keterpakaian memperoleh ilmu
ilmu ilmu pengetahuan
pengetahuan pengetahuan
BANGUNAN DASAR ILMU PENGETAHUAN
ENAM KOMPONEN RANCANG  BANGUN ILMU PENGETAHUAN
(dengan 6 komponen tersebut sesuatu bisa disebut ilmu pengetahuan)

1. MASALAH ILMIAH (SCIENTIFIC PROBLEM


Prasyarat :
1. Yang dihadapi dengan sikap dan metode ilmia
2. Terus-menerus mencari solusi
3. Saling berhubungan dengan masalah dan solusi ilmiah lain secara
sistematis
2. SIKAP ILMIAH (SCIENTIFIC ATTITUDE)
CIRI:
a. keingintahuan untuk memahami (curiosity);
b. spekulasi (keinginan mencoba memecahkan masalah/upaya
untuk menemukan solusi, mis. dengan mengajukan hipotesis;
c. kemauan untuk objektif;
d. keterbukaan
e. kemauan untuk menangguhkan penilaian (menunda keputusan)
sampai diperoleh semua bukti yang diperlukan ;
f. kesementaraan (selalu meragukan validitas suatu hipotesis,
meragukan segala upaya ilmiah, tetap tidak yakin bahwa
kesimpulan sementaranya tidak selalu yang terbaik): skeptis!
3. MENGGUNAKAN METODE ILMIAH

Sifat dasar metode ilmiah ialah harus dipandang sebagai


hipotesis untuk pengujian lebih lanjut
(Esensi ilmu pengetahuan adalah metodenya!)

METODE ILMIAH meliputi 5 langkah:


(1). Menyadari akan adanya masalah
(2). Memeriksa lebih lanjut masalah
(3). Mengusulkan solusi (hipotesis kerja)
(4). Menguji usulan solusi (pengujian hipotesis)
(5). Memecahkan masalah (penyelesaian masalah)
4. ADANYA AKTIVITAS

(1). Aspek individu: aktivitas dilakukan satu atau lebih


peneliti sebagai individu-individu dan mentrasformasikannya
kepada orang lain

(2). Aspek sosial: aktivitas ilmiah yang menyangkut lebih


banyak orang daripada orang-orang khusus tersebut
(peneliti) (sebagai usaha institusional yang lebih luas:
insitusi ilmiah (universitas, institut riset, biro pemerintah,
divisi perusahaan; membutuhkan pembiayaan besar)
5. ADANYA SIMPULAN
Ilmu pengetahuan merupakan kumpulan pengetahuan-
pengatahuan/ide-ide yang dihasilkan oleh penelitian
SIMPULAN:
a. pemahaman yang dicapai sebagai hasil pemecahan masalah,
merupakan tujuan ilmu pengetahuan
b. akhir atau tujuan yang membenarkan sikap, metode dan
aktivitasnya sebagai cara-cara
c. ilmu yang diselesaikan (bukan sebagai prospek atau dalam
proses)
d. segala sesuatu yang diupayakan secara ilmiah
e. pentingnya simpulan: membenarkan kesan umum bahwa ilmu
pengetahuan terdiri atas pengetahuan yang reliabel, atau lebih
tepatnya: pengetahuan yang pasti
6. ADANYA PENGARUH (IMPACT/DAMPAK)
Apa yang digarap oleh ilmu pengetahuan mempunyai
pengaruh yang beraneka ragam:
(1). Pengaruh ilmu pengetahuan terhadap teknologi dan
industri (sebagai ilmu terapan)
(2). Pengaruh ilmu pengetahuan terhadap (atau dalam)
masyarakat dan peradaban (dampak sosial)
MENEMUKAN MASALAH
MASALAH

OBSERVASI* PREPARED MIND

 PENGALAMAN - SIAGA - KRITIS


 PUSTAKA -TANGGAP - SKEPTIS
 PERTEMUAN - ANALITIS
 CHANCE

Spontan/pasif
* Observasi
Induktif/aktif (sengaja mencari)
LATAR BELAKANG
&
MASALAH PENELITIAN

LATAR (mengantar) MASALAH


BELAKANG PENELITIAN

SUMBER CARI
 PUSTAKA  KESENJANGAN
 GAGASAN SENDIRI  KONTROVERSI
 PENGALAMAN  PERBEDAAN
 OBSERV. EMPIRIS  INKONSISTENSI
PERUMUSAN
&
KEASLIAN MASALAH
I. PERUMUSAN MASALAH

PROSES MASALAH

JUSTIFICATION (PEMBENARAN)
*MENARIK *KEDUDUKAN MASALAH
*PENTING *RUANG LINGKUP
*PERLU Pokok masalah
Objek penelitian

II. KEASLIAN /ORISINALITAS MASALAH

BELUM TERPECAHKAN
BARU
PERBEDAAN
RUANG LINGKUP MASALAH
RUANG LINGKUP KEMAMPUAN
MASALAH DANA FASILITAS WAKTU
DAYA: - Pengetahuan
 POKOK MASALAH - Keterampilan
 OBJEK PENELITIAN - Tenaga

GENERALITY
GENERALITY vsvs SPECIFICITY
SPECIFICITY
OF RESEARCH PROBLEM !

