Anda di halaman 1dari 20

Pengertian

Profesi

Karakteristik
Profesi

Bidan Sebagai
Profesi

Pengertian

Profesionalisme
Akademi Kebidanan Abdurrahman
Peran dan Palembang
Fungsi Bidan

Praktik
Profesional
bidan Oleh :
TUJUAN
PEMBELAJARAN

Tanpa melihat catatan, mahasiswa mampu menjelaskan:


Bryat, R. (1995), theory for Midwifery Praktik Edisi I,
Macmilan, Houndmillo

Varney. H (1997), Varney Midwifery Jones and Bartlett


Publisher, Sudbury, Massachusetts, USA

Pyne, RH (1992), Profesional disiplin in Nursing Midwifery


and health Visiting, edisi 2, Balack well scienetifik, london
REFERENSI
Sewwt, Br (2000). Mayes Midwifery A Text book for
Widwives, Twelfth Edision, Bailere, tindall – london

Konsep Kebidanan Depkes RI

50 Tahun IBI
Profesi

Berasal dari kata Proffesio mempunyai


dua makna yang artinya janji/ikrar dan
pekerjaan. Menurut Chin Yacobus, 1993
merupakan suatu pekerjaan yang
membutuhkkan pengetahuan khusus
dalam bidang ilmu, melaksanakan cara2
dan peraturan yang telah disepakati
anggota profesi itu.
Keterampilan

Ujian Asosiasi
Pendidikan
Kompetensi Profesi

Pelatihan Lisensi
Institusional

Karakteristik Kode Mengatur Altruisme


Etik diri
Profesi

Otonomi
Kerja
Bidan Sebagai Profesi Tugas unik
bidan

Mengedepankan
fungsi ibu sbg
Memiliki kode etik
pendidik bagi
anak2nya

Menerima jasa
Meningkatkan
pelayanan dgn
mutu pelayanan
memegang teguh
kpd masyarakat
kode etik profesi
Ciri-ciri bidan
sebagai profesi
1. Disiapkan melalui pendidikan formal
2. Memiliki standar pelayanan kebidanan, kode
etik, dan etika kebidanan

3. Memiliki kelompok pengetahuan yang jelas


4. Memiliki kewenangan dalam menjalankan tugasnya

5. Memberi pelayanan yang aman dan memuaskan


6. Memiliki organisasi profesi

7. Memiliki karakteristik yang khusus


8. Dijadikan suatu pekerjaan dan sumber utama
penghidupan
Profesionalisme

Merujuk pada dua hal, yaitu orang yang


menyandang suatu profesi dan penampilan
seseorang
Profesional
dalam
juga melakukan
dapat diartikan
pekerjaannya
sebagai memberi
yang
sesuai
pelayanan
dengansesuai
profesinya.
denganWalter
ilmu yang
Johnson
dimiliki
1956dan
mengartikan
manusiawi
petugas
secaraprofesional
utuh tanpasbg
mementingkan
“...Seseorang
kepentingan
yang menampilkan
pribadisuatu
melainkan
tugaskepentingan
khusus yang klien
mempunyai
serta menghargai
tingkat kesulitan
klien sebagaimana
lebih dari menghargai
biasa dan
mempersyaratkan diriwaktu
sendiri.
persiapan dan
pendidikan cukup lama untuk pencapaian
kemampuan, keterampilan dan kemampuan yang
berkadar tinggi”
P Peran dan Fungsi
E
R
Bidan •Memberi pendidikan dan
penyuluhan kesehatan
A pada klien
•Melatih dan
N membimbing kader

B Sebagai Sebagai
•Tugas
I mandiri Sebagai
Pendidik peneliti/In
Bidan melakukan
investigasi atau penelitian
D •Tugas Pengelola vestigator
terapan dalam bidang
Kolaborasi kesehatan baik secara
A •Tugas mandiri maupun kelompok
N ketergantu Sebagai Mengembangkan
ngan/rujuk Pelaksana
pelayanan dasar kesehatan
an Berpartisipasi dalam tim
•Melakukan bimbingan dan
penyuluhan
•Melakukan askeb untuk proses
FUNGSI kehamilan
•Menolong persalinan
PELAKSANA •Merawat bayi
•Melakukan askeb ibu nifas, dll
Memberikan penyuluhan
Membimbing dan melatih
dukun bayi serta kader
Memberian bimbingan
FUNGSI
kepada para peserat didik FUNGSI
FUNGSI PENELITI bidan dalam kegiatan PENGELOLA
BIDAN
praktik klinik
Mendidik peserta didik
bidan atau tenaga
kesehatan lainnya Mengembangkan konsep
Melakukan evaluasi, kegiatan pelayanan kebidanan
pengkajian,survei,dan Menusun rencana
penelitian yang dilakukan kegiatapelaksanaan pelynan
sendiri atau berkelompok kebidanan
Melakukan penelitian FUNGSI PENDIDIK Memimpin koordinasi
kesehatan keluarga dan kegiatan pelynan kebidanan,
keluarga berencana dll
Praktik Profesonal
Bidan

Syarat bidan sebagai Memiliki kode etik


jabatan profesional bidan dan standar
Memberi pelynan kpd
pelayanan
masyarakat yg bersifat
Mempunyai peran dan
khusus/spesialis
Mempunyai
fungsi yang jelas
kewenangan yang
Memiliki organisasi
Memelihara disahkan
kerjawadah
sama
profesi sbg
Tanggung jawab Menerimayang baik jawab
Menjaga
tanggung
bidan untukMengenali
mengambilbatas2
keputusan
pengetahuanya
pengetahuan dan
tetap
up date
Melaksanakan kegiatan
keterampilannya
pemantauan mutu
Bekerjasama dengan
masyarakat
1. Profesi berasal dari bahasa latin yaitu
Proffesio yang berarti...
a. Ikrar/janji dan pekerjaan
b.Tugas
c. Tanggung jawab
d.penghargaan
e.Spesialisasi keahlian
2.Di bawah ini yang bukan merupakan
karakteristik profesi yaitu ...
a. Keterampilan berdasarkan pengetahuan
b.Asosiasi profesi
c. Pendidikan yang ekstensif
d.Gaji/penghasilan yang cukup
e.lisensi
3.Di bawah ini yang merupakan ciri-ciri bidan
sebagai profesi yaitu ...
a. Mampu mengatur dirinya sendiri
b.Merupakan jabatan struktural
c. Memiliki organisasi profesi
d.Dihormati masyarakat setempat
e.Mempunyai kekuasaan di wilayah kerjanya
4.Penampilan seseorang dalam melakukan
pekerjaannya sesuai dengan profesinya
merupakan pengertian dari...
a. Profesional
b.Asosiasi profesi
c. Profesi
d.Altruisme
e.lisensi
5.Melatih dan membimbing dukun bayi dan
kader merupakan peran bidan sebagai ...
a. Investigator
b.Peneliti
c. Pelaksana
d.Pengelola
e.Pendidik
6.Di bawah ini yang bukan merupakan syarat
bidan sebagai jabatan profesional yaitu ...
a. Mempunyai peran dan fungsi yang jelas
b.Memberikan imbalan jasa yang memadai
c. Memiliki standar pelayanan
d.Memiliki organisasi profesi
e.Memberikan pelayanan kepada masyarakat

Anda mungkin juga menyukai