Anda di halaman 1dari 60

PEKERJAAN PINTU

DAN JENDELA
2

Anggota Kelompok
Elvira damayanti 1603531
Annisa nurjanah (1603572)
Fajar abdilah (1603586)
Brama putra pratama (1603781)
Aulia afifah (1603885)
Megah ultari (1603909)
Muhammad rifki (1603920)
Marsandi tedja (1603995)
3

Untuk memasang kaca, daun jendela, atau daun pintu, perlu


dibuatkan bingkai yang cukup kukuh. Bingkai ini biasanya
disebut kusen. Selain dipergunakan sebagai penggantung
pintu, jendela, dan bingkai kaca, kusen pun digunakan
sebagai penahan dinging di sebelah atas dan samping.
Biasanya bila jenis kusen yang dipasang kurang kuat, akan
didapat tembok yang retak pada bagian sudutnya.
Kusen dapat digolongkan berdasarkan jenis bahan
materialnya. Saat ini ada empat jenis kusen yang dapat
digunakan, yaitu kayu, alumunium, fiber atau plastik, dan
besi dan baja.
4

Place your screenshot here Place your screenshot here

Gambar F.1.2 Denah Pintu dan Jendela Lt 2

Gambar F.1.1 Denah Pintu dan Jendela Lt 1


5

Tipe P1 4
Unit
Tipe P2*1
Unit

Tipe P2 3 Tipe P31


Unit Unit
6

ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN KUSEN


Harga Satuan (Rp) Jumlah Harga (Rp)
NO URAIAN KOEF SAT Jumlah (Rp)
Upah Bahan Alat Upah Alat

1 2 3 4 5 6 7 8 = (3 x 5) 10 = (3 x 7) 11 = ( 8+9+10)

F PEKERJAAN PINTU DAN JENDELA


F.1 Pembuatan dan Pemasangan 1 m3 Kusen Pintu dan Jendela Kayu Kelas II
Pekerja 6 Oh Rp 95,600.00 - - Rp 573,600.00 - Rp 573,600.00
Tukang Kayu 18 Oh Rp 109,300.00 - - Rp 1,967,400.00 - Rp 1,967,400.00
Kepala Tukang Kayu 1.8 Oh Rp 120,000.00 - - Rp 216,000.00 - Rp 216,000.00
Mandor 0.3 Oh Rp 131,000.00 - - Rp 39,300.00 - Rp 39,300.00
Balok Kayu Kamper Samarinda 1.2 m3 - Rp 8,500,000.00 - - - Rp 10,200,000.00
Paku 10 cm 1.25 Kg - Rp 15,000.00 - - - Rp 18,750.00
Lem Kayu 1 Kg - Rp 15,000.00 - - - Rp 15,000.00
JUMLAH Rp 2,796,300.00 - Rp 13,030,050.00
7

Pemasangan Kusen Kayu Kelas II


Pada proyek ini, ada beberapa pintu yang menggunakan kusen kayu. Diantaranya
adalah P1, P2, P2* dan P4. Berikut ini merupakan perhitungan volumenya

Type Kusen Pintu/Jendela Panjang (m) Jumlah Luas Penampang Kusen (5/15) Volume (m3) Jumlah Type (Buah) Total Volume (m3)
Ambang Pintu 0.9 2 0.0075 0.0135
P1 4 0.201
Tiang Pintu 2.45 2 0.0075 0.0368
Ambang Pintu 0.8 1 0.0075 0.0060
P2 3 0.115
Tiang Pintu 2.15 2 0.0075 0.0323
Ambang Pintu 0.8 1 0.0075 0.0060
P2* 1 0.038
Tiang Pintu 2.15 2 0.0075 0.0323
Ambang Pintu 0.9 1 0.0075 0.0068
P4 1 0.039
Tiang Pintu 2.15 2 0.0075 0.0323
TOTAL VOLUME KUSEN KAYU (m3) 0.393
8

Contoh Perhitungan

Diambil contoh perhitungan pada P1 (Gambar Terlampir)


Ambang pintu = 0,9 m ; Jumlah = 2 Buah
Tiang Pintu = 2,45 m; Jumlah = 2 Buah
Luas Penampang kusen Uk 5/15 = 0,0075 m2 Tipe P1
Volume Ambang pintu = 2 x 0,9 x 0,0075 = 0,0135 m3 4 Unit
Volume tiang pintu = 2 x 2,45 x 0,0075 = 0,0368 m3

Karena type P1 ada 4 buah, maka perhitungan volume total type P1 adalah :
Vol. Kusen P1 = (Vol. Ambang Pintu + Vol. Tiang Pintu) x Jml. Kusen
= (0,0135 + 0,0368) x 4
= 0,201 m3
Dengan cara yang sama, perhitungan kusen kayu seperti itu.
Didapat volume total kusen kayu adalah 0,393 m3 .
9

