Anda di halaman 1dari 47

BHUMI SAPROLITE INDONESIA

DESA WLAHAR, KABUPATEN CILACAP, PROVINSI JAWA TENGAH


PENGOLAHAN DAN
PEMURNIAN BIJIH BESI
PENDAHULUAN

PT. Bhumi Saprolite Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak dibidang industri
pertambangan, dimana pada awal tahun 2010 memfokuskan diri pada pembuatan smelter
yang dapat memproses mineral-mineral yang ekomonis menjadi barang setengah jadi
(konsentrat) atau barang jadi (Alloy). Pada tahun 2008 PT. Bhumi Saprolite Indonesia
telah melakukan Reset and Development pada proses pengolahan bijih mineral pada
produk pertambangan di Indonesia dan telah berhasil membuat sebuah prototipe smelter
machine yang sudah tidak lagi menggunakan proses blast furnace. Mesin Smelter yang
dibuat menggunakan proses reduksi langsung (Direct Reduction Iron), dimana pada
prosesnya tidak membutuhkan bahan baku kokas karena harganya sangat mahal.
Hal tersebut dilakukan agar dapat menekan biaya produksi.
PENDAHULUAN

Setelah terbitnya undang-undang Minerba tentang proses pemurnian bijih mineral yang
mengajak para pengusaha tambang untuk mulai beralih menuju industri pengolahan bijih
mineral tanggal 6 februari tahun 2012 maka tepat saatnya kita mulai membangun industri
pengolahan dan pemurnian di tanah air kita mulai dari sekarang.

PT. Bhumi Saprolite Indonesia bekerja sama dengan PT. Indo Megah Putra adalah pemilik
lahan pabrik seluas 10 Ha, di desa Wlahar, kabupaten Cilacap, Jawa Tengah. Terletak di
koordinat sebagaimana disampaikan di halaman berikut.
Kapasitas Produksi Dan Pangsa Pasar Dalam
Negeri

Mempertimbangkan bahwa proses produksi pig iron akan dilakukan di Cilacap agar
berdekatan dengan sumber bahan baku utama yaitu pasir besi, sedangkan calon-
calon pembeli lokal, maka kapasitas produksi yang ditargetkan adalah sebesar
36.000 metrik ton pada tahun pertama dan akan meningkat menjadi 72.000 metrik
ton sampai 150.000 metrik ton per tahun.

Pellet iron merupakan salah satu komoditas yang diperdagangkan secara


internasional dengan volume besar dan peningkatan yang sangat cepat. Data dari
Internasional Trade Center - UNCTAD/WTO menunjukan bahwa dalam periode
2011-2012 total impor pellet iron meningkat menjadi 8.000.000 metrik ton per
tahun.
Informasi Lokasi Pabrik

 Luas lokasi: 10 Ha (Lahan yang baru dibebaskan


seluas 1 Ha)
 Koordinat lokasi: No
Derajat
Bujur Timur
Menit Detik
Lintang Selatan
Derajat Menit Detik
1 109 7 32.85 7 40 26.49
2 109 7 32.42 7 40 24.96
3 109 7 32.65 7 40 24.97
4 109 7 34.43 7 40 25.04
5 109 7 34.54 7 40 24.07
6 109 7 34.88 7 40 24.12
7 109 7 35.71 7 40 24.24
8 109 7 36.83 7 40 24.44
9 109 7 36.72 7 40 25.29
10 109 7 39.47 7 40 25.82
11 109 7 39.32 7 40 26.41
12 109 7 39.15 7 40 26.95
13 109 7 37.92 7 40 26.68
14 109 7 37.42 7 40 26.50
15 109 7 36.58 7 40 26.15
16 109 7 35.82 7 40 26.18
17 109 7 35.38 7 40 26.23
18 109 7 34.48 7 40 26.42
19 109 7 33.46 7 40 26.47
20 109 7 33.11 7 40 26.45
21 109 7 33.00 7 40 26.47
22 109 7 32.85 7 40 26.49
Informasi Lokasi Pabrik

 Letak lokasi: Desa Wlahar dan sekitarnya,


Kecamatan Adipala, Kabupaten Cilacap,
Provinsi Jawa Tengah

 Letaknya: ± 360 km dari kota Jakarta


Jakarta-Cilacap-Adipala

 Akses: ± 7 jam menggunakan kereta api


± 8 jam menggunakan mobil
± 45 menit menggunakan pesawat Susi Air
Cilacap menuju Adipala ± 1 jam
menggunakan mobil
Area Lokasi Pengolahan

Lokasi Pabrik
Pengolahan

Area Lokasi

Kab.Cilacap Jawa Tengah


Desa Wlahar.

