Anda di halaman 1dari 9

OBAT SALURAN PENCERNAAN

By: Rani Dewi P, S.Farm, M.Si, Apt


PENGHAMBAT PRODUKSI ASAM
SIMETIDIN DAN RANITIDIN

 Simetidin dan Ranitidin menghambat reseptor


H2 secara selektif dan reversibel.
 Perangsangan reseptor H2 akan merangsang
sekresi cairan lambung , sehingga pada
pemberian simetidin dan ranitidin sekresi cairan
lambung dihambat.
 Mengurangi volume dan kadar ion hidrogen
cairan lambung, penurunan asam lambung
mengakibatkan perubahan pepsinogen menjadi
pepsin menurun.
PEMAKAIAN DAN DOSIS
 Simetidin tablet( 200, 300 dan 400 mg), sirup
(300mg/5ml), injeksi (300mg/2ml)
 Dosis yang dianjurkan untuk pasien tukak
duodeni dewasa ialah 4 x 300mg, bersama
makanan dan sebelum tidur atau 200mg
bersama makan dan 400mg sebelum tidur
 Ranitidin tablet (150mg), injeksi (25mg/ml)

 Ranitidin 4-10x lebih kuat dari pada simetidin


sehingga diberikan setengah dosis simetidin
 Dosis yang diberika 2 x 150mg/hari
 Dosis :
pada tukak lambung atau tukak duodenum 40mg satu
kali sehati pada saan akan tidur. Dosis pemeliharaan
untuk pasien tukak duodenum 20 mg.
untuk hipersekresi asam lambung dianjurkan 20mg
tiap 6 jam (iv : 20mg tiap 12 jam)
NIZATIDIN
 Potensi nizatidin dalam menghambat sekresi
asam lambung hampir sama dengan ranitidin
 Indikasi : ganguan asam lambung

 Efek samping : umumnya jarang menyebabkan


efek samping, efek samping ringan pada saluran
cerna
 Dosis : tukak lambung dewasa 300mg sekali
sehari pada saat akan tidur atau 2 x 150mg
sehari. Dosis pemeliharaan 150mg pada saat
akan tidur
FAMOTIDIN
 Merupakan AH2, menghambat sekresi asam
lambung
 Indikasi : untuk tukak duodenum dan tukak
lambung
 Efek samping : ringan dan jarang terjadi,
misalnya sakit kepala, pusing, konstipasi dan
diare.
 Dosis :
pada tukak lambung atau tukak duodenum 40mg satu
kali sehati pada saan akan tidur. Dosis pemeliharaan
untuk pasien tukak duodenum 20 mg.
untuk hipersekresi asam lambung dianjurkan 20mg
tiap 6 jam (iv : 20mg tiap 12 jam)
OMEPRASOL
 Omeprazol merupakan penghambat pompa
proton pertama yang digunakan dalam terapi
untuk menurunkan produksi asam lambung
dengan sangat kuat.

Anda mungkin juga menyukai