Anda di halaman 1dari 21

Konsep Demokrasi dan

Demokrasi Konstitusional
Indonesia
Kelompok 9

Pengertian Demokrasi
Gagasan demokrasi berawal dari Yunani Kuno Abad ke 6
SM. Secara epistemologis kata demokrasi berarti “rakyat
berkuasa” diambil dari kata Yunani demos yg berarti
rakyat dan kratos/kratein berarti berkuasa. Konsep-
konsep Demokrasi dalam abad 19 dan permulaan abad 20
gagasan mengenai perlunya pembatasan kekuasaan
mendapat perumusan Yuridis.
Kelompok 9

Pengertian Demokrasi
Menurut Para Ahli

“Government of the people, by people, for people”


(Demokrasi adalah suatu pemerintahan dari rakyat
oleh rakyat untuk rakyat).
Kelompok 9

Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan dimana


segala keputusan pemerintah yang penting secara
langsung ataupun tidak didasarkan pada kesepakatan
mayoritas yang diberikan dengan bebas kepada rakyat
dewasa.

Demokrasi adalah sistem pemerintahan dimana setiap


keputusan pemerintah yang penting secara langsung
ataupun tidak didasarkan pada kesepakatan mayoritas
yang diberikan bebas dari rakyat dewasa.
Kelompok 9

Demokrasi adalah suatu sistem pemerintahan rakyat karena


itu kekuasaan pemerintahan melekat pada diri rakyat / orang
banyak dan hak bagi rakyat atau orang banyak untuk
mempertahankan, dan mengatur serta melindungi dari
sebuah paksaan dan pemerkosaan orang lain / badan yang
diserahi untuk memerintah.

Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan yang ditata


dan diorganisasikan berdasarkan prinsip-prinsip
kedaulatan rakyat, kesamaan politi, konsultasi atau dialog
dengan rakyat dan berdasarkan pada aturan yang
mayoritas.
Demokrasi didasari oleh beberapa nilai menurut Henry B.
Mayor:
1. Menyelesaikan perselisihan dengan damai dan secara
melembaga (Institunazionalized peaceful settlement of
conflict)
2. Menjamin terselenggaranya perubahan secara damai
dalam suatu masyarakat yang sedang berubah (peaceful
change in changing society)
3. Menyelenggarakan penggantian pimpinan secara teratur
(orderly succession of rulers)
4. Membatasi pemakaian kekerasan sampai minimum
(minimum of coercion)
5. Sistem peradilan yang bebas untuk menjamin hak-hak
az.asi manusia dan mempertahankan keadilan
Peter B. Harris dalam bukunya “Foundation Of Political
Sciences” mengatakan bahwa sekurang-kurangnya
dalam negara modern sekarang ini konsep demokrasi
tak langsung didalamnya terdapat 3 elemen :
1. Rakyat Pemilih : ketentuan mengenai siapa yang berhak
memilih-mempunyai hak suara biasanya ditentukan
undang-undang
2. Parlemen : Sekelompok masyarakat yang mewakili
rakyat dalam melaksanakan tugas membuat peraturan
perundang-undangan
3. Pemerintahan/eksekutif, sekelompok kecil masyarakat
yang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan undang-
undang yang telah ditetapkan oleh parlemen
Kelompok 9

Unsur-Unsur Demokrasi diantaranya:


1. Keterlibatan rakyat dalam pengambilan keputusan
politik
2. Tingkat Persamaan hak diantara warga negara
3. Tingkat kebebasan dan kemerdekaan yang diberikan
pada atau dipertahankan dan dimiliki warga negara.
4. Sistem perwakilan
5. Sistem Pemilihan – ketentuan mayoritas
Kelompok 9

Ada dua bentuk demokrasi dalam


pemerintahan Negara, yaitu :

• Pemerintahan • Pemerintahan Republik


Monarki Demokrasi Republik
Monarki merupakan adalah sebuah negara di
sejenis pemerintahan mana tampuk
yang dipimpin oleh pemerintahan akhirnya
seorang penguasa bercabang dari rakyat,
monarki (Raja, Ratu, bukan dari prinsip
Syah atau Kaisar). keturunan bangsawan dan
sering dipimpin atau
dikepalai oleh seorang
presiden.
Kelompok 9

Demokrasi Konstitusional
• Demokrasi konstitusional adalah suatu
gagasan pemerintahan demokrasi yang
kekuasaannya terbatas dan pemerintahanya
tidak di benarkan betindak sewenag-wenang
. ketntuan dan peraturan hukum yang
membatasi kekuasaan pemerintah ini ada
dalam konstitusi sehingga demokrasi
konstitusional sering di sebut
“pemerintahan berdasrkan konstitusi”.
Kelompok 9