Perhitungan Kebutuhan Tenaga Kerja dan Bahan Pekerjaan Kusen


Kayu
10

Rencana Anggaran Biaya Pekerjaan Pintu dan Jendela


HARGA SATUAN JUMLAH HARGA TOTAL HARGA
NO URUTAN PEKERJAAN VOL SAT
UPAH BAHAN UPAH BAHAN (UPAH+BAHAN)
1 2 3 4 5 6 7 = (3x5) 8 = (3x6) 9 = (7+8)
F.1 Pembuatan dan Pemasangan 1 m3 Kusen Pintu dan Jendela Kayu Kelas II 0.393 m3 Rp 2,796,300.00 Rp 10,233,750.00 Rp 1,098,945.90 Rp 4,021,863.75 Rp 5,120,809.65
F.2 Pembuatan dan Pemasangan 1 m Kusen Alumunium 167.938 m Rp 9,601.80 Rp 131,316.66 Rp 1,612,507.09 Rp 22,053,057.25 Rp 23,665,564.34
F.3 Pembuatan dan Pemasangan 1 m2 Pintu Teakwood Rangkap, Rangka Expose Kayu Kelas II 19.579 m2 Rp 396,208.00 Rp 370,950.00 Rp 7,757,454.69 Rp 7,262,922.05 Rp 15,020,376.74
F.4 Pemasangan 1 Unit Daun Pintu Alumunium P3 1.000 Buah Rp 98,318.00 Rp 1,580,000.00 Rp 98,318.00 Rp 1,580,000.00 Rp 1,678,318.00
F.5 Pemasangan 1 Unit Daun Pintu PJ2 1.000 Buah Rp 98,318.00 Rp 4,335,000.00 Rp 98,318.00 Rp 4,335,000.00 Rp 4,433,318.00
F.6 Pemasangan 1 Unit Daun Jendela Alumunium 19.000 Buah Rp 98,318.00 Rp 766,500.00 Rp 1,868,042.00 Rp 14,563,500.00 Rp 16,431,542.00
F.7 Pemasangan 1 m2 Pintu Besi 1.720 m2 Rp 145,177.00 Rp 963,000.00 Rp 249,704.44 Rp 1,656,360.00 Rp 1,906,064.44
F.8 Pemangan 1 Buah Glass Block 2.000 Buah Rp 19,733.80 Rp 20,000.00 Rp 39,467.60 Rp 40,000.00 Rp 79,467.60
F.9 Pemangan 1 m2 Kaca Polos Tebal 5 mm 25.563 m2 Rp 19,733.80 Rp 129,510.00 Rp 504,455.35 Rp 3,310,665.55 Rp 3,815,120.90
F.10 Pemasangan 1 Unit Engsel Pintu 48.000 Buah Rp 19,733.80 Rp 41,500.00 Rp 947,222.40 Rp 1,992,000.00 Rp 2,939,222.40
F.11 Pemasangan 1 Buah Engsel Jendela 36.000 Buah Rp 19,733.80 Rp 35,000.00 Rp 710,416.80 Rp 1,260,000.00 Rp 1,970,416.80
F.12 Pemasangan 1 Buah Kunci Tanam 29.000 Buah Rp 62,261.00 Rp 210,000.00 Rp 1,805,569.00 Rp 6,090,000.00 Rp 7,895,569.00
F.13 Pemasangan 1 Buah Kunci Tanam Kamar Mandi 4.000 Buah Rp 56,055.50 Rp 33,000.00 Rp 224,222.00 Rp 132,000.00 Rp 356,222.00
F.14 Pemasangan 1 Buah Pegangan Pintu 14.000 Buah Rp 65,823.00 Rp 200,000.00 Rp 921,522.00 Rp 2,800,000.00 Rp 3,721,522.00
F.15 Pemasangan 1 Buah Kait Angin 18.000 Buah Rp 20,677.00 Rp 25,000.00 Rp 372,186.00 Rp 450,000.00 Rp 822,186.00
F.16 Pemasangan 1 m2 Garasi Besi (Rolling Door) 12.036 m2 Rp 261,066.00 Rp 1,760,000.00 Rp 3,142,190.38 Rp 21,183,360.00 Rp 24,325,550.38
Total Anggaran Biaya Rp 21,450,541.64 Rp 92,730,728.60 Rp 114,181,270.24
11

TAHAPAN PEKERJAAN

Baca Bestek
01 Lihat jenis pintu dan baca denah

Baca dan Cari di Permen PU


02 AHS dan HSD

Perhitungan Volume Pintu Kayu


03 Panjang x Lebar = m2 ; jika m3 maka dikalikan Tebal yaitu 3 cm

Menghitung RAB
04 Volume,Koef,Satuan,Bahan,Upah
12

Macam – Macam Daun Pintu


Klamp Sederhana Plywood
Alumunium
Perlembar
Hanya menggunakan Menggunakan Paku,
Papan dan Paku. Sudah Jadi Papan dan Lem

Taekwood
Pintu Panel
Kaca Ada 2 type
1. Menggunakan
Hanya Paku,Papan dan
1. Jenis kaca menggunakan Lem
2. Tebal Papan dan Lem. 2. Menggunakan
Kaca(Volume) Tambahan
Formika untuk
pelapisnya.
13

Place your screenshot here Place your screenshot here

Gambar F.1.2 Denah Pintu dan Jendela Lt 2

Gambar F.1.1 Denah Pintu dan Jendela Lt 1


14

Tipe P1 4
Unit
Tipe P2*1
Unit

Tipe P2 3 Tipe P31


Unit Unit
15

Pintu Taekwood

Type PJ4
Type PJ3
16

Analisis Harga Satuan

F.3 Pembuatan dan Pemasangan 1 m2 Pintu Teakwood Rangkap, Rangka Expose Kayu Kelas II

