Anda di halaman 1dari 21

PERATURAN

PERUNDANG-
UNDANGAN
TENTANG UDARA
Peraturan Perundang-
undangan yang
menyangkut Udara
• UU No. 32 tahun 2009, tentang
perlindungan dan pengelolaan
Lingkungan Hidup
• Peraturan Pemerintah No. 41
tahun 1999, tentang
Pengendalian Pencemaran
Udara
• UU No. 36 tahun 2009, tentang
Kesehatan

• Peraturan Pemerintah No. 66


tahun 2014, tentang Kesehatan
Lingkungan, Pasal 16 sampai
Pasal 19
Unsur Kualitas Udara

• a. fisik;
• b. kimia; dan
• c. kontaminan biologi.
Unsur Fisik Kualitas
Udara
• A. suhu;
• b. pencahayaan;
• c. kelembaban;
• d. laju ventilasi; dan
• e. partikel debu.
Unsur Kimia Kualitas
Udara
• A. sulfur dioksida (S02);
• b. nitrogen dioksida (N02);
• c. karbon monoksida (CO);
• d. timbal (Pb);
• e. asbes;
• f. formaldehida;
• g. volatile organic compound ( voq; dan
• h. environmental tobacco smoke (ETS).
Kontaminan Biologi
Kualitas Udara
• a jamur;
• b. bakteri patogen; dan
• c. virus.
Pengendalian

• Pengendalian pencemaran
udara adalah upaya pencegahan
dan/atau penanggulangan
pencemaran udara serta
pemulihan mutu udara
Ruang lingkup
• pencegahan dan penanggulangan
pencemaran,
• pemulihan mutu udara dengan
melakukan inventarisasi mutu udara
ambien, pencegahan sumber
pencemar, baik dari sumber bergerak
maupun sumber tidak bergerak
termasuk sumber gangguan serta
penanggulangan keadaan darurat.
Pengamatan kualitas
udara
1. Pengamatan simpul 1
Pengamkatan yang dilakukan
terhadap kadar polutan terkandung
dalam udara yang diemisikan dari
sumber emisi.
2. Pengamatan simpul 2
Yaitu pengamatan terhadap kadar
polutan yang terkandung dalam udara
ambien
Pengamatan kualitas
udara
3. Pengamatan simpul 3
Yaitu pengamatan terhadap kadar
polutan yang terakumulasi/tersimpan
du dalam tubuh makhluk hidup
4. Pengamatan simpul 4
Yaitu pengamatan yang dilakukan
terhadap angka kejadian penyakit-
penyakit yang berkaitan dengan
pencemaran udara
Sasaran lokasi
pengamatan
1. Daerah permukiman yang dekat
dengan industri
2. Daerah perkotaan yang
memiliki kepadatan arus lalu
lintas yang tinggi
3. Daerah yang rawan terhadap
bencana alam (gas beracun)
Waktu Pengamatan

Pengamatan pencemaran udara


dapat dilakukan pada tahap:
• Perencanaan suatu
kegiatan,melalui kegiatan AMDAL
• Pada tahap suatu kegiatan sudah
berjalan
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
1. Inventarisasi sumber
pencemaran udara:
• Pemetaan wilayah
• Persebaran sumber pencemaran
• Data hasil pengamatan
pencemaran udara yang pernah
dilakukan oleh pihak lain
• Keadaan iklim mikro
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
2. Penentuan parameter yang
akan diukur
• Pelajari jenis sumber pencemar
• Identifikasi bahan polutan yang
mungkin dihasilkan
• Pelajari sifat-sifat polutan yang
mungkin dihasilkan tersebut
• Pelajari baku mutu bahan polutan
yang akan diukur
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
3. Penentuan area pengukuran,
dengan mempertimbangkan:
• Persyaratan lokasi pengamatan
• Kedudukan lokasi terhadap
sumber pencemaran
• Arah dan angin yang dominan
• Persebaran penduduk/populasi
dalam area
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
4. Penentuan titik dan jumlah sampel
• Titik pengambilan sampel disesuaikan
dengan bentuk sumber pencemaran
• Jumlah titik sampel disesuaikan dengan
kebutuhan dengan mempertimbangkan
homogenitas kondisi lingkungan
• Waktu pengambilan sampel, disesuaikan
dengan standar yang berlaku dalam baku
mutu lingkungan, sesuai dengan jenis
parameter yang diukur
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
5. Pengambilan sampel
• Teknik pengambilan sampel
disesuaikan dengan baku mutu
lingkungan:
• Debu terendap, diambil dengan
dustfall collector
• Gas, diambil dengan midget impinger
• SPM, diambil dengan HVAS
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
6. Analisis sampel udara
• Analisis dimaksudkan untuk
menetukan kadar polutan yang
diamati dalam udara yang
dijadikan sebagai sampel
• Metode analisis, disesuaikan
dengan baku mutu lingkungan.
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
7. Interpretasi hasi
• Dimaksudkan untuk menentukan
status mutu udara ambien
• Membandingkan kadar mutlak polutan
dengan baku mutu udara ambien
nasional
• Mencari ISPU dan menentukan
kategori kualitas udara ambien.
Pokok-pokok kegiatan
pengamatan
8. Rekomendasi
• Yaitu memberikan rekomendasi
tindakan yang perlu dilakukan
untuk mengatasi masalah
pencemaran lingkungan jika
terjadi.