Ciri khas demokrasi konstitusional : pemerintahan


yang demokratis adalah pemerintahan yang
terbatas kekuasaannya dan tidak dibenarkan
bertindak sewenang-sewenang terhadap warga
negaranya. Empat (4) elemen penting yang
menjadi tolak ukur dalam pelaksanaan demokrasi
dalam suatu sistem politik atau negara :
1.adanya hak dan kebebasan berpolitik
2.penegakkan “rule of law”
3.pengakuan pluralisme dalam kehidupan
berpolitik
4.berkembangnya budaya politik yang memberi
akses bagi terakomodasi aspirasi rakyatnya.
Kelompok 9

Demokrasi konstitusional adalah demokrasi yang


berdasarkan konstitusi danb atau hukum ( Rule
of law ). Syarat-syarat dasar (prinsip dasar)
untuk terselenggaranya pemerintah demokratis
dibawah Rule of Law :
1.Perlindungan Konstitusional
2.Badan Kehakiman Yang bebas dan Tidak
memihak
3.Pemilihan Umum Yang Bebas
4.Kebebasan Untuk Menyatakan Pendapat
5.Kebebasan untuk berserikat/berorganisasi
dan beroposisi
6.Pendidikan Kewarganegaraan
Kelompok 9

Unsur-Unsur Rule Of Law yg dikemukakan AV


Dicey dalam Introduction to the law of the
constitution mencakup :
1. Supremasi aturan-aturan hukum
(Supermacy of the law ; tidak adanya
kekuasaan sewenang-sewenang / absence
of abritari power)
2. Kedudukan yang sama dalam menghadapi
hukum ( equality before law)
3. Terjaminnya hak-hak manusia oleh undang-
undang serta keputusan-keputusan
pengadilan
Kelompok 9

Dalam satu Negara dapat diterapkan


system presidensial atau system pelementer
;
1. System presidensial: sistem ini
menekankan pentingnya pemelihan presiden
secara langsung.sehingga presiden terpilih
mendapatkan mandate secara langsung dari
rakyat.
2. System parlementer: system ini
menerapkan model hubungan yg menyatu
antara kekuasaan eksekutif dan legeslatif .
Kelompok 9

Factor-faktor yang mempengaruhi pembangunan dan


penegakan demokrasi konstitusional di suatu Negara
meliputi
1. Factor ekonomi : tingkat pertumbuhan ekonomi
menunjukan factor yang sangaat penting dalam
pelaksanaan demokrasi di Negara tertentu.
2. Factor social danl politik :factor penting berkaitan
dengan pembangunan demokrasi di suatu Negara dan
mungkin sering di abaikan adalah masalah persaan
kesatuan nasional atau identitas sebagai bangsa
3. Factor budaya kewarga negaraan dan sejarah : akar
sejarah dan budaya kewarga negaraan suatu bangsa
ternyata dapat memberikan konstribusi yang besar
terdapat pembentukan dan pembangunan masyarakat
demokrasi.
Kelompok 9

Ahli-ahli hukum Eropa Barat Kontinental seperti


Immanuel Kant dan Friedrich Julis Stahl memakai
Rechsstaat, sedangkan ahli Anglo Saxon seperti
A.V Dicey memakai istilah Rule Of Law.
Dalam hal ini Stahl menyebut empat unsur
Rechsstaat :
1. Hak-hak Azasi Manusia
2. Pemisahan atau pembagian kekuasaan untuk
menjamin hak-hak itu – Trias Politika
3. Pemerintahan berdasarkan peraturan-peraturan
4. Peradilan administrasi dalam perselisihan.
Kelompok 9

system demokrasi yang mendasarkan pada


prinsip filosofi negara yaitu:

Demokrasi perwakilan liberal. Prinsip


demokrasi ini di dasarkan pada suatu
filsafat kenegaraan bahwa manusia adalah
sebagai makhluk individu yang bebas . oleh
karna itu dalam system demokrasi ini
kebebasan individu sebagai dasar
fundamental dalam pelaksanaan demokrasi.
Kelompok 9

Demokrasi satu partai dan komunisme.


Demokrasi satu partai ini lazimnya
dilaksanakan di Negara-negara komunis
.kebebasan formal berdasarkan demokrasi
liberal akan menghasilkan kesenjangan kelas
yang semakin lebar dalam masyarakat,dan
akhirnya kapitalislah yang mengusai Negara
Kelompok 9
Pertanyaan :
1. Indonesia menganut demokrasi
konstitusional tetapi masih ada
kesewenang-wenangan HAM
mengapa? (Yola Noviani)
2. Sebutkan perbedaan dalam
pelaksanaanya pada pemerintahan
monarki dan republik? (Yedika
Fermana)

Anda mungkin juga menyukai