-
Pekerja 0.85 Oh Rp 95,600.00 - Rp 81,260.00 - - Rp 81,260.00

-
Tukang Kayu 2.55 Oh Rp 109,300.00 - Rp 278,715.00 - - Rp 278,715.00

-
Kepala Tukang Kayu 0.255 Oh Rp 120,000.00 - Rp 30,600.00 - - Rp 30,600.00

-
Mandor 0.043 Oh Rp 131,000.00 - Rp 5,633.00 - - Rp 5,633.00

-
Kayu Papan Samarinda 0.025 m3 - Rp 9,000,000.00 - Rp 225,000.00 - Rp 225,000.00

-
Lem Kayu 0.8 Kg - Rp 15,000.00 - Rp 12,000.00 - Rp 12,000.00

-
Paku 1" - 2,5" 0.03 Kg - Rp 25,000.00 - Rp 750.00 - Rp 750.00

-
Teakwood, t = 4mm , 90 x 220 mm 1 Lbr - Rp 120,000.00 - Rp 120,000.00 - Rp 120,000.00

-
Plat Seng Alumumium 0.5 Lbr - Rp 26,400.00 - Rp 13,200.00 - Rp 13,200.00

JUMLAH Rp 396,208.00 Rp 370,950.00 -


Rp 767,158.00
17

Perhitungan Volume Pintu Kayu

No Type Pintu Panjang (m) Tinggi (m) Jumlah Volume (m2)

1 P1 0.8 2.1 4 6.7200


2 P2 0.7 2.1 3 4.4100
3 P2* 0.7 2.1 1 1.4700
4 PJ4 1.4 2.1 1 2.9400
5 PJ3 0.8 2.1 1 2.3592
TOTAL VOLUME PINTU KAYU (m2) 17.899
18

Perhitungan RAB
Harga Satuan Dasar (Rp) Jumlah yang Dibutuhkan Harga Material (Rp)
No
Uraian Pekerjaan Vol Koef Satuan
Upah Bahan Upah Bahan Upah Bahan

1 2 3 4 5 6 7 8 = (3 x 4) 9 = (3 x 4) 10 = (6 x 8) 11 = (7 x 9)

Pembuatan dan Pemasangan 1 m2 Pintu Teakwood 17.899 m2


Rangkap, Rangka Expose Kayu Kelas II -

Rp 95,600 - 15.2143608 - Rp 1,454,492.89 -


Pekerja 0.85 Oh

Rp 109,300 - 45.6430824 - Rp 4,988,788.91 -


Tukang Kayu 2.55 Oh

Rp 120,000 - 4.56430824 - Rp 547,716.99 -


Kepala Tukang Kayu 0.26 Oh
F.3
Rp 131,000 - 0.769667664 - Rp 100,826.46 -
Mandor 0.04 Oh

- Rp 9,000,000 - 0.447 - Rp 4,027,330.80


Kayu Papan Samarinda 0.03 m3

- Rp 15,000 - 14.32 - Rp 214,790.98


Lem Kayu 0.8 Kg

- Rp 25,000 - 0.537 - Rp 13,424.44


Paku 1" - 2,5" 0.03 Kg

Rp 120,000 - 17.9 Rp 2,147,909.76


Teakwood, t = 4mm , 90 x 220 mm 1 Lbr - -

Rp 26,400 - 8.95 Rp 236,270.07


Plat Seng Alumumium ( Formika) 0.5 Lbr - -

TOTAL
Rp 7,091,825.25 Rp 6,639,726.05

JUMLAH
Rp 13,731,551.30
19

PEKERJAAN PINTU GARASI


Garasi adalah tempat untuk menyimpan mobil agar
terhindar dari pencurian ataupun untuk melindungi
mobil terhadap cuaca terik matahari ataupun oleh
air hujan
Pintu Garasi adalah sebuah bukaan pada dinding
atau bidang yang terletak pada garasi
20

FLOW CHART PEKERJAAN PINTU GARASI

1. Penentuan Koefisien
ANALISIS 2. Penentuan Harga Satuan PERHITUNGAN
HARGA SATUAN Terbaru VOLUME
DASAR 3. Kalikan Koefisien dengan PEKERJAAN
Harga Satuan Terbaru

1. Kalikan Volume dengan


1. Hitung Panjang
Harga Satuan Dasar PERHITUNGAN dan Tinggi Pintu
2. Jumlahkan Total RAB 2. Hitung Luas Pintu
Perhitungan Pekerjaan
21

ANALISIS HARGA SATUAN DASAR

Harga Satuan (Rp) Jumlah yang Dibutuhkan


No Uraian Pekerjaan Koef Satuan Jumlah (Rp)
Upah Bahan Upah Bahan
1 2 3 4 5 6 7 8 9
F.16 Pemasangan 1 m² Garasi Besi (Rolling Door)
Pekerja 1.2 Oh Rp 95,600.00 - Rp 114,720.00 - Rp 114,720.00
Tukang Besi 1.2 Oh Rp 109,300.00 - Rp 131,160.00 - Rp 131,160.00
Kepala Tukang Besi 0.12 Oh Rp 120,000.00 - Rp 14,400.00 - Rp 14,400.00
Mandor 0.006 Oh Rp 131,000.00 - Rp 786.00 - Rp 786.00
Pintu Besi Henderson 1.1 m2 - Rp 1,600,000.00 - Rp 1,760,000.00 Rp 1,760,000.00
JUMLAH Rp 2,055,900.00 Rp 2,021,066.00 Rp 2,021,066.00
22