Area pabrik pengolahan pasir besi ditempatkan dekat dengan area sumber
bahan baku atau lokasi penambangan sehingga dapat meringankan biaya
produksi.
Master Plan Pabrik Pengolahan
PT. Mirambi Energi

PT. Bhumi Saprolite Indonesia bekerja sama dengan PT. Mirambi Energi untuk untuk
penyediaan energi yang nantinya digunakan untuk kebutuhan energi pada proses
peleburan. Karena PT. Mirambi Energi adalah suatu group perusahaan yang memberikan
solusi dengan beberapa alternatif untuk menyelesaikan problematika di bidang industri.

Kerjasama antara PT. Bhumi Saprolite Indonesia dengan PT. Mirambi Energi adalah
perusahaan yang menyediakan turbin uap (steam turbin), boiler, generator dan
perlengkapannya, sedangkan PT. Bhumi Saprolite Indonesia menyediakan energi dengan
sistem yang dimiliki oleh PT. Bhumi Saprolite Indonesia.

PT. Mirambi Energi yang berpusat di jalan Menoreh III, Semarang. Berdiri tanggal 19 Juli
2001 yang berpengalaman sejak tahun 2008 di bidang energi (turbin, generator, dll).

Inti Mirambi Energi meliputi 5 sisi yaitu (SHOP, TESTING LABORATORIES, ROTATING
EQUIPMENT, CONTROL & AUTOMATION, and PRODUCT RETAIL) dimana
kesemuanya itu memiliki prospek yang cukup menjanjikan di masa yang akan datang.
PT. Mirambi Energi

PT. Mirambi Energi adalah inti atau sebuah nucleus dari agen pembaharu untuk
peralatan rotating equipment di Indonesia. Tugas ini dilengkapi dengan metode "Reserve
Engineering" untuk meningkatkan nilai kandungan lokal, sehingga konsumen akan
memperoleh :
 Kecepatan Pelayanan
 Harga yang kompetitive
 Kualitas Tinggi

Peralatan Rotating memegang komponen penting di setiap lapangan industri. PT.


Mirambi Energi sebuah perusahaan yang memiliki fokus di perbaikan peralatan rotating
equipment telah bekerja sama untuk lebih meningkatkan pelayanan kepada konsumen,
sehingga konsumen dapat menikmati :
 Kecepatan performa peralatan
 Penurunan biaya operasional
Power Plant

Pabrik pengolahan bijih besi di dukung


oleh dua pembangkit listrik (PLTU),
dengan kapasitas (2 x 6,5 MW).
Pembangkit listrik ini digunakan untuk
mensuplay energi listik pada seluruh unit
mesin pengolahan bijih besi. Dimana
bahan bakar pembangkit listrik tersebut
merupakan hasil sisa pembakaran (Hexos
Power) pada mesin Direct Reduction Iron
(DRI)/ Rotary Kiln.

Steam Power Plant (PLTU) Monitoring System


Power Plant

Turbin Uap Boiler


Power Plant

Turbin Part Generator


Flow Chart Pengolahan Bijih Besi

Raw Material

Bin Mixer
(Pencampuran Kimia)
Screen Waste
(ukuran besar)

Compactor Dc Arc Furnace


Consentrator Waste Waste (Membuat Padatan)
(Fraksi Berat) (Fraksi Ringan) (Non Magnet)

Rotary Kiln
Final
Magnetic Sparator Magnetic Sparator (DRI)
(Kuat (TiO2, Rear Earth))
( Pig Iron)
(Lemah (Fe3O4, FeTiO2))

Cooler
(Pellet Iron)
Storage
Configurscreen
(menhilangkan kadar air) Screen Screen
(serpih) (Bulat)

Waste Magnetic
(Non Magnet) Sparator Dry
Proses Pengolahan Bijih Besi

Raw material berupa pasir besi dikumpulkan di area stock file dengan luas area sekitar
25 x 25 m2. Dalam proses pengolahan tersebut pasir di hisap dengan pompa sulary
pump menuju mesin screen agar dapat dipisahkan ukuran mesh yang sesuai dan
seragam.

Screen

Pasir besi yang telah melewati proses screen akan memiliki ukuran mesh yang seragam
diantara kisaran mesh 150-300, pasir yang berukuran di bawah mesh 200 akan di
kirim di tempat waste. Pasir yang memiliki ukuran mesh 200-300 akan dimasukan
kedalam mesin konsentrator.

