Anda di halaman 1dari 3

01/04/2023

(F.43RAC01.010.1)
Memeriksa Kebocoran
Refrigeran Kebocoran
Teknisi RAC memiliki tanggung jawab
terhadap lingkungan untuk tidak
melepas Refrigeran

Keselamatan Kerja Pengenalan Refrigeran


- Potensi bahaya : REFRIGERAN
CloroFlouroCarbon (CFC)
- Gas/Cairan bertekanan
- Bahan kimia berbahaya
HaloCarbon HydroCloroFlouroCarbon (HCFC)
- Temperatur ekstrem
- Penggunaan APD HydroFlouroCarbon (HFC)
- Sepatu (Safety/Sol karet) Senyawa Organic
- Sarung tangan Campuran Azeotropic
- Kacamata
- Masker Campuran Zeotropic
HydroCarbon

Senyawa Inorganic

Pengenalan Refrigeran Peralatan deteksi kebocoran


- Refrigeran dan isu lingkungan hidup
- Metoda dan Teknologi deteksi gas

▪ Air Sabun

1
01/04/2023

Peralatan deteksi kebocoran Peralatan deteksi kebocoran


- Metoda dan Teknologi deteksi gas - Metoda dan Teknologi deteksi gas
▪ Air sabun adalah metode yang
▪ Electronic Leak Detector,
sederhana
- TCD : Thermal Conductivity Detector
▪ Memiliki ketepatan lokasi bocor
pada kondisi tertentu, tekanan - IR : Infrared Technology
nya cukup tinggi dan kebocoran - EC : Electrochemical Element
cukup besar - SC : Semiconductor Technology
- Heated Electrolyte / Diode
- Ultrasonic

Peralatan deteksi kebocoran Peralatan deteksi kebocoran


- Electronic Leak Detector - Electronic Leak Detector
▪ Periksa secara perlahan setiap lokasi yang
▪ Dirancang untuk beberapa type Refrigeran berpotensi bocor, seperti : sambungan pipa
▪ Memiliki akurasi yang baik baik brazing atau connector, service valve,
▪ Sensitivitas nya dapat di atur belokan pipa, komponen dan pentil
▪ Gas CO dan Alkohol bisa mempengaruhi
▪ Regulasi standard : EN 14624:2012 berjudul
“Performance of portable leak detectors and of
room monitors for halogenated refrigerants” dan
SAE Standard 1627

Peralatan deteksi kebocoran Berapa besar kebocoran


- Electronic Leak Detector - 5 gr/year
Tester/Calibrator
▪ Contoh : Ban dengan tekanan 40 Psi, jika
▪ Sensor memiliki umur pakai dan mengalami kebocora 5 gr/year → tekanan
sensitivitas yang mungkin nya akan turun 1.5 psi selama 4 tahun
berubah karena pemakaian ▪ Pada sistem Refrigerasi kebocoran 5
▪ Lakukan kalibrasi secara berkala gr/year jika kita test dengan air sabun
untuk memastikan sensor masih maka diperlukan 20 jam untuk membuat
berfungsi dengan baik gelembung 1 ml, atau jika di test tekan
▪ Lakukan self calibration dengan perubahan hanya 0.01 psi dengan waktu
reference leak 5 g/year selama 48 jam → Test dengan sabun atau
test tekan hanya bisa akurat jika tingkat
bocor 50 – 200 gr/year

2
01/04/2023

Berapa besar kebocoran Peralatan deteksi kebocoran


- 5 gr/year 5 g / Year (HFC R-134a)

- Metoda dan Teknologi deteksi gas


Ultrasonic Test

Bubble Test Method


▪ UV Leak Detector
Pressure Decay Test
▪ Teknologi pendeteksi kebocoran
Sniffer: Thermal Conductivity
dengan bantuan sinar UV
Sniffer: Electron Capture (SF6)
▪ Menggunakan lampu senter
Sniffer: 5% H2, 95% N2 Gas yang bisa melihat spektrum
sinar Ultra Violet pada zat
Overpressure Mode

Sniffer: Helium Quarz Membrane

pewarna “fluorescent dyes”


Sniffer: Mass Spectrometer

▪ Diperlukan memasukan zat


pewarna ke dalam system
Vacuum Mode

Vacuum Mode: Helium Mass Spectrometer

103 … 100 10-1 10-2 10-3 10-4 10-5 10-6 10-7 10-8 10-9 10-10 10-11 10-12

Minimum Detectable Flow Rate in millibar · Litres / Second (mbl/s)

Peralatan deteksi kebocoran Peralatan deteksi kebocoran


- Metoda dan Teknologi deteksi gas - Metoda dan Teknologi deteksi gas

▪ UV Leak Detector ▪ Halide Torch


▪ Teknologi pendeteksi kebocoran
dengan perubahan nyala api
karena zat chlorinated
▪ Menggunakan nyala api
berbahan bakar propane /
butane dengan udara yang
disupply dengan selang fleksibel

Peralatan deteksi kebocoran


- Halide Torch

▪ Api akan memanaskan


sebuah ring tembaga
hingga membara berwarna
kemerahan
▪ Kemudian selang di
arahkan ke potensi sumber
kebocoran, jika ada gas Cl
maka akan terjadi
perubahan warna hijau /
biru

Anda mungkin juga menyukai