PERHITUNGAN VOLUME PEKERJAAN

Diketahui
Diketahui
Panjang = 5,10 m
Panjang = 2,36
Tinggi = 5,10
mm
Tinggi = 2,36 m
Jadi,
Jadi,
Luas = Panjang x Tinggi
Luas
Luas ==Panjang
5,10 x 2,36x Tinggi
LuasLuas = 5,10m²
= 12,036 x 2,36
Luas = 12,036 m²
23

PERHITUNGAN RAB

Harga Satuan (Rp) Jumlah yang Dibutuhkan Harga Material (Rp)


No Uraian Pekerjaan Vol Koef Satuan
Upah Bahan Upah Bahan Upah Bahan
1 2 3 4 5 6 7 8 = (3 x 4) 9 = (3 x 4) 12 = (6 x 8) 13 = (7 x 9)
F.16 Pemasangan 1 m² Garasi Besi (Rolling Door) 12.036 - m²
Pekerja 1.2 Oh Rp 95,600.00 - 14.4432 - Rp 1,380,769.92 -
Tukang Besi 1.2 Oh Rp 109,300.00 - 14.4432 - Rp 1,578,641.76 -
Kepala Tukang Besi 0.12 Oh Rp 120,000.00 - 1.4443 - Rp 173,318.40 -
Mandor 0.006 Oh Rp 131,000.00 - 0.0722 - Rp 9,460.30 -
Pintu Besi Henderson 1.1 m² - Rp 1,600,000.00 - 13.2396 - Rp 21,183,360.00
Jumlah Rp 3,142,190.38 Rp 21,183,360.00
Total Rp 24,325,550.38
24

PINTU ALUMINIUM
Pintu aluminium menawarkan pintu rumah yang tahan
lama, berkualitas tinggi serta memiliki nilai estetis
sehingga memiliki daya tarik tersendiri. Pintu berbahan
alminium bisa menahan beban berat yang cukup besar.
Tak hanya itu pintu aluminium ini juga tergolong
ringan, konstan serta berfungsi sebagai sebuah
perlindungan rumah paling ideal.
25

Kelebihan
1. Memiliki Kinerja Sangat Tinggi, Pintu aluminium umumnya ditandai dengan
kehandalan dan kekuatan tinggi. Memiliki struktur yang berbobot ringan namun
anti terhadap stress atau tegangan mekanik. Selain itu, pintu aluminium juga
memiliki perawatan yang mudah.
2. Ramah Lingkungan, Bahan aluminium tergolong bahan yang aman serta tak
memancarkan toksin atau zat berbahaya ke dalam lingkungan.
3. Estetika, Pembuatan pintu aluminium dengan teknologi modern sendiri
memungkinkan untuk dapat mewujudkan segala macam solusi desain.
4. Ketahanan, ketahanan aluminium terhadap paparan suhu terbilang kuat.
Meskipun pada akhirnya terdapat kerusakan, tentunya durasi ketahanan pintu
aluminium sendiri relatif lebih awet dan tahan lama.
5. Pemasangannya Mudah, Pemasangan pada pintu aluminium sendiri, sebagian
besar tak membutuhkan biaya tinggi dan dapat dilakukan dengan waktu yang
singkat.
6. Transportasi, Material aluminium ini relatif ringan sehingga sangat memudahkan
orang-orang ketika ingin memindahkannya.
26

Kekurangan
1. Bentuk yang Statis
Berbeda dengan pintu kayu yang dapat dibentuk berdasarkan
keinginan serta dapat diberikan ukiran tertentu secara khusus,
material aluminium ini sebaliknya. Dimana bentuk pintu
berbahan aluminium umumya statis atau siku tanpa terdapat
ukiran maupun modifikasi yang lainnya.
2. Harganya Mahal
Jika dilihat dengan sekilas, harga dari pintu aluminium
cenderung lebih mahal. Hal tersebut disebabkan bahannya
berkualitas dan pemasangannya pun mesti dilakukan tenaga ahli.
27

FLOWCHART PEKERJAAN PINTU ALUMINIUM


Harga Satuan Dasar Harga Satuan Dasar
Pekerja Material
Analisis Harga 1. Penentuan Koefisien 1. Penentuan Koefisien
Satuan 2. Penentuan Harga 2. Penentuan Harga
Satuan terbaru Satuan terbaru
3. Kalikan koefisien dan 3. Kalikan koefisien dan
harga satuan dasar harga satuan dasar

Perhitungan Volume
Perhitungan RAB Pekerjaan
1. Kalikan volume 1.Hitung Panjang kusen
pekerjaan dengan aluminium
harga satuan dasar 2.Hitung luas daun pintu
2. Totalkan semua aluminium
perhitungan pekerjaan 3. Hitung banyak kunci tanam
4. Hitung banyak slot
5.Hitug banyak engsel
28

Analisis Harga Satuan Pekerjaan


Bidang Pekerjaan Umum 2016
29
30
31

PERHITUNGAN VOLUME PEKERJAAN

PINTU
ALUMUNIUM 1 BUAH
KUSEN PINTU
ALUMUNIUM DAUN PINTU 1 bh
Tiang Pintu 2 bh Panjang = 0.70 m'
Tinggi = 1.95 m' Tinggi = 1.95 m'
Volume = 1.365 m2
Ambang Total vol daun
Pintu 1 bh pintu = 1.365 m2
Panjang = 0.8 m'

