Anda di halaman 1dari 13

UPT PELATIHAN KERJA SURABAYA

Menggunakan Peralatan
Pengukur Listrik Volt Meter
Untuk Mengukur Tegangan
Listrik
Oleh :

ONIE MEIYANTO, S.PD

MULAI BELAJAR
Nama Sekolah
Tujuan
Tujuan

Kompetensi

Materi

Evaluasi

Menggunakan volt meter untuk


Referensi

Profil
menggukur tegangan listrik
dengan tepat dan benar
Nama Sekolah
Kompetensi
Tujuan

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar


Kompetensi

LOG.OO12.002.01 I. Menggunakan peralatan


Materi
pengukur listrik untuk
Evalasi
Pengukuran mengukur variabel Lorem
listrik/elektronik ipsum dolor sit amet
Referensi consectetur sagitis purus
dolor sit amet
Profil consectetur sagitis.
II. Memelihara peralatan
pengukur listrik.
Nama Sekolah
Materi 1
Tujuan

Kompetensi

Materi

Evaluasi

Referensi

Profil
Nama Sekolah
Materi 2
Tujuan
Pengukuran
Kompetensi
Tegangan Listrik
Materi Dalam mengunakan Volt meter
pada pengukuran tegangan posisi
Evaluasi volt meter harus berada pada
posisi Paralel dengan beban
Referensi

Profil
Nama Sekolah Langkah-langkah Mengukur Tegangan

Tujuan

Kompetensi

Materi

Evaluasi

Referensi

Profil

• Atur Selektor pada posisi ACV.


• Colokan probe merah pada terminal (+), dan probe hitam pada terminal (-) pada multimeter.
• Menentukan Skala Batas Ukur berdasarkan perkiraan besar tegangan yang akan di cek, jika tegangan
yang di cek sekitar 220 Volt maka atur posisi skala di batas ukur 250V.
Nama Sekolah
Materi Lanjutan
Tujuan • Perhatikan saat melakukan
pengukuran, jangan sampai ujung
probe merah dan hitam saling
Kompetensi bersentuhan, karena akan
menyebabkan korsleting.
• Untuk mengukur tegangan yang
Indikator tidak diketahui besarnya maka atur
batas ukur pada posisi tertinggi
supaya multimeter tidak rusak.
Materi
• Hubungkan atau tempelkan probe
multimeter ke titik tegangan AC
Evaluasi yang akan dicek. Pemasangan
probe multimeter bisa bolak-balik.
• Hubungkan kedua ujung probe
Referensi (colokan) multimeter masing-
masing pada dua kutub jalur
tegangan PLN misalnya stop
Profil • Menentukan Skala Batas Ukur berdasarkan kontak.
perkiraan besar tegangan yang akan di cek,
jika tegangan yang di cek sekitar 220 Volt
maka atur posisi skala di batas ukur 250V.
Nama Sekolah
Materi Lanjutan
Tujuan
Bagaimana menentukan pembacaan
Kompetensi Hasil Ukur
Materi Cara menentukan pembacaan hasil ukur, rumus yang
digunakan adalah sebagai berikut :
Evaluasi

VAC = Tegangan AC
Referensi
BU = Batas Ukur
Profil SM = Skala maksimum yang
dipakai
JP = Jarum Penunjuk
Kesimpulan Nama Sekolah

Tujuan

Dalam pengukuran tegangan


Listrik Voltmeter/Avo meter Perhatikan posisi switch selector Kompetensi
diposisikan paralel dengan Beban. saat menggunkana Avo meter
dalam pengukuran tegangan Materi

Evaluasi

Referensi

Profil
Nama Sekolah
Aplikasi
Tujuan
Bagaimana menentukan pembacaan
Kompetensi Hasil Ukur
Materi

Evaluasi

Referensi

Profil
Nama Sekolah
Evaluasi
Tujuan
 Pada pengukuran kita di atas Batas Ukur yang digunakan adalah
250 Vc dan Skala Maksimum yang digunakan 250, serta penunjukan
Kompetensi
jarum pada angka 200 lebih 4 kolom kecil yang mana masing kolom
bernilai 5 sehingga bila kita jumlah menunjuk angka 220. dari data
Indikator
tersebut maka diketahui BU 250, SM 250 dan JP 220. Sehingga
tinggal kita masukan ke rumus diatas sbb :
Materi

Evaluasi
A 220 V C 110 V
Referensi

Profil
B 210V D 50 V
Nama Sekolah
Tugas Rumah
Tujuan
Pada pengukuran kita di atas Batas Ukur yang digunakan adalah
250 Vc dan Skala Maksimum yang digunakan 250, serta penunjukan
Kompetensi
jarum pada angka 100 lebih 2 kolom kecil yang mana masing kolom
bernilai 5 sehingga bila kita jumlah menunjuk angka 220. dari data
Indikator
tersebut maka diketahui BU 250, SM 250 dan JP 220. Sehingga
tinggal kita masukan ke rumus diatas sbb :
Materi

Evaluasi
a 240 v c 110 v
Referensi

Profil
b 230 v d 380 v
Nama Sekolah
Profil
Tujuan

Alamat:
Kompetensi
Jagalan RT 12 RW 03 Krian Sidoarjo
61262
Materi

Evaluasi
Telepon:
08113620920
Referensi
E-Mail:
Profil Onie.meiyanto@gmail.com

Web:
Onie Meiyanto, S.Pd -

Anda mungkin juga menyukai