Anda di halaman 1dari 10

PENCEGAHAN

INFEKSI
TUJUAN PENCEGAHAN INFEKSI
• MEMINIMALKAN INFEKSI YANG
DISEBABKAN OLEH
MIKROORGANISME
• MENURUNKAN RESIKO PENULARAN
PENYAKIT YANG MENGANCAM JIWA
(HBV, HIV/AIDS)
MASA HAMIL : PERSALINAN : POST PARTUM
HBV :
0-14 MG : 1 % 36MG-KELAHIRAN : 12 % MELALUI ASI :
27-37 : 100
14-36 MG : 4 % SELAMA PERSALINAN : 8 % 0-6 BL : 7 %
6-4 BL : 3 %
VIRUS HEPATITIS DAN HIV
PENULARAN MELALUI :
• PERCIKAN DARAH / CAIRAN TUBUH
pada MATA, HIDUNG, MULUT, LUKA
/LECET KECIL PADA PERMUKAAN
KULIT
• LUKA TUSUK OLEH JARUM YANG
TERKONTAMINASI
PRINSIP-PRINSIP PI
• SETIAP ORANG DIANGGAP DAPAT MENULARKAN
PENYAKIT INFEKSI
• SETIAP ORANG HARUS DIANGGAP BERISIKO
TERKENA INFEKSI
• PERMUKAAN BENDA / ALAT YANG BERSENTUHAN
DENGAN PERMUKAAN KULIT /MUKOSA/DARAH
HARUS DIPROSES SECARA BENAR
• BILA TIDAK DIKETAHUI TELAH DIPROSES
DIANGGAP MASIH TERKONTAMINASI
• RESIKO INFEKSI TIDAK BISA DIHILANGKAN SECARA
TOTAL, DAPAT DIKURANGI HINGGA SEKECIL
MUNGKIN
TINDAKAN P.I
• CUCI TANGAN
• MEMAKAI SARUNG TANGAN DAN
PERLENGKAPAN PELINDUNG DIRI
• MENGGUNAKAN TEHNIK ASEPTIK
• MEMPROSES ALAT BEKAS PAKAI
• MENANGANI PERALATAN TAJAM
DENGAN AMAN
• JAGA KEBERSIHAN DAN SANITASI
LINGKUNGAN
INGAT
CUCI TANGAN
ADALAH PROSEDUR PALING PENTING

DARI PENCEGAHAN
PENYEBARAN INFEKSI
YANG MENYEBABKAN KEMATIAN IBU
DAN BAYI BARU LAHIR
IBU, BAYI, PENOLONG AMAN

GUNAKAN TEHNIK ASEPTIK

• PERLENGKAPAN PELINDUNG PRIBADI


• ANTISEPSIS
• JAGA TINGKAT STERILITAS / DTT (Desinfeksi
Tingkat Tinggi)
PEMROSESAN ALAT BEKAS PAKAI
DEKONTAMINASI
RENDAM DALAM LARUTAN KLORIN 0,5 % SELAMA 10’

CUCI BILAS
GUNAKAN DETERJEN DAN SIKAT

PAKAI SARUNG TANGAN TEBAL / KERJA

STERILISASI D.T.T.

OTOKLAF PANAS KERING REBUS/KUKUS KIMIAWI


106 KPa 170° C PANCI TERTUTUP RENDAM
30’ terbungkus 60 MENIT 20 MENIT 20 MENIT
20’ tak terbungkus
DINGINKAN DAN KEMUDIAN SIAP DIGUNAKAN
Alat yang sudah diproses dapat disimpan dalam wadah tertutup yang DTT
Selama 1 minggu ( asal tidak dibuka )
Rumus larutan klorin 0,5 % dari konsentrat
berbentuk cair
% larutan konsentrat
Jumlah bagian air : -1
% larutan yang diinginkan
Contoh : bahan larutan 5,25 %
5,25 %
Jumlah air : - 1 = 10-1 = 9
0,5 %
Jadi air mentah : 9 bagian, klorin 1 bagian
Rumus larutan klorin 0,1 % dari konsentrat berbentuk cair

% larutan konsentrat
Jumlah bagian air : -1
% larutan yang diinginkan
Contoh : bahan larutan 5,25 %
5,25 %
Jumlah air : - 1 = 50-1 = 49 (AIR DTT)
0,1 %
Jadi air DTT 49 bagian + klorin 1 bagian

Anda mungkin juga menyukai