Telinga
Pintu 2 bh AKSESORIS
Panjang = 0.05 m' Engsel Pintu = 2 bh
Kunci tanam = 1 bh
Total vol
kusen = 4.8 m' Slot = 1 bh
32

PERHITUNGAN RAB
33

Daun Pintu Kaca dengan Engsel Tanam


34

Flow Chart

Pemasangan Kusen Pemasangan 1 Unit Pemasangan Daun


Alumunium Pintu PJ2 Jendela Alumunium

Pemasangan Kunci Pemasangan Engsel Pemasangan Kaca


Tanam Pintu Polos 5mm

Pemasangan pegangan Pemasangan Kait


Pintu Angin
35

Pemasangan Kusen Alumunium


Tabel. Perhitungan Volume Kusen Alumunium
Type Kusen Pintu/ Jendela Panjang (m) Jumlah Type (buah) Volume (m')
Ambang Pintu 6.5
1 15.7
Tiang Pintu 9.2

Ambang pintu = 6,5 m ; Tiang Pintu = 9,2 m


Volume = Ambang Pintu + Tiang Pintu
= 6,5 + 9,2 = 15,7 m’

Harga Satuan (Rp) Jumlah yang Dibutuhkan Harga Material (Rp)


No Uraian Pekerjaan Vol Koef Satuan
Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat
14 = (8 x
1 2 3 4 5 6 7 8 9 = (3 x 4) 10 = (3 x 4) 11 = (3 x 4) 12 = (6 x 9) 13 = (7 x 10)
11)
Pembuatan dan Pemasangan 1 m Kusen
F.1 15.7 m
Alumunium -

Pekerja 0.043 Oh Rp 95,600.00 - - 0.6751 - - Rp 64,539.56 - -

Tukang Khusus Alumunium 0.043 Oh Rp 109,300.00 - - 0.6751 - - Rp 73,788.43 - -

Kepala Tukang Khusus Alumunium 0.0043 Oh Rp 120,000.00 - - 0.06751 - - Rp 8,101.20 - -

Mandor 0.0021 Oh Rp 131,000.00 - - 0.03297 - - Rp 4,319.07 - -

Profil Alumunium 1.1 m - Rp 117,500.00 - - 17.27 - - Rp 2,029,225.00 -

Skrup Fixer 2 Buah - Rp 283.33 - - 31.4 - - Rp 8,896.56 -

Sealant 0.06 Tube - Rp 25,000.00 - - 0.942 - - Rp 23,550.00 -

Jumlah Rp 150,748.26 Rp 2,061,671.56 -

Total Rp 2,212,419.82
36

Pemasangan 1 Unit Pintu PJ2


37

Pemasangan Daun Jendela Alumunium


38

Pemasangan Kaca Polos 5mm

No panjang kaca (m) Volume(m2)

0.54 1.966

0.448 1.658
PJ2
0.448 0.224

0.675 0.338

Total Volume Kaca (m2) 4.185


39

Pemasangan Engsel Pintu


No Type Pintu Total Volume (buah)
1 PJ2 6
40

Pemasangan Kunci Tanam


41

Pemasangan pegangan Pintu


42

Pemasangan Kait Angin


43

Rekapitulasi Upah

Jumlah
No Tenaga Kerja Kebutuhan Harga Satuan (Rp) Biaya Upah

1 2 4 5 6 = (4 x 5)
Rp 95,600.00
1 Pekerja 1.782875 Rp 170,442.85

2 Tukang Kayu 2.67775 Rp 109,300.00 Rp 292,678.08

3 Tukang Khusus Alumunium 1.5551 Rp 109,300.00 Rp 169,972.43

4 Kepala Tukang Kayu 0.267775 Rp 120,000.00 Rp 32,133.00

5 Kepala Tukang Khusus Alumunium 0.15551 Rp 120,000.00 Rp 18,661.20

6 Mandor 0.101118 Rp 131,000.00 Rp 13,246.46

Total Rp 697,134.01
44

Rekapitulasi Bahan
No Bahan Jumlah Kebutuhan Harga Satuan (Rp) Biaya Bahan
1 2 4 5 6 = (4 x 5)
1 Profil Alumunium 17.27 Rp 117,500.00 Rp 2,029,225.00
2 Skrup Fixer 31.4 Rp 283.33 Rp 8,896.56
3 Sealant 1.21125 Rp 25,000.00 Rp 30,281.25
4 Daun Pintu Alumunium 2 Rp 1,800,000.00 Rp 3,600,000.00
5 Engsel Pintu + Baut 2 Rp 55,000.00 Rp 110,000.00
6 Kunci Pintu 1 Rp 225,000.00 Rp 225,000.00
7 Handle Tarik 2 Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
8 Accessories 1 Rp 50,000.00 Rp 50,000.00
9 Daun Jendela Alumunium 1 Rp 600,000.00 Rp 600,000.00
10 Engsel Jendela 2 Rp 45,000.00 Rp 90,000.00
11 Slot Jendela 1 Rp 25,000.00 Rp 25,000.00
12 Kaca Polos Tebal 5mm Asahi 4.6035 Rp 116,600.00 Rp 536,768.10
13 Engsel Pintu (Stainless Eks.Otis 4"x3") 6 Rp 41,500.00 Rp 249,000.00
14 Kunci Tanam (Eks. Ses Art 2030 40mm SS) 1.00 Rp 210,000.00 Rp 210,000.00
15 Pegangan Pintu (BLC AAH 8 SS) 1 Rp 200,000.00 Rp 200,000.00
16 Kait Angin 1 Rp 25,000.00 Rp 25,000.00
total Rp 8,389,170.91
45

