Anda di halaman 1dari 5

Manfaat

Karbohidr 01 Sebagai sumber energi


at 02 Pemberi rasa manis pada makanan

03 Penghemat protein

04 Pengatur metabolisme lemak

05 Membantu pengeluaran feses

06 Pembentuk makhluk hidup


Sumber Karbohidrat

Nasi Pasta Jagung Kentang

Ubi Buah-Buahan Kacang-kacangan


Sayuran hijau
Kesimpul
1. Karbohidrat merupakan suatu molekul yang tersusun dari unsur-unsur karbon,
an
hydrogen, dan oksigen. Rumus umumnya adalah CnH2nOn.
2. Karbohidrat dapat digolongkan berdasarkan:
a. Karbohidrat sederhana : monosakarida (glukosa, fruktosa, galaktosa dan
pentosa), disakarida (sukrosa, maltosa, laktosa), gula alkhohol (sorbitol,
manitol,dulsitol, dan inositol) dan oligosakarida .
b. Karbohidrat Kompleks : polisakarida (pati, dekstrin, glikogen) dan serat /
non pati.
3. Karbohidrat memiliki beberapa manfaat yang penting untuk tubuh antara lain
sebagai sumber energy, pemberi rasa manis pada makanan dll.
4. Karhidrat berasal dari berbagai sumber makanan seperti jagung, gandum dll.
Saran
Karbohidrat merupakan sumber energi utama bagi tubuh, maka perlu
kiranya manusia mengetahui apa dan bagaimana itu karbohidrat sehingga
manusia dapat memanfaatkannya dengan sebaik mungkin.
T h a n k y o u !

Anda mungkin juga menyukai