Anda di halaman 1dari 7

Pengaruh Pasang Surut dan

Perubahan Musim Terhadap


Parameter Kualitas Air Tanah
Latar Belakang Masalah
Pasang Surut Musim
• Kehidupan manusia yang • Perubahan iklim juga dapat
memanfaatkan lahan kawasan mempengaruhi kualitas dan
pesisir akan mengakibatkan kuantitas pada air tanah, dengan
timbulnya intrusi air laut yang perhitungan rata-rata musiman
menyebabkan rasa air tanah dan tingkat air tanah tahunan kita
dangkalnya payau atau asin. dapat menghitung kualitas dan
• Berbagai masalah kesehatan dapat kuantitas airtanah yang
terjadi pada populasi daerah pesisir tergantung pada salah satu
karena peningkatan paparan komponenya yaitu distribusi
salinitas (air payau) melalui minum, curah hujan (Liu,2011).
memasak dan mandi seperti
hipertensi dan keguguran pada • Adanya perubahan parameter air
wanita hamil, penyakit kulit, saat musim kemarau dan
penyakit diare dan infeksi saluran penghujan yang signifikan seperti
pernapasan (CDI, 2005) nilai salinitas, conductivity, suhu,
PH dan lain sebagainya.
Pasang Surut Musim
• Untuk Kota Padang khususnya di Kecamatan
Padang Utara pengukuran intrusi air laut • Pengaruh curah hujan terhadap
dilakukan dengan menentukan nilai DHL dan salinitas terlihat begitu jelas,
kadar salinitas air dengan hasil bahwa ada 4
daerah yang terindikasi intrusi air laut. Nilai dimana ketika suatu wilayah
rata-rata DHL pada pengukuran bulan mendapatkan intensitas hujan
November 2015 berkisar 44,4-6462 µS/cm
dan bulan Februari 2016 nilai DHL rata-rata yang tinggi, maka air tanah yang
berkisar 219-1637,8 µS/cm, sedangkan nilai kosong akan terisi kembali, dan
rata-rata salinitas pada pengukuran bulan
November 2015 berkisar 0,3013,338 ‰ dan mendorong intrusi air laut keluar
bulan Februari 2016 nilai salinitas berkisar dari zona air tanah, dengan
antara 0,303-0,504 ‰ (Dibba, 2016).
• Di Kecamatan Padang Barat, tercatat demikian pada musim penghujan
sebanyak 376 kasus kejadian penyakit diare tingkat salinitas diwilayah pesisir
menurut data Puskesmas Padang Pasir tahun
2016. akan menurun, sedangkan pada
musim kemaraunya tingkat
salinitas akan naik kembali.
Metodologi Penelitian
• Penelitian ini termasuk penelitian terapan yang bertujuan
menerapkan, menguji dan mengevaluasi masalah-masalah
praktis sehingga dapat dimanfaatkan untuk kepentingan
manusia baik secara individual maupun kelompok.
• Teknik pengambilan data yang digunakan adalah simple
random sampling yaitu teknik pengambilan data secara
acak dimana anggota populasi dianggap homogen atau
sama.
• Teknik Pengolahan data yang digunakan ialah dengan
pendekatan statistik terhadap parameter-parameter air
tanah : Analisis Statistik Univariant, Bivariant dan
Multivariant
Tahapan Penelitian
Rencana Hasil
• Rencana hasil penelitian ini ditampilkan dalam
bentuk grafik dari hubungan hubungan
parameter air tanah terhadap pasang surut air
laut dan musim.
Rencana Hasil Penelitian
• Hubungan parameter air tanah terhadap
pasang surut air laut di Kota Padang, rencana
perolehan Tahun-I penelitian (2018)
• Hubungan parameter air tanah terhadap
musim kemarau dan penghujan di Kota
Padang, rencana perolehan Tahun-II penelitian
(2019)

Anda mungkin juga menyukai