Rencana Anggaran Biaya


46

Flow Chart Pengerjaan Pintu Kaca Otomatis Closer/sensor

Cari Harga Satuan Dasar,


Menentukan Analisis
kemudian kalikan Cari nilai volume
Harga Satuan dengan koefisien

Hitung Jumlah
RAB
kebutuhan
47

Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pintu Kaca Otomatis


Closer/Sensor
Harga Satuan (Rp) Jumlah harga
No Uraian Pekerjaan Koef Satuan Jumlah (Rp)
Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
F.1 Pemasangan Kusen Alumunium
Pekerja 0.043 OH Rp 95.600 - - Rp 4.111 - - Rp 4.111
Tukang Khusus Alumunium 0.043 OH Rp 109.300 - - Rp 4.700 - - Rp 4.700
Kepala Tukang Khusus Alumunium 0.0043 OH Rp 120.000 - - Rp 516 - - Rp 516
Mandor 0.0021 OH Rp 131.000 - - Rp 275 - - Rp 275
Profil Alumunium 1.1 m - Rp 117.500 - - Rp 129.250 - Rp 129.250
Skrup Fixer 2 m - Rp 283 - - Rp 567 - Rp 567
Sealant 0.06 tube - Rp 25.000 - - Rp 1.500 - Rp 1.500
JUMLAH Rp 9.602 Rp 131.317 - Rp 140.918
F.2 Pemangan 1 m2 Kaca Polos Tebal 8 mm
Pekerja 0.015 Oh Rp 95.600.00 - - Rp 1.434.00 - - Rp 1.434.00
Tukang Kayu 0.15 Oh Rp 109.300.00 - - Rp 16.395.00 - - Rp 16.395.00
Kepala Tukang Kayu 0.015 Oh Rp 120.000.00 - - Rp 1.800.00 - - Rp 1.800.00
Mandor 0.0008 Oh Rp 131.000.00 - - Rp 104.80 - - Rp 104.80
Kaca Polos Tebal 8mm Asahi 1.1 m2 - Rp 211.200.00 - - Rp 232.320.00 - Rp 232.320.00
Sealant 0.05 Kg - Rp 25.000.00 - - Rp 1.250.00 - Rp 1.250.00
JUMLAH Rp 19.733.80 Rp 233.570.00 - Rp 253.303.80
F.3 Pemasangan 1 unit DC Motor
Tukang Listrik 0.3 Oh Rp 109.300.00 - Rp 32.790 - - Rp 32.790
Kepala Tukang Listrik 0.03 Oh Rp 120.000.00 - Rp 3.600 - - Rp 3.600
DC Motor 1 unit Rp 11.953.372.50 - - Rp 11.953.373 - Rp 11.953.373
JUMLAH Rp 36.390 Rp 11.953.373 - Rp 11.989.763
F.4 Pemasangan 1 unit alat sensor
Tukang Listrik 0.3 Oh Rp 109.300.00 - - Rp 32.790 - - Rp 32.790
Kepala Tukang Listrik 0.03 Oh Rp 120.000.00 - - Rp 3.600 - - Rp 3.600
Beam Sensorik 1 unit - Rp 500.000.00 - - Rp 500.000 - Rp 500.000
JUMLAH Rp 36.390 Rp 500.000 - Rp 536.390
48

Volume Pintu Kaca Otomatis Closer/Sensor


Volume
Kusen alumunium
v = panjang tiang +
panjang ambang
v = (2.3 *2) + (6*2.1)
- (2*0.01) + (1*8)
v = 25.18 m