SIGNIFIKANSI TEORETIS IPTEK


MASALAH PRAKTIS PEMBANGUNAN NEGARA
KEHIDUPAN SEHARI-HARI
TJUAN PENELITIAN

TUJUAN KHUSUS
APA YANG INGIN Mekanisme/
DIPEROLEH/ hubungan/
DIUNGKAPKAN/ pengaruh
DIBUKTIKAN (var.2 berperan)
MASALAH & SUBMASALAH

MASALAH SUBMASALAH

(Pemecahan)
KARAKTERISTIK SUBMASALAH
Unit yang dapat diteliti Subarea
Subproyek penelitian (terpisah) Pemecahan semua
Bentuk pertanyaan submasalah Pemecahan
Implikasi interpretasi data masalah
Semua submasalah = totalitas masalah
LANGKAH2 PERUMUSAN
MASALAH

PERUMUSAN
5
MASALAH 1
OBSERVASI
4
ANALISIS
2 SITUASI
3 IDENTIFIKASI PROBLEMATIK
(ISOLATED)
KEGUNAAN MASALAH
 PETUNJUK PEMBUATAN KERANGKA TEORETIS
HPT (hubungan fungsional antarvar.)
 MEMBANTU PEMBUATAN DESAIN PENELITIAN DAN
LANGKAH-LANGKAH METODOLOGIS (penetapan
pop., sampel, sampling, pemilihan/pembuatan
instrumen)
 MEMBANTU MENGANTISIPASI JALAN PENELITIAN
SELANJUTNYA
 MENILAI BOBOT, ORISINALITAS PENELITIAN
 MENILAI TUJUAN PENELITIAN & JUDUL
EVALUASI/KRITERIA MASALAH

 PEMECAHANNYA SESUATU BARU?


MENGISI GAP
 DAPAT DIPECAHKAN SEBATAS
KEMAMPUAN?
 TERSEDIA CUKUP DATA?
 RUANG LINGKUP: TIDAK TERLALU
LUAS/SEMPIT
(?)
MANAGEABLE
LATAR BELAKANG
Pengetahuan Kemampuan/kecakapan
DANA/WAKTU/ FASILITAS
FISIBILITAS

MASALAH ARTI PENTING


KONTRIBUSI
- Ilmu penget./academic interest (teoretis)
- Teknologi (praktis)
DUPLIKASI/REPLIKASI/VERIFIKASI?
MASALAH BARU?
KONSUMEN/PEMAKAI?

MENARIK
- MEMBANGKITKAN MINAT
- SCIENTIFIC CURIOSITY ( aneh / langka )
SYARAT MASALAH
HULLEY & CUMMINGS: FINER
FEASIBLE Keterlaksanaan:
subjek/dana/waktu/alat/keahlian
INTERESTING Minat/kualifikasi/bidang
NOVEL Membantah/konfirmasi/
melengkapi/mengembangkan
temuan sebelumnya
ETHICAL Tidak bertentangan dengan etika
RELEVANCE Manfaat hasil (teoretis: ilmu penget.;
praktis: langsung/tidak; dasar
penelitian selanjutnya)
MENGEMBANGKAN
MASALAH

1. BATASI BIDANG/LINGKUP
2. PUSTAKA
RELEVAN
DENGAN MASALAH

KRITIS GAP
ANALITIS KONTROVERSI
SKEPTIS PERBEDAAN
INKONSISTENSI
3. PERTEMUAN ILMIAH
ARGUMENTASI/KRITIK/DEMOKRASI
1. Pernyataan terdiri atas unsur2 yang
dinyatakan dalam sistem yang teratur
mengenai relasi yang dicari untuk
menerangkan suatu kejadian yang
belum dikukuhkan oleh fakta2
(V. Dalen, 1962)
2. Penjelasan sementara yang diajukan
untuk menerangkan fenomena yang
diobservasi (Trelease, 1960)
3. Penjelasan tentatif untuk perilaku, fenomena
atau kejadian yang telah atau akan terjadi
(R. Gay, 1962)
4. Pernyataan bersifat dugaan mengenai
hubungan antara 2/> variabel
(F. Kerlinger, 1973)
5. Dugaan/referensi/acuan yang dirumuskan dan
diterima untuk sementara yang dapat
menerangkan fakta2 /keadaan yang diamati
dan digunakan sebagai petunjuk langkah2
penelitian selanjutnya
(Good & Scates, 1954)
FUNGSI HPT