Anda mungkin juga menyukai

  • Jawaban Pertanyaan Kelompok 3mm
    Jawaban Pertanyaan Kelompok 3mm
    Dokumen8 halaman
    Jawaban Pertanyaan Kelompok 3mm
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Pengertian Rumah
    Pengertian Rumah
    Dokumen6 halaman
    Pengertian Rumah
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Makalah Penyehatan Pemukiman
    Makalah Penyehatan Pemukiman
    Dokumen4 halaman
    Makalah Penyehatan Pemukiman
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Rumah Sehat
    Rumah Sehat
    Dokumen23 halaman
    Rumah Sehat
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Hamdila Putri 3b Makalah
    Hamdila Putri 3b Makalah
    Dokumen60 halaman
    Hamdila Putri 3b Makalah
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Media Komunikasi
    Media Komunikasi
    Dokumen18 halaman
    Media Komunikasi
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Analisa PasaR
    Analisa PasaR
    Dokumen10 halaman
    Analisa PasaR
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Makalah KLP 4
    Makalah KLP 4
    Dokumen28 halaman
    Makalah KLP 4
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • PBT Kel 2 Tpa
    PBT Kel 2 Tpa
    Dokumen9 halaman
    PBT Kel 2 Tpa
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • PPT. - KELOMPOK - 1 Sampah-1-1
    PPT. - KELOMPOK - 1 Sampah-1-1
    Dokumen34 halaman
    PPT. - KELOMPOK - 1 Sampah-1-1
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen34 halaman
    Bab I
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Presentasi
    Presentasi
    Dokumen10 halaman
    Presentasi
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Makalah KLP 4
    Makalah KLP 4
    Dokumen28 halaman
    Makalah KLP 4
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Isi IRl
    Isi IRl
    Dokumen7 halaman
    Isi IRl
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Hamdila Putri Permadani 2B, SIG
    Hamdila Putri Permadani 2B, SIG
    Dokumen5 halaman
    Hamdila Putri Permadani 2B, SIG
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Tanah
    Tanah
    Dokumen17 halaman
    Tanah
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • KLP I
    KLP I
    Dokumen11 halaman
    KLP I
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 10: Fini Alvionita Fanny Permata Amri Ilham Handani
    Kelompok 10: Fini Alvionita Fanny Permata Amri Ilham Handani
    Dokumen16 halaman
    Kelompok 10: Fini Alvionita Fanny Permata Amri Ilham Handani
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • KLP I
    KLP I
    Dokumen11 halaman
    KLP I
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 10: Fini Alvionita Fanny Permata Amri Ilham Handani
    Kelompok 10: Fini Alvionita Fanny Permata Amri Ilham Handani
    Dokumen16 halaman
    Kelompok 10: Fini Alvionita Fanny Permata Amri Ilham Handani
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Soal Tentang Aseton
    Soal Tentang Aseton
    Dokumen2 halaman
    Soal Tentang Aseton
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Pert 1
    Pert 1
    Dokumen6 halaman
    Pert 1
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Pert 5
    Pert 5
    Dokumen6 halaman
    Pert 5
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Pert 6
    Pert 6
    Dokumen9 halaman
    Pert 6
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat
  • Rekapan Laporan Tanah
    Rekapan Laporan Tanah
    Dokumen94 halaman
    Rekapan Laporan Tanah
    Hamdila Putri Permadani
    Belum ada peringkat