Volume
kaca
v = Luas * jumlah kaca
V = 1 * 2.1 * 4
V = 8.4 m2
49

Kebutuhan Bahan dan Upah Pekerjaan Pintu Kaca Otomatis


Closer/Sensor
Harga Satuan (Rp) Jumlah yang Dibutuhkan Harga Material (Rp)
No Uraian Pekerjaan Vol Koef Satuan
Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat
1 2 3 4 5 6 7 8 9 = (3 x 4) 10 = (3 x 4) 11 = (3 x 4) 12 = (6 x 9) 13 = (7 x 10) 14 = (8 x 11)
Pemasangan Kusen Alumunium 25.18 m
Pekerja 0.043 OH Rp 95.600 - - 1.08 - - Rp 103509.944.00 - -
Tukang Khusus Alumunium 0.043 OH Rp 109.300 - - 1.08 - - Rp 118343.482.00 - -
Kepala Tukang Khusus Alumunium 0.0043 OH Rp 120.000 - - 0.11 - - Rp 12992.880.00 - -
F.1
Mandor 0.0021 OH Rp 131.000 - - 0.05 - - Rp 6927.018.00 - -
Profil Alumunium 1.1 m - Rp 117.500 - 27.70 27.698 - - Rp 3254515.0 -
Skrup Fixer 2 m - Rp 283 - 50.36 50.36 - - Rp 14268.499 -
Sealant 0.06 tube - Rp 25.000 - 1.51 1.5108 - - Rp 37770.0 -
Rp 241773.324.00 Rp 3306553.498.80 -
JUMLAH
Rp 3548326.822.80
2
F.2 Pemangan 1 m2 Kaca Polos Tebal 8 mm 8.4 m
Pekerja 0.015 Oh Rp 95.600 - - 0.1260 - - Rp 12045.60.00 - -
Tukang Kayu 0.15 Oh Rp 109.300 - - 1.2600 - - Rp 137718.0.00 - -
Kepala Tukang Kayu 0.015 Oh Rp 120.000 - - 0.1260 - - Rp 15120.0.00 - -
Mandor 0.0008 Oh Rp 131.000 - - 0.0067 - - Rp 880.320.00 - -
Kaca Polos Tebal 8mm Asahi 1.1 m2 - Rp 211.200 - - 27.698 - - Rp 5849817.60 -
Sealant 0.05 Kg - Rp 25.000 - - 1.259 - - Rp 31475.0 -
Rp 165763.920.00 Rp 5881292.60.00 -
JUMLAH
Rp 6047056.520.00
F.3 Pemasangan 1 unit DC Motor 1 UNIT
Tukang Listrik 0.3 Oh Rp 32.790 - - 0.30 - - Rp 9837.0.00 - -
Kepala Tukang Listrik 0.03 Oh Rp 3.600 - - 0.03 - - Rp 108.0.00 - -
DC Motor 1 unit - Rp 11.953.373 - - 1 - - Rp 11953372.50.00 -
Rp 9945.0.00 Rp 11953372.50.00 -
JUMLAH
Rp 11963317.50.00
F.4 Pemasangan 1 unit alat sensor 1 UNIT
Tukang Listrik 0.3 Oh Rp 109.300 - - 0.30 - - Rp 32790.0.00 - -
Kepala Tukang Listrik 0.03 Oh Rp 120.000 - - 0.03 - - Rp 3600.0.00 - -
Beam Sensorik 1 unit - Rp 500.000 - - 1 - - Rp 500000.0.00 -
Rp 36390.0.00 Rp 500000.0.00 -
JUMLAH
Rp 536390.0.00
50

RAB
HARGA SATUAN JUMLAH HARGA TOTAL HARGA
NO URUTAN PEKERJAAN VOL SAT
UPAH BAHAN UPAH BAHAN (UPAH+BAHAN)
1 2 3 4 5 6 7 = (3x5) 8 = (3x6) 9 = (7+8)
F.1 Pemasangan Kusen Alumunium 25.18 m Rp 9.602 Rp 131.317 Rp 241773.324.00 Rp 3306553.498.80 Rp 3548326.822.80
F.2 Pemangan 1 m2 Kaca Polos Tebal 8 mm 8.4 m2 Rp 19.734 Rp 233.570 Rp 165763.920.00 Rp 1961988.0.00 Rp 2127751.920.00
F.3 Pemasangan 1 unit DC Motor 1 unit Rp 36.390 Rp 11.953.373 Rp 36390.0.00 Rp 11953372.50.00 Rp 11989762.50.00
F.4 Pemasangan 1 unit alat sensor 1 unit Rp 36.390 Rp 500.000 Rp 36390.0.00 Rp 500000.0.00 Rp 536390.0.00
Total Anggaran Biaya Rp 480.317.24 Rp 17.721.914.00 Rp 18.202.231.24
51

Pengecatan
Pekerjaan pengecatan merupakan
pekerjaan akhir pada suatu proyek. Dimana
pekerjaan ini adalah pekerjaan melapisi
bagian bagian tertentu dengan cat warna
dengan tujuan untuk menambah kesan
“indah” pada sebuah bangunan, dan untuk
melapisi bagian tersebut agar tidak
mengalami proses pelapukan.
52

Flow Chart

•Dilihat pada 4. Perhitungan


2. Harga Satuan • Penentuan Volume Pekerjaan •Kalikan volume
aturan PUPR Dasar Pekerja Koefisien pekerjaan dengan
terbaru • Penentuan Harga harga satuan dasar
• Penentuan Koefisien •Menghitung
Satuan terbaru •Totalkan semua
• Penentuan Harga Satuan • Kalikan koefisien Panjang Daun,
terbaru perhitungan
dan harga satuan Tiang, dan pekerjaan
• Kalikan koefisien dan harga
satuan dasar
dasar Ambang
• Penentuan Harga Satuan • Penentuan Harga Pintu/Jendela
terbaru Satuan terbaru •Menghitung Luas
1. Analisa Harga • Kalikan koefisien dan harga • Kalikan koefisien Pintu/Jendela 5. Perhitungan RAB
Satuan satuan dasar dan harga satuan
dasar
3.Harga Satuan
Dasar Material
53
54
55

Analisa Harga Satuan Pekerjaan


Bidang Pekerjaan Umum 2016
56

Analisis Harga Satuan

Harga Satuan (Rp) Jumlah Harga (Rp)


