Anda di halaman 1dari 2

Visi

Menjadi fakultas yang mempunyai komitmen


terhadap keunggulan dalam ilmu pengetahuan
dan teknologi peternakan yang ramah
lingkungan.
Misi :

1. Menyelenggarakan pendidikan sebagai wujud pengalaman


profesionalisme dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.

2. Menyelenggarakan pendidikan pada berbagai strata program


studi peternakan secara efektif dan efisien dengan kurikulum
yang berbasis kompetensi.

3. Menyelenggarakan pengkajian, penelitian, pengembangan dan


penyebarluasan ilmu dan teknologi yang adaptif dan kompetitif.

4. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat secara


proaktif melalui penyebaran dan penerapan ilmu dan teknologi
peternakan yang sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan
masyarakat dan kemandirian peternak.

Anda mungkin juga menyukai