Anda di halaman 1dari 15

SEORANG PRIA TERKENA PENYAKIT KUSTA

Yehezkiel Tanisa
102017118
SKENARIO
• Penyakit Menular Puskesmas Telaga Sari selama tahun 2016 mencatat
pasien kusta seperti tertera dalam lampiran berikut ini. Bagaimana Anda
dapat menjelaskan kejadian penyakit ini dari aspek epidemiologis deskriptif.
Selanjutnya jelaskan juga bagaimana fenomena penyakit ini dapat terjadi
pada wilayah tersebut. Dalam konteks paradigma sehat, bagaimana
menjelaskan angka kejadian penyajit kusta ini
IDENTIFIKASI ISTILAH
• -
RUMUSAN MASALAH
• Adanya penyakit kusta di puskemas telaga sari selama tahun 2016
MIND MAP

Faktor penyebab
Klasifikasi
Epidemiologi

Cara penularan
RM

Konsep sehat Pencegahan


sakit penanggulangan
HIPOTESIS
• Penularan penyakit kusta disebabkan oleh kuman melalui udara atau
kontak langsung dengan penderita
SASARAN PEMBELAJARAN
• Menjelaskan fenomena penyakit menular pada masyarakat
• Menjelaskan peranan masyarakat dalam upaya pencegahan sakit dalam
aspek promotif,preventif,kuratif dan rehabilitative
• Menjelaskan peranan factor agent , host dan lingkungan dalam kejadian
penyakit menular
EPIDEMIOLOGI

• merupakan penyakit kronik


• disebabkan mycobacterium leprae (M.Leprae)
• menyerang pertama pada saraf tepi
• mempunyai masa inkubasi 2-5 tahun, akan tetapi dapat juga
berlangsung sampai bertahun-tahun
• berasal dari Asia Tengah kemudian menyebar ke Mesir,Eropa, Afrika
dan Amerika
• Di Indonesia tercatat 33.739 penderita
• Laki-laki lebih banyak dibanding wanita dengan perbandingan 2:1
• menurut WHO (1955) :
KLASIFIKASI
• Tipe Pausi Basiler (PB) :
• tidak menular walaupun kemungkinan masih ada
• Kerusakan syaraf hanya satu cabang syaraf
• Tipe Multi Basiler (MB) :
• Banyak kuman-kuman kusta didalam tubuh dan merupakan bentuk yang
menular
• Kerusakan syaraf banyak cabang syaraf
FAKTOR PENYEBAB PENYAKIT
KUSTA
• Host
• Manusia merupakan reservoir untuk penularan kuman
• mempunyai kekebalan tubuh tinggi
• mempunyai kekebalan rendah
• yang tidak mempunyai kekebalan tubuh
• Agent
• Penyebab penyakit kusta adalah Mycobacterium leprae hidup di kelembapan dan
menyerang langsung pada system saraf Kuman ini hidup baik pada lingkungan yang
lembab akan tetapi tidak tahan terhadap sinar matahari
• Environment
• Faktor lingkungan memegang peranan yang penting dalam penularan penyakit kusta,
terutama pada sanitasi lingkungan selain itu sinar matahari juga dapat mengurangi
kelembaban yang berlebihan
CARA PENULARAN
• Cara-cara penularan penyakit kusta adalah :
• penularan dari udara melalui Saluran pernafasan ( hidung )
• Kontak antara orang yang terinfeksi dengan orang yang sehat dalam
jangka waktu yang lama
KONSEP SEHAT SAKIT
• Sehat adalah suatu keadaan yang
sempurna yang meliputi kesejahteraan
fisik, mental, dan sosial tidak hanya bebas
dari penyakit atau kecacatan.
• Sakit adalah keadaan dimana fisik,
emosional, intelektual, sosial,
perkembangan atau seseorang berkurang genetika
atau terganggu

• dalam menggerakan masyarakat dan paham akan nilai


kesehatan masyarakat menghasilkan budaya menjaga
lingkungan yang bersih dan sehat
• Lingkungan yang memiliki kondisi sanitasi buruk dapat menjadi Kesehatan
sumber berkembangnya penyakit lingkungan Pelayanan
kesehatan
masyarakat
• posyandu, puskesmas, rumah sakit dan pelayanan kesehatan
lainnya untuk membantu dalam mendapatkan pelayanan
kesehatan yang baik
• Dalam hal ini kita harus memperhatikan status gizi balita sebab
pada masa inilah perkembangan otak anak yang menjadi
asset kita dimasa mendatang. Namun masih banyak saja anak
anakyang status gizinya kurang bahkan buruk
Perilaku
masyarakat
PENCEGAHAN
• Pencegahan Primer
• Pencegahan tingkat pertama ini merupakan upaya untuk
mempertahankan orang yang sehat agar tetap sehat (promotif)
• Pencegahan Sekunder
• Tingkat pencegahan ini merupakan upaya manusia untuk mencegah orang
yang telah sakit agar sembuh dengan pengobatan, menghindarkan
komplikasi kecacatan secara fisik ( preventif )
• Pencegahan Tersier
• Pencegahan ini dimaksudkan untuk mengurangi ketidakmampuan dan
mengadakan rehabilitasi. Upaya pencegahan tingkat tiga ini dapat
dilakukan dengan memaksimalkan fungsi organ tubuh ( kuratif)
PENANGGULANGAN
• Penanggulangan penyakit kusta bermaksud mengembalikan penderita
kusta menjadi manusia yang berguna, mandiri, produktif dan percaya diri
Metode penanggulangan ini terdiri dari :
• metode pencegahan dan pengobatan
• metode rehabilitasi
• metode pemasyarakatan yang merupakan tujuan akhir dari rehabilitasi
• dimana penderita dan masyarakat membaur sehingga tidak ada kelompok
tersendiri
KESIMPULAN
• Kusta adalah penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri
mycrobacterium leprae Kuman penyebab kusta yang masuk kedalam
tubuh melalui saluran pernafasan atau kontak langsung dengan penderita
menyerang saraf tepi mengakibatkan mati rasa untuk menanggulangi
penyebaran penyakit kusta hendaknya pemerintah mengadakan program
sanitasi lingkungan dan program pencegahan kusta yang mempunyai
tujuan untuk penyembuhan pasien kusta dan mencegah timbulnya cacat
serta memutuskan mata rantai penularan dari pasien kusta terutama tipe
yang menular kepada orang lain

Anda mungkin juga menyukai