NO URAIAN KOEF SAT Jumlah (Rp)
Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat
1 2 3 4 5 6 7 8 = (3 x 5) 9 = (3 x 6) 10 = (3 x 7) 11 = ( 8+9+10)
M PEKERJAAN PENGECATAN
M.1 Pengecatan 1 m2 Bidang Kayu
Pekerja 0.07 Oh Rp 95,600.00 - - Rp 6,692.00 - - Rp 6,692.00
Tukang Cat 0.009 Oh Rp 109,300.00 - - Rp 983.70 - - Rp 983.70
Kepala Tukang Cat 0.006 Oh Rp 120,000.00 - - Rp 720.00 - - Rp 720.00
Mandor 0.003 Oh Rp 131,000.00 - - Rp 393.00 - - Rp 393.00
Cat Menie Kayu A 0.2 Kg - Rp 33,000.00 - - Rp 6,600.00 - Rp 6,600.00
Plamuur Kayu 0.15 Kg - Rp 21,578.00 - - Rp 3,236.70 - Rp 3,236.70
Cat Dasar Kayu 0.17 Kg - Rp 31,500.00 - - Rp 5,355.00 - Rp 5,355.00
Cat Penutup Kayu (Avian) 0.26 Kg - Rp 55,000.00 - - Rp 14,300.00 - Rp 14,300.00
Kuas 0.01 Buah - Rp 17,500.00 - - Rp 175.00 - Rp 175.00
Pengencer Cat (Tinner) 0.03 Kg - Rp 25,000.00 - - Rp 750.00 - Rp 750.00
Ampelas 0.2 Lbr - Rp 4,000.00 - - Rp 800.00 - Rp 800.00
JUMLAH Rp 8,788.70 Rp 31,216.70 - Rp 40,005.40
57

Perhitungan Volume Kusen dan Pintu Kayu

Daun Pintu/Jendela (m) Tiang (m) Ambang (m) Volume (m2)


Type Jumlah Type
Panjang Tinggi Sisi Cat Panjang Sisi Cat Lebar Sisi Cat Tinggi Panjang Sisi Cat Lebar Sisi Cat Tinggi Daun Tiang Ambang
0.8 2.1 2 0.15 2 0.05 4 2.45 0.15 1 0.05 2 0.9 13.44 4.9 0.9
P1 4
0.8 0.4 2 2.56

P2 3 0.7 2.1 2 0.15 2 0.05 4 2.15 0.15 1 0.05 2 0.8 8.82 1.075 0.2

P2* 1 0.7 2.1 2 0.15 2 0.05 4 2.15 0.15 1 0.05 2 0.8 2.94 1.075 0.2

P4 1 0.8 2.1 2 0.15 2 0.05 4 2.15 0.15 1 0.05 2 0.9 3.36 1.075 0.225

PJ3 1 0.8 2.1 2 - - - - - - - - - - 3.36 - -

PJ4 1 0.8 2.1 4 - - - - - - - - - - 6.72 - -

JUMLAH (M2) 41.2 8.125 1.525

TOTAL (M2) 50.85


58

Perhitungan Kebutuhan Bahan dan


Tenaga Kerja

Harga Satuan (Rp) Jumlah yang Dibutuhkan Harga Material (Rp)


No Uraian Pekerjaan Vol Koef Satuan
Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat Upah Bahan Alat
1 2 3 4 5 6 7 8 9 = (3 x 4)
10 = (3 x 4)
11 = (3 x 4) 12 = (6 x 9) 13 = (7 x 10) 14 = (8 x 11)
M PEKERJAAN PENGECATAN
M.1 Pengecatan 1 m2 Bidang Kayu 50.85 - m2
Pekerja 0.07 Oh Rp 95,600.00 - - 3.5595 - - Rp 340,288.20 - -
Tukang Cat 0.009 Oh Rp 109,300.00 - - 0.45765 - - Rp 50,021.15 - -
Kepala Tukang Cat 0.006 Oh Rp 120,000.00 - - 0.3051 - - Rp 36,612.00 - -
Mandor 0.003 Oh Rp 131,000.00 - - 0.15255 - - Rp 19,984.05 - -
Cat Menie Kayu A 0.2 Kg - Rp 33,000.00 - - 10.17 - - Rp 335,610.00 -
Plamuur Kayu 0.15 Kg - Rp 21,578.00 - - 7.6275 - - Rp 164,586.20 -
Cat Dasar Kayu 0.17 Kg - Rp 31,500.00 - - 8.6445 - - Rp 272,301.75 -
Cat Penutup Kayu (Avian) 0.26 Kg - Rp 55,000.00 - - 13.221 - - Rp 727,155.00 -
Kuas 0.01 Buah - Rp 17,500.00 - - 0.5085 - - Rp 8,898.75 -
Pengencer Cat (Tinner) 0.03 Kg - Rp 23,000.00 - - 1.5255 - - Rp 35,086.50 -
Ampelas 0.2 Lbr - Rp 4,000.00 - - 10.17 - - Rp 40,680.00 -
Jumlah Rp 446,905.40 Rp 1,584,318.20 -
Total Rp 2,031,223.59
59

Perhitungan RAB

HARGA SATUAN JUMLAH HARGA TOTAL HARGA


NO URAIAN PEKERJAAN VOL SAT
UPAH BAHAN UPAH BAHAN (UPAH+BAHAN)
1 2 3 4 5 6 7 = (3x5) 8 = (3x6) 9 = (7+8)
M.1 Pengecatan 1 m2 Bidang Kayu 50.85 m2 Rp 8,788.70 Rp 31,216.70 Rp 446,905.40 Rp 1,587,369.20 Rp 2,034,274.59
Total Anggaran Biaya Rp 446,905.40 Rp 1,587,369.20 Rp 2,034,274.59
60

Any Question?
Mention your name and your nim

Anda mungkin juga menyukai