Dump Waste

Pasir besi yang memiliki ukuran dibawah mesh 150 akan ditampung sementara di area
waste dan kemudian selanjutnya di kembalikan ke pantai.
Proses Pengolahan Bijih Besi

Consentrator

Pasir besi yang telah melewati proses screen akan memiliki ukuran mesh yang seragam
sehingga dapat melalui proses consentrator spiral, pada tahap ini pasir besi dipisahkan
dari pengotor atau impuritis nya yang berupa partikel yang memiliki berat jenis lebih
rendah berupa silica, dan kotoran akan masuk kedalam area penampungan waste
material. Pasir yang memiliki berat jenis yang berat akan masuk kedalam mesin
sparator magnetic.

Magnetic sparator

Pasir besi yang telah melalui proses consentrator selanjut nya akan melalui proses
pemisahan berdasarkan perbedaan sifat magnetis.Sehingga pasir tersebut dapat diolah
dimana pasir yang memiliki sifat magnetis yg tinggi akan dimasukan kedalam mesin
konfigure screen dan pasir besi yg tidak tertarik magnet akan ditampung sementara
dan selanjutnya diproses.
Proses Pengolahan Bijih Besi

Konfigur screen

Setelah keluar dari magnetik sparator pasir besi kemudian masuk kedalam mesin
konfigur screen didalam mesin konfigur screen pasir besi yang memiliki kadar air
tinggi dikuraing kadar air nya sehingga memiliki kelembaban yang diinginkan.

Mixer

Pasir besi yang keluar dari konfigur screen dimasukan kedalam mixer di dalam mixer
pasir besi akan di campur dengan zat adiktif berupa kapur, karbon, dan clay. Zat-zat
adiktif tersebut digunakan untuk mengikat sulfur, fosfor, arsen dan alumina dimana
zat tersebut merupakan pengotor.
Proses Pengolahan Bijih Besi

Kompaktor

Setelah pasir masuk dalam mesin mixer pasir besi yang telah di campur zat adiktif
dimasukan kedalam mesin kompaktor, pasir besi dipadatkan dalam bentuk bola-bola
padat diameter 30 mm agar campuran tersebut terikat dan memadat sehingga dapat
meningkatkan efisiensi pada tahap reduksi didalam mesin rotary kiln.

Rotary Kiln DRI (Direct Reduction Iron)

Rotary kiln adalah mesin yang digunakan untuk mereduksi bijih besi yang keluar dari
mesin kompaktor, pada proses ini bijih besi yang telah menjadi padat dan berbentuk
bola-bola dimasukan didalam kiln dipanaskan sehingga terjadi peristiwa reduksi yang
dapat meningkatkan kadar fe menjadi 80% dan pada proses reduksi tersebut
merupakan pemisahan bijih besi dari sulfur, arsen, alumina dan fosfor. Zat-zat tersebut
merupakan pengotor dan dibuang berupa slac. Slac tersebut juga dapat digunakan
sebagai bahan baku semen sehingga dapat mengurangi limbah padat pada proses
pengolahan bijih besi.
Proses Pengolahan Bijih Besi

Rotary Cooler

Rotary cooler merupakan tempat pendinginan produk pellet iron setelah proses
reduksi dan menjadi Pellet iron.

Dc Arc Furnace

Pellet Iron yang keluar Mesin Rotary Cooler berupa pellet iron produk akan diproses
selanjutnya di dalam mesin Dc Arc Furnace menjadi Pig Iron.
Design Centrifiuge Screen
Design Compactor
Design Sparator Magnetic
Design Mesin DRI (Direct Reduction Iron)

Drayer
Pra Heating

Reduction

Reduction

Cooler
Progres Kegiatan Pembangunan Pabrik

Foto Pembangunan Pabrik


Progres Kegiatan Pembangunan Pabrik

Foto Pembangunan Pabrik


Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto
Magnetic Separators
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto
Magnetic Separators
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto Rotary Kiln


(Reduction Plant)
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto
Rotary Kiln (Cooler Plant)

(Drying Plant)
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto Rotary Kiln (Pra


Heating)
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto Rotary Kiln


(Cooler Plant)
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto
Compactor Machine
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto
Compactor Machine
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto
Compactor Machine
Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto Gear Partial


Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto Gear Partial


Progres Kegiatan Pembuatan Plant
Pengolahan

Foto Gear Partial


Legalitas

PT. Indo Megah Putra


Legalitas
Legalitas
Legalitas
Legalitas
Surat Ijin Pemasangan Listrik
Legalitas

PT. Bhumi Saprolite Indonesia


Legalitas
Legalitas

Anda mungkin juga menyukai