MENGARAHKAN PENELITIAN

Menunjukkan adanya masalah


 Menentukan relevansi fakta
 Menentukan rancangan penelitian
 Memberikan penjelasan
 Memberikan kerangka konklusi
 Memacu/memicu penelitian lebih lanjut
PERLU HPT?

RELASI
(+) (-)

ANALITIK EKSPLORATIF
EKSPERIMENTAL DESKRIPTIF OBSERVASIONAL
HISTORIS/MANUSKRIP
HPT PERLU HPT TIDAK ADA
CIRI2 HPT

 Sebagai dasar penalaran


 Penjelasan sementara
 Perlu pengujian secara empiris
 Dapat dikaitkan dengan teori
 Menggambarkan relasi antara 2/> var.

KRITERIA HPT YANG BAIK

1. KONSISTEN DENGAN PENELITIAN SEBELUMNYA


2. MEMBERIKAN REASONABLE EXPLANATION
3. MENYATAKAN DENGAN JELAS & LENGKAP
HUBUNGAN/PERBEDAAN/PENGARUH ANTARVAR.
4. MENDEFINISIKAN VAR.2 SECARA OPERASIONAL
DAN TERUKUR
5. DAPAT DIUJI SECARA EMPIRIK
1. FAKTA2 YANG
DIKETAHUI OBSERVASI
UNSUR2
HPT 2. KONSEPTUAL IMAJINASI/
SEREBRASI

RANGKUMAN

H * DASAR PENALARAN
I * DIRUMUSKAN SECARA SISTEMATIK
P + PENALARAN INDUKTIF
O * MENGGAMBARKAN RELASI ANTARVAR.
T YANG DAPAT DIUKUR
E & DIPERBANDINGKAN
S * PENJELASAN SEMENTARA
I * MEMERLUKAN PENGUJIAN EMPIRIS
S
MERUMUSKAN HPT

KRITERIA HPT YANG BAIK


(Well stated and defined)

 Bentuk pernyataan/deklaratif
 Menyatakan hubungan/perbedaan
antarvariabel
 Memberikan penjelasan logis
 Operasional Dapat/potensial diukur
 Berhubungan dengan kerangka teori yang
ada (wabah cacar – gerhana bulan)
 Dapat diuji secara empiris
 Sederhana & terbatas
PENGUJIAN
HPT

BUAT/PILIH/TENTUKAN
1. ALAT & METODE 5. SAMPEL & SAMPLING
PENGUKURAN 6. PENGUMPULAN DATA
(valid & reliabel) 7. PENGOLAHAN DATA
2. RANCANGAN PENELITIAN
3. SUBJEK/OBJEK PENELITIAN
4. PENJELASAN:
- Definisi var. - Cara observasi
- Cara mencatat - Alat yang dipakai
(administrasi)
RANGKUMAN HPT

 PENJELASAN SEMENTARA MENGENAI FENOMENA


YANG DITELITI
 PROPOSISI YANG DIAJUKAN SEBAGAI DASAR
PENALARAN
 SUPOSISI YANG DIRUMUSKAN BERDASARKAN
FAKTA YANG SUDAH DIKETAHUI
 PEGANGAN/ACUAN DALAM MENGIDENTIFIKASI &
MENETAPKAN MASALAH
 MEMBANTU MEMILIH PROSEDUR PENELITIAN,
MENYUSUN SERTA MENYAJIKAN HASIL
PENELITIAN
 SARANA PENTING UNTUK MENGEMBANGKAN
ILMU PENGETAHUAN
VARIABEL
SESUATU/GEJALA ALAM/FENOMENA:
* Bervariasi * Mempunyai nama
* Mempunyai nilai * Dapat dikategori-
* Mempunyai definisi sasikan
(verbal, operasional)
MACAM2 VARIABEL
1. SIFAT/SKALA (level of measurement)

DESKRIT KONTINUM

Nominal/ Interval Rasio


Kategorik
Ordinal

2. URUTAN WAKTU (time order)


V. Bebas/Independen (A); V. Terikat/dependen (B) V. Penghubung (C);
V.Pendahulu/Anteseden (D)
A B A C B D
A B

Anda mungkin juga menyukai